Anda di halaman 1dari 2

BAB IV

PENUTUP

4.1. Kesimpulan

Berdasarkan permasalahan pada Raya Salon & Spa dapat diambil kesimpulan

sebagai berikut :

1. Sering terjadi kesalahan pada proses pencatatan data transaksi yang

disebabkan karena menggunakan cara konvensional dengan media buku.

2. Membutuhkan waktu yang lama dalam melakukan pencatatan dan pencarian

data-data yang dibutuhkan sampai pembuatan laporan-laporan dikarenakan

penyimpanan data masih acak dan tidak ada kata kunci untuk mencari.

3. Dengan bentuk data yang masih disimpan dalam buku akan menyebabkan

terjadinya duplikasi data akibat kesalahan manusia.

4. Program dengan penyimpanan digital dalam database MySQL mengurangi

kerusakan atau kehilangan data serta duplikasi data, dan memudahkan dalam

melakukan pencarian data dan perubahan data sehingga lebih mudah dalam

melakukan pengontrolan terhadap data-data.

4.2. Saran

Berdasarkan kesimpulan yang diperoleh, penulis memberikan saran sebagai

berikut:

1. Untuk meminimalisir kesalahan yang menghambat proses transaksi dalam

penginputan data di dalam program, sebaiknya diberikan pelatihan dan

pengarahan penggunaan program kepada pengguna.

109
110

2. Untuk mempercepat waktu pencarian data dan proses pembuatan laporan, di

dalam program terhadap fitur pencarian data berdasarkan kriteria data yang

dapat digunakan.

3. Sebaiknya data-data dalam bentuk buku diminimalisir karena banyak

menggunakan media kertas, pada akhirnya akan menumpuk dan tidak rapi.

4. Penyimpanan data dalam digital memang lebih aman dibandingkan dalam

media buku, namun sebaiknya perlu dilakukan backup database ke dalam

media lain.

Anda mungkin juga menyukai