Anda di halaman 1dari 6

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

DI MASA PANDEMI COVID-19


MAS ENTREPRENEUR NURUL QOLBI
TAHUN AJARAN 2020/2021

Mata Pelajaran: Tata Kecantikan Rambut Pengampu : Nina Ruzikna

Tanggal Ujian : Kelas : XII

1. tata rias rambut meliputi pekerjaan dengan rambut yang hidup dan tumbuh serta terdiri atas kecuali...
a. membersihkan
b. memangkas
c. mengeriting
d. menghilangkan warna
e. memangkas uban
2. ahli penata rambut disebut..
a.hairdresser
b. hair drayer
c. hairspa
d. hair teknologu
e. hairmask
3. ilmu menenai pelajaran teori dan dan praktek seni kecantikan adalah...
a. cosmosgy
b. cosmeteogy
c. cosmetology
d. cosmergy
e.coscosetgy
4. seni kecantikan disebut...
a. beauty culture
b. berauty care
c. beauty girls
d. beauty hair
e.beauty art
5. dalam setiap jabatan perlu ada ...dan....yang memberi petunjuk sehubungan dengan pendirian.
a. peralatan,kenyamanan
b. alat ,standar etika
c.peraturan,alat
d.peraturan dan ketentuan
e.ketentuan,peralatan
6. seorang penata rambut yang baik hendaknya memperhatikan tata tertib...
a. salon
b. etika bisnis
c. etika jabatan
d. etika peraturan
e. kode etik
7. untuk menjadi seorang penata rambut yang baik dan berhasil hendaknya kecuali...
a. mengikuti sekolah atau kursus dengan baik
b. mengikuti selalu perkembangan dalam bidangnya.
c. harus memperhatikan kebersihan (higine) dalam arti luas
d. harus percaya penuh pada pekerjaanya
e. bisa berhemat listrik untuk kebutuhan salon
8. terhadap atasan dan langganan hal-hal yang perlu diperhatikan adalah...
a.berkelakuan jujur dan ikhlas
b. sombong
c.bersikap acuh
d. dermawan
e. semua benar
9.penerima tamu bisa disebut dengan...
a. customer
b. receptionist
c. klien
d.cosmetolog
e. cosmos
10. langganan disebut juga...
a. customer
b. receptionist
c.klien
d.cosmetolog
e. cosmos
11. ruang untuk menerima tamu harus terpelihara, bersih, rapi, dan...
a. abadi
b. menarik
c. lucu
d. permanent
e. luas
12. suatu pekerjaan yang mantab rapi, bermutu dan tanpa tergesa-gesa akan mencapai keahlian dan lingkungan yang...
a. membosankan
b. mengindahkan
c. menyebalkan
d. menyenagkan
e. mengharukan
13. taiap tamu diperlakukan sama jangan bersikap...
a. membeda-bedakan
b. menyamakan
c. meyetarakan
d. membosankan
e. acuh
14. perhatikan alat-alat pelindung seperti cape, handuk dan lain-lain digunakan dengan...
a. saksama
b. bersama
c. baik
d. buruk
e. semua benar
15. untuk tiap macam pekerjaan alat-alat dan bahan harus dalam keadaan lengkap, bersih dan...
a. banyak
b. sedikit
c. banyak dan sedikit
c. diperlukan
d. dibutuhkan
e. steril
16. alat-alat dan bahan/ obat hanya dipergunakan untuk....pelanggan
a.1
b.2
c.3
d.4
e.5
17. perlu diperhatikan bangunan hendaknya permanent, berlantai , serta atapnya tidak tembus...
a. pandang
b. kaca
c. air
d. awan
e. dinding
18. fasilitas pemeliharaan kebersihan, dalam rangka sanitasi ruangan harus...
a. tercukupi
b. terpelihara
c. terbaik
d. terjamin
e. teratasi
19. hendaknya pembersihan ruang kerja dilakukan lagsung setelah...
a.dibersihkan
b. waktu kerja
c. waktu istirahat
d. waktu santai
e. waktu dzuhur
20. sebagai usaha sanitasi peralatan perlu diperhatikan hal-hal berikut kecuali...
a. dibersihkan
b. dicuci
c. dibiarkan
d.disterilkan
e.semua benar
21. alat-alat yang akan dipakai harus diperiksa apakah dapat erfungsi dengan baik, terutama alat-alat yang
menggunakan...
a. kayu
b.tembaga
c. besi
d. triplek
e. tenaga listrik
22. karyawan yang melayani pelanggan harus bebas dari...
a. kebersihan
