Anda di halaman 1dari 2

1. Kegiatan manusia yang dapat berdampak buruk bagi lingkungan adalah……………..

a. Menanam Kembali hutan yang sudah gundul


b. Mencari sumber daya alam alternative
c. Menggunakan pupuk kendang untuk menyuburkan tanah
d. Menggunakan sumber daya alam secara berlebihan
2. Diwilayah pengunungan pekerjaan penduduk umumnya sebagai…………………..
a. Pedagang elektronik
b. Tukang bangunan
c. Petani sayur
d. Nelayan
3. Pengertian sumber daya alam adalah……………..
a. Segala sesuatu yang berasal dari makhluk hidup guna memenuhi kebutuhan hidup
manusia
b. Segala sesuatu yang berasal dari alam yang dapat digunakan untuk memenuhi
kebutuhan hidup manusia
c. Sumber daya yang dapat diperbaharui oleh manusia untuk kelangsungan hidup manusia
d. Berupa hasil bumi yang dipergunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia
4. Pemanfaatan sumber daya laut yang sesuai dengan pembangunan berkelanjutan adalah….
a. Menangkap ikan dengan jala
b. Menjual pasir pantai untuk memperoleh pendapatan
c. Usaha tambak udang di muara sungai
d. Membuat pemukiman di sepanjang pantai
5. Salah satu cara menghargai keberagaman agama yang ada di Indonesia adalah……………
a. Bermain dengan teman yang seagama saja
b. Bermain dengan teman yang berasal dari suku yang sama
c. Bermain dengan teman yang berbeda agama saja
d. Bermain dengan teman tanpa membeda-bedakan agama
6. Kebudayaan yang dimiliki suatu masyarakat di suatu tempat berbeda dengan kebudayaan
yang dimiliki oleh masyarakat ditempat lain.hal ini menyebabkan timbulnya……….
a. Perbedaan kebudayaan
b. Keunikan kebudayaan
c. Keanekaragaman kebudayaan
d. Lingkungan
7. Berikut yang bukan merupakan kenampakan alam adalah………….
a. Gunung
b. Sungai
c. Pantai
d. Gedung sekolah
8. Usaha perkebunan seperti sayuran akan cocok ditanam di daerah……………..
a. Dataran rendah
b. Dataran tinggi
c. Pesisir pantai
d. Hutan
9. Bukti peninggalan bersejarah dari kerajaan kutai adalah……………..
a. Yupa
b. Stupa
c. Arca
d. Mehir
10. Kenyataan menunjukan bahwa tidak semua jenis flora dan fauna terdapat pada daerah
tertentu. Kenyataan ini membuktikan bahwa……………
a. Tidak semua flora dan fauna dapat hidup serta berkembang pada wilayah tertentu
b. Beberapa jenis flora telah punah
c. Terdapat hubungan yang sangat era tantara flora dan fauna
d. Rintangan geografis tidak dapat diterobos oleh semua jenis flora dan fauna
11. Warna biru pada peta menunjukan…………
a. Dataran rendah
b. Dataran tinggi
c. Pengumuman
d. Laut
12. Contoh kegiatan ekonomi masyarakat sekitar pantai yang berhubungan dengan potensi
wisata alamnya yaitu……….
a. Menyewakan perahu
b. Bercocok tanam
c. Membuat garam
d. Menangkap ikan di laut
13. Kebiasaan yang dilakukan masyarakat secara turun-temurun dan sangat dipengaruhi oleh
kondisi alam di sekitarnya, adalah pengertian dari………..
a. Adat istiadat
b. Bahasa
c. Kesenian daerah
d. Pakaian
14.

Anda mungkin juga menyukai