Anda di halaman 1dari 1

ULANGAN HARIAN IPAS

1. Ukuran jumlah partikel yang terkandung dalam suatu zat disebut…


a. Massa b. Materi c. Berat d. Volume
2. 1. Memiliki bentuk tetap
2. Dapat diubah bentuknya dengan melakukab beberapa tindakan
3. Tidak dapat dimampatkan
4. Mempunyai massa
Berikut merupakan ciri-ciri …
a. Zat padat b Zat cair c. Zat gas d. Zat Angin
3. Perubahan wujud yang terjadi pada lilin yang dinyalakan saat mati listrik adalah…
a. Gas menjadi cair c. Padat menjadi cair
b. Cair menjadi gas d. Cair menjadi padat
4. Dibawah ini yang merupakan peristiwa menyublim adalah…
a. Air yang mendidih
b. Parfum yang dibiarkan terbuka akan habis
c. Salju yang turun
d. Kapur barus yang jadi kecil
5. Perubahan wujud uap air menjadi air disebut …
a. Mencair b. Mengembun c. Mengkristal d. Menguap
6. Salah satu sifat gas dibawah ini yaitu …
a. Tidak dapat mengalir c. Bentuknya tetap
b. Permukaannya tenang d. Menekan kesegala arah
7. Salah satu bentuk perubahan wujud karena pemanasan adalah…
a. Air yang mendidih c. Es yang meleleh
b. Buku yang dibakar menjadi abu d. Terjadinya es batu
8. Andi meniup balon sehingga balon menjadi besar. Salah satu sifat benda yang
diperlihatkan adalah…
a. Menempati ruang c. Menekan kesegala arah
b. Bentuknya tidak tetap d. Terdapat disegala tempat
9. Alat yang digunakan untuk mengukur massa adalah …
a. Gelas ukur b. Termometer c. Penggaris d. Neraca
10. Perubahan wujud dari daei benda gas ke benda padat disebut …
a. Mengkristal c. Membeku
b. Menyublim d. Menguap
11. Sebutkan faktor penyebab terajadinya perubahan wujud benda !
12. Berikan masing-masing 3 contoh benda padat, cair dan gas !
13. Sebutkan ciri-ciri zat cair !
14. Jelaskan pengertian materi !
15. Jelasakan pengertian mengembun

Anda mungkin juga menyukai