Anda di halaman 1dari 2

DEKONTAMINASI PERALATAN PERAWATAN PASIEN

No. Dokumen : SOP/PMKP/14/03

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 23/12/2022
Riana Restuti
Halaman : 1/2

KLINIK PRATAMA
RAWAT INAP
WISMA HUSADA

Dekontaminasi adalah upaya mengurangi dan atau menghilangkan


Pengertian kontaminasi oleh mikroorganisme pada orang, peralatan, bahan dan ruang
melalui disinfeksi dan sterilisasi dengan cara fisik dan kimiawi.

Sebagai acuan petugas untuk melakukan dekontamniasi peralatan perawatan


Tujuan pasien sehingga dapat mengurangi atau menghilangkan mikroorganisme
pada peralatan yang telah dipakai untuk perawatan pasien.

SK Direktur No. 14/SK/WH/XII/2022 tentang Kebijakan Kewaspadaan


Kebijakan
Standard dan Kewaspadaan Transmisi

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 27 tahun 2017


Refrensi tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan.

1. Petugas melakukan cuci tangan sesuai prosedur


2. Petugas menggunakan APD
3. Petugas merendam peralatan bekas pakai dalam air dan larutan
chlorine.

4. Petugas melakukan DTT dengan klorin 0,5 % selama 10 menit dengan


Prosedur/Langkah- perbandingan 1 : 9.
Langkah
5. Petugas menyikat alat bekas pakai dengan detrerjen.
6. Petugas membilas dengan air mengalir.
7. Petugas meniriskan alat yang telah dibilas.
8. Petugas melepaskan APD.
9. Petugas kembali mencuci tangan.
10. Dokumentasi dan pencatatan
Petugas cuci tangan
sesuai prosedur

Petugas menggunakan APD

Merendam peralatandalam air dan larutan chlorine

Diagram Alir
DTT dengan klorin 0,5 % selama 10 menit dengan
perbandingan 1 : 9

Membilas dengan air mengalir dan ditiriskan

Melapas APD dan cuci tangan

Dokumentasi dan
pencatatan

Unit Terkait Semua Unit Terkait

Dokumen Terkait -

Tgl. Mulai
NO Hal yang diubah Isi Perubahan
Perubahan
Rekaman Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai