Anda di halaman 1dari 12

Tema :2

Subtema : 1 (Manfaat Tumbuhan Bagi Kehidupan)


Kelas : III SD/MI

Kapas banyak dimanfaatkan manusia sebagai bahan pembuatan kain


Bunga mawar dan bunga anggrek banyak dimanfaatkan manusia sebagai hiasan
Hubungan antara manusia dan tumbuhan adalah saling menguntungkan
Pohon jati banyak dimanfaatkan manusia sebagai bahan bangunan karena memiliki batang yang kuat
Tumbuhan di bawah ini yang dimanfaatkan untuk sistem pernapasan manusia, karena tumbuhan mampu
menghasilkan oksigen
Tuhan telah menganugerahkan berbagai macam tumbuhan di dunia ini. Sebagai manusia maka salah satu
wujud syukur atas anugerah tersebut adalah melestarikan tumbuhan dengan baik
Pilihan Ganda

1. Pak Rahmat menebang pohon jati untuk terjual 417 buah. Jumlah seluruh buah salak
dijadikan tiang di rumahnya yang terjual pada bulan januari dan februari
Hal ini menunjukkan bahwa tumbuhan dapat adalah…
dimanfaatkan sebagai…. a. 652 c. 742
a. bahan hiasan c. Latihan menebang b. 832 d. 752
b. bahan bangunan d. tempat berteduh 8. Kejadian yang pernah di alami disebut….
2. Tumbuhan sangat bermanfaat bagi kehidupan a. peristiwa c. pengalaman
manusia, contohnya adalah tumbuhan jahe dan b. kejadian d. kegiatan
kunyit yang banyak dimanfaatkan manusia 9. Teman-temanku dating. Mereka berpakaian
untuk bahan…. bagus dan membawakan kado untukku. Aku
a. pakaian c. obat-obatan sangat Bahagia. Usiaku bertambah. Teks di atas
b. bangunan d. pewarna alami menceritakkan peristiwa….
3. Tumbuhan di bawah ini yang dimanfaatkan a. ulang tahun c. pernikahan
untuk sistem pernapasan manusia, karena b. kelahiran d. pentas seni
tumbuhan mampu menghasilkan…. 10. Sandi mengucapkan terima kasih kepada Budi
a. buah-buahan c. nitrogen karenamenolongnya. Budi pun senang
b. oksigen d. karbondioksida mendengarnya.
4. Tuhan telah menganugerahkan berbagai macam Ucapan terima kasih memang sebaiknya
tumbuhan di dunia ini. Sebagai manusia maka diucapkan sebagai bentuk….
salah satu wujud syukur atas anugerah tersebut a. menghargai jasa seseorang
adalah…. b. rasa kasih saying
c. pura-pura baik hati
a. tidak mau makan dari tumbuhan
d. rasa takut tidak ditolong lagi
b. melestarikan tumbuhan dengan baik
c. melarang budidaya tumbuhan
d. menebang hutan secara liar

5. Contoh sikap orang yang bersyukur adalah….


a. rendah hati c. sombong
b. keras kepala d. egois

6. 340 + 520 = 860


Bentuk penjumlahan dengan pertukaran yang
tepat dari operasi hitung di atas adalah….
a. 340 + 860 = 520 c. 860 – 520 = 340
b. 860 + 520 = 340 d. 520 + 340 = 860

7. Pada bulan Januari buah salak di toko Pak Bagus


terjual 325 buah. Kemudian pada bulan Februari
Essay
1. Kapas banyak dimanfaatkan manusia sebagai bahan pembuatan?
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
2. Bunga mawar dan bunga anggrek banyak dimanfaatkan manusia sebagai?
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
3. Hubungan antara manusia dan tumbuhan adalah saling?
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
4. Pohon jati banyak dimanfaatkan manusia sebagai bahan bangunan karena memiliki batang yang?
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
5. Danu meminta maaf kepada Rudi karena berbuat salah
Hal yang dilakukan Danu tersebut bisa membuat pertemanan mereka?
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
6. Rini bersedih karena bukunya hilang
Dini pun mendoakan Rini agar bukunya segera………………………………………
7. Setiap teman bisa melakukan kesalahan, maka kita harus mempunyai sifat…………………………………
8. 425 + 376 = ……… + ……….
Isilah titik di atas dengan bilangan yang tepat agar menjadi bentuk penjumlahan pertukaran!
9. 750 + 680 = ……… + ……….
Isilah titik di atas dengan bilangan yang tepat agar menjadi bentuk penjumlahan pertukaran!
10. Rini mengumpulkan 215 biji-bijian dan Aila mengumpulkan 243 biji-bijian.
Jumlah biji-bijian yang dikumpulkan Rina dan Aila adalah?
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
Tema :2 menghitung seluruh ikan yang dibeli shiren
Subtema :2 adalah…
Kelas : III SD/MI a. 3 x 5 = 15 c. 3 x 5 = 12
b. 5 x 3 = 8 d. 5 x 3 = 16
Pilihan Ganda
1. Hewan ternak yang bisa dimanfaatkan susunya 8. Kakek Santi seorang peternak kambing.
adalah…. Kakeknya memiliki 4 kandang kambing. Jika
a. kambing c. ayam setiap kendang berisi 4 kambing. Maka jumlah
b. angsa d. kanguru seluruh kambing yang dimiliki kakek santi
adalah….
2. hewan yang bermanfaat sebagai alat
a. 14 ekor c. 16 ekor
transportasi adalah…
b. 15 ekor d. 20 ekor
a. kambing c. singa
b. kuda d. kerbau 9. Contoh cerminan sikap baik yang dilakukan di
sekolah adalah ….
3. kita berkewajiban untuk…..hewan ternak yang
a. Andi mengejek Bagas karena sepatunya kotor
kita pelihara
b. Bayu membentak Danu karena menjatuhkan
a. membiarkan c. menjaga
bukunya
b. mengadu d. memukul
c. Ali meminjamkan pensil ke Reno yang lupa
4. Ayah memelihara burung beo. Lutfi memelihara membawa pensil
ikan cupang. Ayah dan lutfi sama-sama memiliki d. Ria membantu Alia mencoret-coret tembok di
sifat…. kelasnya
a. mengonsumsi Binatang
10. Dika melihat seekor anak kucing yang terjatuh
b. membenci Binatang
di selokan. Lalu ia mengambilnya dari selokan
c. memanfaatkan Binatang
dan membersihkan anak kucing itu. Sifat yang
d. menyayangi Binatang
dimiliki Dika termasuk sikap ….
5. Sikap yang baik seorang murid di sekolah a. Pemaaf
ditunjukkan dengan selalu…. b. Disipilin
a. membawakan tas guru c. Ramah
b. mengerjakan tugas dari guru d. Penolong
c. menyontek saat ulangan
d. melindungi teman yang salah

6. Gerak tari dapat berasal dari gerak tiruan…


a. hewan c. gedung
b. batu d. meja

7. Shiren membeli 3 plastik berisi ikan hias. Jumlah


ikan hias disetiap plastiknya adalah 5 ekor.
Bentuk operasi perkalian yang tepat untuk
Essay
1. Kucing dimanfaatkan manusia sebagai………………………………

2. 60 × 5 =…… x 60

3. 30…..7 = 210

4. Bagian tubuh yang digunakan untuk menirukan Gerakan kucing berlari menangkap tikus
adalah………………………………………………………………………………….

5. ……………………… Sapi dan …………………………….. dapat dimanfaatkan manusia sebagai bahan makanan

6. Ayam membangunkan warga di pagi hari dengan cara……………………………….

7. Apa yang harus dilakukan ketika ada teman yang terjatuh………………………………………………

8. Hewan yang bermanfaat sebagai alat transportasi adalah…………………………......................

9. Tante Eka memiliki 7 kolam ikan lele, setiap kolam berisi 450 lele. Jumlah ikan lele milik
Tante Eka adalah….
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

