Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN KEDIRI

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA

TK PKK PARANG II
DUSUN JATI DESA PARANG KECAMATAN
BANYAKAN
KABUPATEN KEDIRI

KEPUTUSAN KEPALA TK PKK PARANG II


Nomor : 024/SK KEP/ TK PKK PRG II/VII/2021

TENTANG
PEMBAGIAN TUGAS GURU
DALAM KEGIATAN PROSES BELAJAR MENGAJAR
TAHUN PELAJARAN 2021-2022
SEMESTER I
MENIMBANG : a. Bahwa dalam rangka memperlancar pelaksanaan proses belajar
mengajar di TK PKK Parang II perlu menetapkan pembagian
tugas guru.
b. Bahwa sebagai Pedoman bagi guru untuk melaksanakan tugas
pokok dalam mengoptimalkan pembelajaran.
c. Bahwa sebagai alat untuk memenuhi tuntutan sertifikasi bagi
guru.
MENGINGAT : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional,
2. Undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan dosen
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 74 Tahun
2008 tentang Guru,
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 46 Tahun
2011 tentang Penilaian Pelaksanaan Pekerjaan Pegawai Negeri
Sipil
5. Peraturan Pemerintah no.32 tahun 2013 tentang “Perubahan atas
Peraturan PP No 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan”
6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 13 Tahun 2007
tentang Standar Kepala Sekolah/Madrasah.
7. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007
tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru.
8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 19 Tahun 2007
tentang Standar Pengelolaan Pendidikan.
9. Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Nomor 16 tahun 2009 tentang Jabatan
Fungsional Guru dan Angka Kreditnya.
10. Peraturan Bersama Menteri Pendidikan Nasional dan Kepala
Badan Kepegawaian Negara Nomor 03/V/PB/2010 dan nomor
14 Tahun 2010 tentang Petunjuk Pelaksanaan Jabatan
Fungsional Guru dan Angka Kreditnya.
11. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 35 Tahun 2010
tentang Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah/Madrasah
12. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 35 Tahun 2010
tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Jabatan Fungsional Guru
dan Angka Kreditnya
13. Keputusan Kepala Dinas Pendiidkan dan Kebudayaan Propinsi
Jawa Timur no 188.4/103.02/2015 tgl 11 April 2015
14. Keputusan Rapat Pembagian Tugas Kepala dan Guru
TK PKK Parang II tanggal 1 Juli 2021
Lampiran 1 : Keputusan Kepala TK PKK Parang II Kecamatan Banyakan
Nomor : 024/SK KEP/TK PKK PRG II/VII/2021

DATA PERSONIL DAN TUGAS POKOK


TENAGA PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
TAHUN PELAJARAN 2021-2022
SEMESTER I
JumlahRombel : 2 JumlahSiswa : 32siswa
Kelompok A : 1 Rombel Kelompok A : 17siswa
Kelompok B : 1 Rombel Kelompok B : 15siswa

Ijasah
Tempat/ Pangkat/ Jml. Jam
No NAMA/NIP L/P Terakhir/ Tugas Pokok
Tgl. Lahir Gol Ruang Mengajar
Tahun

KS
TINA ERWANTI,S.Pd Kediri, Kepala S1 Tahun 24 jam/
1 P Guru
09-11-1984 TK 2015 minggu
kelompok A

Kediri, SMK Guru 24 jam /


2 IMRO’ATUS SHOLEKHAH P -
24-03-1996 Tahun 2014 Kelompok A minggu

Kediri, S1 Tahun Guru 24 jam/


3 NUR HALIMAH P -
11-07-1986 2020 KelompokB minggu

Ditetapkan di : KEDIRI
Pada tanggal 1 Juli 2021
Kepala TK PKK Parang II
Kecamatan Banyakan
Tina Erwanti S.Pd
MEMUTUSKAN

Menetapkan

PERTAMA : Pembagian tugas guru dalam kegiatan proses belajar mengajar


sebagaimana pada lampiran 1 dan kegiatan tambahan / ekstra
kurikuler sebagaimana pada lampiran 2 tahun pelajaran seperti
pada Keputusan ini.
KEDUA : Masing-masing guru melaporkan pelaksanaan tugas secara
tertulis dan berkala kepada Kepala TK.
KETIGA : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini
dibebankan pada anggaran TK sesuai dengan RAPBTK
KEEMPAT : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan diperbaiki
sebagaimana mestinya.
KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan.

Ditetapkan di : KEDIRI
Pada tanggal 1 Juli 2021
Kepala TK PKK Parang II
Kecamatan Banyakan

TINA ERWANTI, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai