Anda di halaman 1dari 3

DISKUSIKAN DENGAN KELOMPOKMU TERKAIT MASALAH DIBAWAH INI

NO KASUS FAKTOR PENYEBAB KET

Mata merah/ penglihatan Unsafe action (Perilaku tidak aman yang dilakukan oleh pekerja karena tidak
1
terganggu saat mengelas menggunakan alat pelindung diri berupa kacamata las)

Tangan terkena percikan las Unsafe action (Perilaku tidak aman yang dilakukan oleh pekerja karena tidak
2
saat mengelas menggunakan alat pelindung diri berupa sarung tangan las)

Gangguan pernapasan saat Unsafe action (Perilaku tidak aman yang dilakukan oleh pekerja karena tidak
3
mengelas oaw menggunakan alat pelindung diri berupa masker/ respirator)

Tangan tersengat listrik pada Unsafe action (Perilaku tidak aman yang dilakukan oleh pekerja karena tidak
4
holder electroda menggunakan alat pelindung diri berupa sarung tangan las)

Saat berjalan terkena percikan Unsafe action (Perilaku tidak aman yang dilakukan oleh pekerja karena tidak berjalan
5
gerinda sesuai jalur yang ditentukan)

Lokasi kerja terbakar saat Unsafe Condition (Kondisi yang tidak aman karena adanya bahan bakar yang tercecer di
6
menggerinda ares sekitar tempat bekerja)

Tabung las oaw meledak saat Unsafe Condition (Kondisi yang tidak aman karena selang gas pada las OAW terjadi
7
penyalaan kebocoran)

Tangan tersengat listrik pada


8 Unsafe Condition (Kondisi yang tidak aman karena kabel power mesin las terkelupas)
mesin las
DISKUSIKAN DENGAN KELOMPOKMU TERKAIT MASALAH DIBAWAH INI

APD YANG
NO KASUS RESIKO BAHAYA PENANGGULANGAN
DIGUNAKAN

1. Helm
2. Kacamata las
Cedera pada mata karena sinar las
Mata merah/ penglihatan Menggunakan alat pelindung 3. Sarung tangan las
1 Gangguan pernapasan karena asap hasil
terganggu saat mengelas diri yang sesuai denga keperluan 4. Sepatu safety
pengelasan
5. Wear pack/ Pakaian
Kerja
1. Helm
2. Kacamata las
Cedera pada tangan karena terkena
Tangan terkena percikan las Menggunakan alat pelindung 3. Sarung tangan las
2 percikan las
saat mengelas diri yang sesuai denga keperluan 4. Sepatu safety
Tersengat listrik
5. Wear pack/ Pakaian
Kerja
1. Helm
2. Kacamata las
Gangguan pernapasan karena asap hasil 3. Masker/ Respirator
Gangguan pernapasan saat Menggunakan alat pelindung
3 pengelasan 4. Sarung tangan las
mengelas oaw diri yang sesuai denga keperluan
Cedera pada mata karena sinar las 5. Sepatu safety
6. Wear pack/ Pakaian
Kerja
1. Helm
2. Kacamata las
Tersengat listrik
Tangan tersengat listrik pada Menggunakan alat pelindung 3. Sarung tangan las
4 Cedera pada tangan karena terkena
holder electroda diri yang sesuai denga keperluan 4. Sepatu safety
percikan las
5. Wear pack/ Pakaian
Kerja
5 Saat berjalan terkena percikan Luka lecet karena terkena partikel Mengikuti prosedur kerja 1. Helm
gerinda gerinda dengan baik (berjalan sesuai 2. Earmuf/ Earplug
Infeksi pernapasan karena menghirup jalur) 3. Kacamata safety
partikel logam yang dihasilkan saat 4. Sarung tangan
proses menggerinda 5. Sepatu safety
6. Wear pack/ Pakaian
Kerja
1. Helm
2. Earmuf/ Earplug
Kebakaran karena lokasi kerja tidak 3. Kacamata safety
Lokasi kerja terbakar saat Mengecek lingkungan kerja
6 aman 4. Sarung tangan
menggerinda sebelum memulai pekerjaan
Luka bakar 5. Sepatu safety
6. Wear pack/ Pakaian
Kerja
1. Helm
2. Kacamata Las
Mengecek alat-alat dan selang
Tabung las oaw meledak saat Ledakan karena kebocoran gas 3. Sarung tangan
7 gas sebelum melakukan
penyalaan Kebakaran 4. Sepatu safety
penyalaan
5. Wear pack/ Pakaian
Kerja
1. Helm
2. Kacamata Las
Tangan tersengat listrik pada Menggunakan alat pelindung 3. Sarung tangan
8 Tersengat listrik
mesin las diri yang sesuai denga keperluan 4. Sepatu safety
5. Wear pack/ Pakaian
Kerja

Anda mungkin juga menyukai