10. Berapakah hasil perkalian dari 26 × 4?


………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
Tma :2
Subtema : 3 (Menyayangi Tumbuhan)
Kelas : III SD/MI

tanaman yang tumbuh merambat adalah sirih


Tumbuhan memberikan banyak manfaat kepada manusia, maka kita sebaiknya ikut melestarikannya
Tanaman akan tumbuh sehat apabila cukup mendapat air dan sinar matahari
Motif ragam hias dapat disebut juga ornamen
Kewajiban seorang anak di rumah contohnya adalah menghormati orangtua
Setiap anggota keluarga memiliki tugas yang harus dilaksanakan dengan tanggung jawab
Kewajiban dan hak dalam keluarga tergantung peran dalam keluarga
Setiap orang memiliki hak dan kewajiban
Belajar dengan rajin adalah contoh kewajiban dari siswa
Anggota keluarga yang mempunyai kewajiban memimpin dan melindungi keluarga adalah ayah
Mandapatkan kasih sayang di rumah adalah contoh dari hak anak.
Pilihan Ganda
1. Tanaman akan tumbuh sehat apabila cukup 7. Motif ragam hias dapat disebut juga ….
mendapat …. A. ornamen
A. air dan udara B. bentuk
B. tanah dan udara C. ukiran
C. air dan sinar matahari D. lukisan
D. sinar matahari dan angin 8. Edo mempunyai daun yang panjangnya 10 cm.
2. Contoh tanaman yang tumbuh merambat Beni memegang daun yang panjangnya 8 cm.
adalah …. Berapakah panjang kedua daun tersebut?
A. rambutan A. 16 cm
B. mangga B. 17 cm
C. jambu C. 18 cm
D. sirih D. 19 cm
3. Tumbuhan memberikan banyak manfaat kepada 9. Dodi : “ .... kamu tahu alamat rumahku?”
manusia, maka kita sebaiknya ikut …. Bayu : “ Aku kemarin bertanya pada Rudi.”
A. Menjualnya Kata tanya yang tepat untuk melengkapi
B. Melestarikannya percakapan di atas adalah ....
C. Membuatnya A. Siapa
D. Menguasainya B. Dimana
4. Kewajiban dan hak dalam keluarga tergantung … C. Bagaimana
dalam keluarga. D. Apa
A. harta 10. Siska ingin menanyakan kepada Bu guru
B. jumlah tentang sosok yang menemukan telepon,
C. peran kalimat tanya yang seharusnya digunakan Siska
D. pekerjaan adalah ....
5. Setiap anggota keluarga memiliki tugas yang A. Bagaimana cara menemukan telepon Bu?
harus dilaksanakan dengan …. B. Siapa yang menjual telepon Bu?
A. semena-mena C. Bu Guru, dimana kita bisa menemukan
B. tanggung jawab telepon?
C. ditunda-tunda D. Bu guru, siapa nama penemu telepon?
D. diulang-ulang
6. Kewajiban seorang anak di rumah contohnya
adalah ….
A. Mendapat kasih sayang
B. Meminta uang saku
C. Menghormati orang tua
D. Mendapatkan perlindungan
Essai

1. Menyayangi tumbuhan adalah salah satu bentuk syukur kepada .................................................................

2. Santi menanam bunga melati, Santi jarang menyiraminya. Jika tidak rajin disirami maka bunga tersebut
bisa ............................................................

3. Perhatikan gambar garis bilangan berikut!

Penjumlahan dengan garis bilangan di atas jika ditulis dalam operasi penjumlahan bentuk angka menjadi
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………..

4. Setiap orang memiliki hak dan .....................................................................................................................

5. Belajar dengan rajin adalah contoh kewajiban dari .........................................................................................

6. Anggota keluarga yang mempunyai kewajiban memimpin dan melindungi keluarga adalah ........................

7. Mandapatkan kasih sayang di rumah adalah contoh dari ....................... anak.

8. Rani: “ ........ yang membawa buah apel itu?”


Dika: “ Buah apel itu dibawa Sandi tadi siang.”
Kata tanya yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………..

9. Untuk menanyakan nama orang kita bisa menggunakan kalimat tanya berupa ?
............................................................................................................................................................................

10. Kata tanya kapan biasa digunakan untuk menanyakan ?


………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
Tema :2
Subtema : 4 (Menyayangi Hewan)
Kelas : III SD/MI

Ular adalah hewan yang berbahaya jika dipelihara di rumah, hal itu karena sebagaian ular memiliki bisa yang
beracun.
Membersihkan kendang hewan peliharaan harus dilakukan secara rutin

Setelah membersihkan kandang hewan peliharaan sebaiknya kita mencuci tangan agar terhindar dari kuman

Mengguanakan bahan peledak untuk menangkap ikan di sungai atau di laut adalah contoh perilaku yang
tidak menyayangi hewan, hal itu karena perbuatan tersebut dapat mengakibatkan tempat hidup hewan
menjadi rusak

