Anda di halaman 1dari 4
PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - DINAS KESEHATAN ws UPTD PUSKESMAS RAWAT INAP CIPANAS JI. Raya Gajrug-Muncang KM 1 Telp 081286361488, 081289849154 Kode Pos 42372 Email : puskesmasdtpcipanasa gmail.com Website:http:/ / puskesmascipanas. blogspot.com. KERANGKA ACUAN METODE, INSTRUMEN ANALISIS KEBUTUHAN MASYARAKAT/SASARAN KEGIATAN UKM A. PENDAHULUAN Puskesmas merupakan pusat kesehatan masyarakat yang juga membina peran serta. masyarakat yang juga membina peran serta masyarakat disamping memberikan pelayanan secara menyeluruh dan terpadu kepada masyarakat diwilayah kerjanya dalam bentuk kegiatan pokok. Puskesmas mempunyai wewenang dan tanggungjawab atas pemeliharaan kesehatan masyarakat dalam wilayah kerjanya. Kegiatan-kegiatan dalam setiap program puskesmas disusun oleh kepala puskesmas dan penanggungjawab program tidak hanya mengacu pedoman atau acuan yang sudah ditetapkan oleh kementrian kesehatan, Dinas kesehatan Propinsi, maupun Dinas Kesehatan Kota tapi juga perlu memperhatikan kebutuhan dan harapan masyarakat terutama sasaran program. Kebutuhan dan harapan masyarakat maupun sasaran program dapat diidentifikasi melalui survey, analisa program, maupun temu muka langsung dengan masyarakat.Komunikasi perlu dilakukan untuk menyampaikan informasi tentang program kepada masyarakat,kelompok masyarakat maupun individu yang menjadi sasaran program, B. LATAR BELAKANG Kebutuhan masyarakatakan program kesehatan yang baik cenderung mengalami perubahan seiring dengan perubahan pola hidup dan kejadian penyakit.Seiring dengan perbaikan derajat kesehatan dan lingkungan, telah terja dipergeseran penyebab kesakitan terbesar dibanyak daerah dari penyakit infeksimen jadi penyakit degenerative. Perubahan permintaan tersebut memiliki dampak yang cukup besar terhadap Manajemen Puskesmas. Puskesmas harus memiliki suatu mekanisme untuk memantau permintaan masyarakat secara teratur karena perubahan permintaa n masyrakatakan berdampak terhadap pelayanan yang diberikan oleh puskesmas.Puskesmas harus tanggap terhadap perubahan lingkungan yang cepat dan terbuka terhadap perubahan kebutuhan dan harapan masyarakat. Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat terhadap program puskesmas sangat diperlukan untuk mengetahui kebutuhan dan harapan masyarakat terhadap program puskesmas,schingga tujuan dari program puskesmas dapat tercapai tepat sasaran. C. TUJUAN 1, Tujuan Umum Mengetahui/mengidentifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat terhadap program UPTD Puskesmas Rawat Inap Cipanas. 2. Tujuan Khusus a, Mendefinisikan kebutuhan dan harapan masyarakat terhadap program puskesmas. b. Mendapatkan informasi program yang paling dibutuhkan oleh masyarakat. Mengetahui program yang sudah/belum selesai kebutuhan dan harapan masyarakat. d. Mendapatkan masukan tentang program = yang_dibutuhkan masyarakat,tapi belum ada rencana kegiatan program. €. Membuat rencana tindak lanjut hasil pembahasan kebutuhan dan harapan masyarakat. D. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN. 1. Informasi Langsung dari Masyarakat. a, Penanggungjawab UKM dan pelaksana program UKM menerima informasi tentang harapan masyarakat terhadap program UKM dengan berbicara Jangsung dengan masyarakat/ sasaran di wilayah kerja UPTD Puskesmas, ‘Rawat Inap Cipanas. b. Informasi dari masyarakat dikumpulkan dari masing-masing pemegang program kemudian diserahkan ke penanggung jawab UKM UPTD Puskesmas Rawat Inap Cipanas. c. Penanggung jawab UKM bersama-sama dengan pengelola program melakukan analisa tentang kebutuhan dan harapan masyarakat. 