b.keamanan
c. penyakit menular
d. amnesia
e. pelupa
23. tersedia kotak dengan obat-obatan pokok yang cukup untuk pertolongan pertama pada...
a.kecelakaan
b. higine
c. sanitasi
d. personality
e. etika
24. higine artinya...
a. kebersihan
b. kesehatan
c. kenyamanan
d. kebugaran
e. keharusan
25.tidak boleh diabaikan pula kebersihan dan kerapihan dalam pekerjaan maka tangan selalu di cuci sebelum dan
sudah merawat...
a. kuku
b.rambut
c. tangan
d. pelanggan
e. orang tua
26. gamaran keseluruhan sifat-sifat seseorang disebut...
a. higine
b. personality
c. customologi
d. hairdaser
e. personalita
27.personal appearance nama lain dari...
a. kesegaran pernafasan
b. etika jabatan
c. etika bisnis
d. penampilan diri
e. penampilan dari luar
28. jika memakai perhiasan hendaknya yang..
a. menyolok
b. berlebihan
c. sederhana
d. terbatas
e. memukau
29. dalam personality yang harus diperhatikan kecuali...
a. sikap mental
b. cara bicara
c. kelakuan
d. keseimbangan jiwa
e. semua benar
30. dengan introspeksi kita akan mengenal...
a. diri sendiri
b. keluarga
c. teman sejawat
d. orang lain
e lingkungan hidup
31. jenis kuli kepala adalah...
a. berminyak , normal, kering
b. berminyak, kasap, normal
c.kering, normal, beruban
d. halus, kasar, normal
e. pirang, normal, berminyak
32.jenis rambut adalah...
a. berminyak , normal, kering
b. berminyak, kasap, normal
c.kering, normal, beruban
d. halus, kasar, normal
e. pirang, normal, berminyak
33. yang termasuk bentuk rambut adalah...
a. berminyak , normal, kering
b. berminyak, kasap, normal
c.kering, normal, beruban
d. halus, kasar, sedang
e. pirang, normal, berminyak
34. yang termasuk warna rambut adalah...
a. berminyak , normal, kering
b. coklat, pirang, putih
c.kering, normal, beruban
d. halus, kasar, sedang
e. pirang, normal, berminyak
35. yang termasuk kelainan kulit kepala adalah...
a. sindap kering, halus, normal
b. sindap basah, berminyak, kering
c. ujung rambut berbelah, sindap kering, sindap basah
d. kering, normal, berminyak
e. kering, berkutu, berminyak
36.tindakan yang sangat penting sebelum melakukan perawatan rambut adalah
a. menyikat rambut
b. mengosok rambut
c. mencuci rambut
d. mengeringkan rambut
e. memotong rambut
37. shampo pada umumnya bertujuan untuk membersihkan...dan....
a. kelenjar rambut, batang rambut
b. kulit kepala , rambut
c. kulit kepala, minyak
d ramut, warna rambut
e.sinap basah, sindap kering
38.sebelum melakukan penyampoan hal yang harus diperhatikan adalah...
a. melakukan persiapan kerja
b. mendiagnosa kulit kepala dan rambut
c. memberikan saran perawatan
d. membilas dan mengconditioner
e. membersihkan alat lena
39. sebelum mendiagnosa kulit kepala dan rambut hal yang harus diperhatikan adalah...
a. melakukan persiapan kerja
b. mendiagnosa kulit kepala dan rambut
c. memberikan saran perawatan
d. membilas dan mengconditioner
e. membersihkan alat lena
40. sebelum melakukan pembilasan dan mengconditioner hal yang harus diperhatikan adalah...
a. melakukan persiapan kerja
b. mendiagnosa kulit kepala dan rambut
c. memberikan saran perawatan
d. melaksanakan penyampoan
e. membersihkan alat lena

jawablah pertanyaan dibawah ini dengan baik dan benar!


1. sebutkan 12 kelainan kulit kepala dan kelainan rambut!
2. sebutkan 6 bentuk rambut dan 3 jenis rambut!
3. ada berapa warna rambut?sebutkan
4. sebutkan segi-segi yang mengutarakan kepribadian seseorang!minimal 5
5. ada berapa gerakan dalam massage! Sebutkan dan jelaskan masing-masing gerakan!

Anda mungkin juga menyukai