Anda di halaman 1dari 7

Soal Teknik Farmasi kelas X semester genap

1. Lancar asi®Kaplet adalah sediaan dari simplisia…


a. Psidii Folium
b. Sennae Folium
c. Sauropi Folium
d. Sonchi Folium
e. Pandanis Folium
2. Nama lain dari Syzygium polyanthum adalah…
a. Daun jambu biji
b. daun salam
c. Daun katuk
d. daun bunga santan
e. Daun seledri
3. Obat sariawan,obat batuk,antiseptic,obat kumur,menghentikan pendarahan pada
mimisan adalah penggunaan dari nama tanaman asal…
a. Piper betle
b. Orthosiphon aristatus
c. Murrayae paniculata
d. Psidium guajava
e. Capsicum annuum
4. Pacekap® Kapsul adalah sediaan dari simplisia…
a. Isorae Fructus
b. Phalariae Fructus
c. Cumini Fructus
d. Morindae Citrifoliae Fructus
e. Coriandri Fructus
5. Temu Kunci adalah nama lain dari simplisia….
a. Boesenbergiae Rhizoma
b. Curcumae Rhizoma
c. Calami Rhizoma
d. Cyperi Rhizoma
e. Languatis Rhizoma
6. Golongan obat dibawah ini yang berfungsi untuk mengatasi nyeri dan adalah…
a. Antidiabetik
b. antiseptik
c. Antiemetic
d. Antidotum
e. analgetik dan antipiretik
7. Obat dibawah ini yang tidak digunakan untuk mengatasi diare adalah…
a. Oralit
b. bisakodil
c. Attapulgit
d. Loperamid
e. Arang jerap
8. Zat aktif dibawah ini dapat membantu mengatasi masalah batuk produktif, kecuali...
a. Ambroksol
b. Bromheksin
c. gliseril guaiakolat
d. guaifenesin
e. Dekstrometorfan
9. Penyakit simtomatis pada sistem pencernaan yang dapat timbul akibat kurangnya
konsumsi serat, adalah…
a. Nyeri
b. Batuk
c. Demam
d. Konstipasi
e. muntah
10. Ondansetron merupakan terapi farmakologi untuk penyakit simtomatis…
a. Demam
b. Konstipasi
c. Batuk
d. Muntah
e. Nyeri
11. Berikut ini yang tidak termasuk terapi farmakologis konstipasi adalah,
a. Diet tinggi serat
b. Gliserin
c. Minyak jarak
d. Emolien
e. Bisakodil
12. Obat-obat dibawah ini yang tidak dalam satu kelompok obat untuk satu terapi
farmakologis khusus, adalah…
a. Parasetamol, ibuprofen, metampiron, asetosal.
b. Bisakodil, laktulosa, sorbitol, oralit.
c. Attapulgit, loperamid, kaolin, karbon aktif.
d. Gliseril Guaiakolat, bromheksin, dekstrometorfan, difenhidramin.
e. Dimenhidrinat, ondansetron, domperidon, metoklopromid
13. Sedian dari akar pasak bumi adalah …
a. Buyung upik
b. Kiranti
c. Kuku bima ginseng
d. Diapet
e. Lancar Asi
14. Manakah simplisia yang berkhasiat sebagai obat keras …
a. IPECACUANHAE RADIX
b. DERIDIS RADIX
c. GLYCYRRHIZAE RADIX
d. CATHARANTHI RADIX
e. VETIVERIAE RADIX
15. Penyakit simtomatis pada sistem pencernaan yang dapat timbul akibat kurangnya
konsumsi serat, adalah…
a. nyeri
b. batuk
c. demam
d. konstipasi
e. muntah
16. Bisakodil merupakan terapi farmakologi untuk penyakit simtomatis…
a. demam
b. konstipasi
c. batuk
d. diare
e. muntah
17. TEMPRA adalah spesialite untuk mengatasi penyakit simtomatis dibawah ini...
a. diare
b. batuk
c. demam
d. konstipasi
e. muntah
18. Obat yang kita beli harus menggunakan resep dokter merupakan golongan obat…..