4. Penanggung jawab UKM merekap dan membuat catatan hasil analisis idenfikasi kebutuhan dan harapan masyarakat ¢. Penanggung jawab UKM melapor kepada Kepala Puskesmas tentang hasil analisis idenfikasi kebutuhan dan harapan masyarakat {. Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Cipanas meneliti dan member umpan balik atas laporan Penanggung jawab UKM UPTD Puskesmas Rawat Inap Cipanas, 2. Pengumpulan informasi melalui Laporan Hasil analisa kegiatan setiap program yang dilakukan setiap bulan 3. Pengumpulan informasi melalui musyawarah masyarakat a. Petugas menjelaskan maksud dan tujuan pertemuan b. Petugas mendampingi masyarakat untuk a. Mengidentifikasi permasalahan kesehatan di masyarakat. b, Mengidentifikasi potensi masyarakat. c, Membahas dan melengkapi urutan prioritas masalah. d. Membahas dan melengkapi potensi penyelesaian masalah. ¢. Merumuskan cara penanggulangan masalah sesuai potensi. f, Menetapkan rencana kegiatan penanggulangan masalah. c. Petugas mencatat hasil musyawarah dan melaporkan kepenanggungjawab UKM. d. Penanggungjawab UKM dan pelaksana program membahas_ hasil musyawarah masyarakat tentang harapan program Puskesmas. ¢. Penanggungjawab UKM membagi tugas kepada pelaksana program didalam menyelesaikan permasalahan harapan pelanggan. £ Pelaksana program melaksanakan kegiatan sesuai dengan pembagian tugas yang telah diterima dengan mencatat pada buku kegiatan individu. g. Penanggungjawab UKM melapor kepada Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Cipanas tentang hasil bahasan harapan program Puskesmas. h. Kepala UPTD Puskesmas Rawat Inap Cipanas meneliti dan member umpan balik atas laporan Penanggungjawab UKM UPTD Puskesmas Rawat Inap Cipanas E, Cara Melaksanakan Kegiatan, 1. Informasi Langsung dari Masyarakat melalui tatap muka 2. Survei Mawas Diri (SMD) 3. Laporan Analisa setiap program F. Sasaran Sasaran dari kegiatan ini adalah masyarakat wilayah UPTD Puskesmas Rawat Inap Cipanas yang menjadi sasaran program. G. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan. Jadwal Pengumpulai Pembahasan oleh | Tindak Metode kebutuhan dan ‘Tim Program Lanjut | harapan program Informasi Langsung dar Januiii iMasyarakat melalui Sepanjang tahun 2021 | Desember 2021 aaa tatap muka Musyawarah ; Januari Masyarakat (MMD September 2021 Desember 2021 or Laporan Analisa setiap i Januari ae Sepanjang tahun 2021 | Desember 2021 2022 | H. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan dan Pelaporan Evaluasi dan pelaporan dilakukan setiap 1 tahun apakah pelaksanaan kegiatan sesuai jadwal 1. Pencatatan,Pelaporan dan Evaluasi kegiatan. 1, Pencatatan : Dilakukan pencatatan terhadap hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat terhadap program 2, Pelaporan :Dilakukan Penanggungjawab 1 tahun sekali kepada Kepala Puskesmas. 3. Evaluasi puskesmas :kegiatan dilakukan 1 tahun sekali oleh Kepala Puskesmas. Cipanas, Januari 2021 _Kepala Puskesmas Rawat Inap Cipanas Penanggungjawab UKM Hj. Ucu Yoanah, S.ST Diah Fitriall, S.Kep.,Ns NIP:19700219 198903 2 003 NIP:19821207 2006042010

Anda mungkin juga menyukai