Kita harus bersyukur tinggal di Indonesia karena di negara kita Banyak hidup beraneka ragam hewan
Hewan-hewan bisa menjadi langka bahkan punah disebabkan banyak hal. Hal di bawah ini yang bisa
menyebabkan kepunahan hewan adalah Memburu hewan-hewan di hutan untuk diambil kulitnya
Pilihan Ganda
1. Agar lebih mudah menangkap ikan dalam 2
6.
jumlah banyak, maka nelayan membutuhkan …. 5
Angka 2 pada bilangan pecahan di atas
a. saringan
dinamakan ….
b. pancing
a. Pembilang
c. jaring
b. Penyebut
d. ember
c. Pembagi
2. Hewan di bawah ini yang dapat dipelihara
d. Persen
dengan aman di rumah adalah ….
1
a. Kelinci 7.
5
b. Singa Pecahan di atas jika dibaca menjadi ….
c. Ular a. Satu empat
d. Gajah. b. Satu per lima
3. Contoh sikap di bawah yang mencerminkan rasa c. Satu bagi Satu
sayang kepada hewan adalah …. d. Tiga per empat
a. Mengambil setiap sarang burung yang ada di 8. Petugas sirkus memotong satu daging besar
pohon-pohon menjadi 11 bagian. Enam bagian diberikan
b. Mengurung semua hewan di dalam kandang kepada harimau dan sisanya diberikan kepada
c. Memberikan pakaian dan perhiasan pada beruang. Pecahan yang tepat untuk menyatakan
hewan banyak bagian daging milik beruang adalah ….
d. Memberi makan hewan peliharaan dengan a. 7/11
teratur b. 6/11
4. Kita harus bersyukur tinggal di Indonesia karena c. 5/11
di negara kita …. d. 5/6
a. Hanya hidup sedikit hewan 9. Kolase adalah menggambar dengan cara
b. Banyak hidup beraneka ragam hewan menggunting kemudian …
c. Semua hewan bisa dimakan a. menempel
d. Tidak ditinggali hewan buas b. merajut
5. Hewan-hewan bisa menjadi langka bahkan c. menjahit
punah disebabkan banyak hal. Hal di bawah ini d. menganyam
yang bisa menyebabkan kepunahan hewan 10. Profesi di bawah ini yang sangat erat kaitannya
adalah …. dengan hewan adalah ….
a. Mendirikan peternakan kambing a. Peternak sapi, peternak kambing dan sopir
b. Memakan telur ayam dan bebek truk
c. Membuat kelompok pecinta hewan b. Penjaga hutan, guru dan nelayan
d. Memburu hewan-hewan di hutan untuk c. Nelayan, peternak lele dan pilot
diambil kulitnya d. Peternak ayam, nelayan dan dokter hewan
Essai

1. Siska diberi kakeknya seekor ayam kecil. Siska merawat ayamnya tersebut dengan penuh kasih sayang,
supaya ayamnya itu dapat ………………………..

2. Ular adalah hewan yang berbahaya jika dipelihara di rumah, hal itu karena sebagaian ular memiliki ……….
yang beracun.

3. Membersihkan kendang hewan peliharaan harus dilakukan secara ………………………………………

4. Setelah membersihkan kandang hewan peliharaan sebaiknya kita mencuci tangan agar terhindar dari
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

5. Mengguanakan bahan peledak untuk menangkap ikan di sungai atau di laut adalah contoh perilaku yang
tidak menyayangi hewan, hal itu karena perbuatan tersebut dapat mengakibatkan tempat hidup hewan
menjadi …………………………………………………………………….

2
6.
3
Angka 3 pada bilangan pecahan di atas dinamakan …………………………………………………..

7.

Bagian berwarna kuning pada gambar di atas jika ditulis dalam bentuk pecahan menjadi ……………….

8.

Bagian berwarna hijau pada gambar di atas jika ditulis dalam bentuk pecahan menjadi ……………………

9. Alia memotong semangka menjadi delapan bagian sama besar, Alia memakan dua bagian semangka itu.
Bagian yang dimakan alia bisa ditulis dengan bilangan pecahan yaitu …………….

10. Arsirlah gambar di bawah ini hingga membentuk bagian yang bernilai 3⁄7 !

Anda mungkin juga menyukai