a. Obat palsu
b. Obat keras
c. Obat terlarang
d. Obat bebas
e. Obat wajib apotek
19. Perbekalan Farmasi adalah.....
a. obat, obat tradisional dan kosmetika
b. obat, bahan baku obat dan alat kesehatan
c. obat,bahan baku obat dan obat tradisional
d. obat, bahan baku obat ,obat tradisional dan kosmetika
e. Jamu ,obat, bahan baku obat dan alat kesehatan
20. Arti kata dari Gevaaljik dari obat Daftar G adalah.........
a. Awas
b. Berbahaya
c. Peringatan
d. Urgent
e. Segera
21. Arti kata dari Waarshuwing dari obat Daftar W adalah......
a. Awas
b. Berbahaya
c. Peringatan
d. Urgent
e. Segera
22. Morfin, codein, opium dll merupakan contoh obat dari golongan….
a. Obat bebas
b. Obat bebas terbatas
c. Obat keras
d. Narkotika
e. Psikotropika
23. Timbangan dengan daya beban 10 g hingga 50 g adalah..........
a. Timbangan miligram
b. Timbangan gram kasar
c. Timbangan gram halus
d. Timbangan halus
e. Timbangan analitik
24. Pernyatan berikut yang merupakan pengertian daya beban adalah..........
a. Tambahan bobot maksimum yang diperlukan pada salah satu piring timbangan
b. penimbangan dilakukan sedemikian rupa sehingga batas kesalahan penimbangan
tidak lebih dari 0,1% dari jumlah yang ditimbang.
c. Bobot maksimum yang boleh ditimbang
d. Bobot minimum yang boleh ditimbang
e. Penimbangan dilakukan sedemikian rupa sehingga batas kesalahan penimbangan
tidak lebih dari 0,1% dari jumlah yang ditimbang.
25. Penimbangan Iodium dilakukan dengan cara........
a. Ditimbang diatas kertas perkamen
b. Ditimbang diatas cawan penguap
c. Ditimbang diatas kertas perkamen yang diolesi dengan parafin cair
d. Ditimbang didalam beker glas
e. Ditimbang pada gelas arloji yang ditutup
26. Alat yang digunakan untuk mengukur bahan obat cair adalah.......
a. Gelas ukur
b. Cawan penguap
c. Erlenmeyer
d. Gelas piala
e. Gelas arloji
27. Berikut adalah kegunaan dari alat peracikan pillen plank...........
a. Untuk menggulung dan memotong pil
b. Untuk mengaduk cairan
c. Untuk membersihkan serbuk
d. Untuk membuat larutan infus
e. Untuk mengambil obat berupa bahan padat dan semipadat dari wadah
28. Alat peracikan yang digunakan untuk menghaluskan dan mencampur bahan obat
adalah............
a. Erlenmeyer
b. Sudip
c. Ayakan
d. Mortir dan stamper
e. Batang pengaduk
29. Alat peracikan yang digunakan untuk pengukuran seksama menggunakan.......
a. Gelas piala
b. Beker glas
c. Cawan penguap
d. Gelas arloji
e. Buret
30. Alat peracikan spatel digunakan untuk....................
a. Untuk menggulung dan memotong pil
b. Untuk mengambil bahan obat ekstrak kental dan lemak-lemak
c. Untuk membersihkan serbuk
d. Untuk membuat larutan infus
e. Untuk mengambil obat berupa bahan padat dan semipadat dari wadah

Kunci Jawaban
1 C 11 A 21 C
2 B 12 B 22 D
3 A 13 C 23 A
4 D 14 D 24 C
5 A 15 D 25 E
6 E 16 B 26 A
7 B 17 C 27 A
8 E 18 B 28 D
9 D 19 D 29 E
10 D 20 B 30 B

Anda mungkin juga menyukai