Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BATANG HARI

UPTD PUSKESMAS DURIAN LUNCUK


Jalan Muara Tembesi-Sarolangun Km 30 Kode Pos 36656
Email: pkmdurianluncuk@gmail.com

PENGUKURAN INDIKATOR MUTU


BULAN JUNI 2023

NO RUANG LINGKUP INDIKATOR YANG DI UKUR TARGET HASIL

INM
1. INM kepatuhan kebersihan tangan ≥ 85 % 86,3
kepatuhan penggunaan APD 100% 77,5
Kepatuhan Identifikasi pasien 100% 100
keberhasilan pengobatan TB SO 90% 100
ibu hamil yang mendapatkan 100% 84,62
kepuasan pasien 76.64% 77,48
UKM
Gizi
pemantauan pertumbuhan
1.
Balita di posyandu
100% 47%
PEMERINTAH KABUPATEN BATANGHARI
DINAS KESEHATAN
UPTD. PUSKESMAS MARO SEBO ILIR
Jalan Simpang Telkom Maro Sebo Ilir 36655

EVALUASI INDIKATOR MUTU NASIONAL


BULAN JUNI 2023

NO KEGIATAN TARGET Capaian KESENJANGAN

1. kepatuhan kebersihan tangan ≥ 85 % 86,3


2 kepatuhan penggunaan APD 100% 77,5 -12.5
3 Kepatuhan Identifikasi pasien 100% 100
4 keberhasilan pengobatan TB SO 90% 100
ibu hamil yang mendapatkan
5 100% 84,62 -22,22
ANC sesuai standar
6 kepuasan pasien 76.64% 77,48
IMPP
Pemantauan Pertumbuhan
1. 100% 47% -53%
Balita di posyandu

mengetahui: Penanggung Jawab Mutu

Kepala Puskesmas

dr.Ardi Mardani
Ns. Inayah, S.Kep NIP.199110082020121006
NIP. 19780405 200501 2 008
ANALISIS MASALAH

MASALAH PENYEBAB MASALAH RTL


INM
cakupan kepatuhan Masih terdapat petugas yang belum Melakukan Sosialisasi APD
penggunaan APD -12.5% dari target memahami Apd
cakupan ibu hamil mendapatkan Masih terdapat ibu hamil yang Melakukan penyuluhan tentang
pelayanan sesuai standar-22.22 % dari tidak mendapatkan pelayanan pentingnya pemeriksaan kehamilan
target ANC sesuai standart dikarenakan sejak TM pertama melalui kegiatan kelas ibu
rata-rata ibu melakukan kunjungan hamil dan konseling pra nikah, serta
pertama diatas TM I, ibu tidak meningkatkan konseling terhadap catin di
memahami akan pentingnya poli.
pemeriksaan kehamilan sejak TM I,
sehingga secara kuantitas ibu hamil
tersebut tidak mendapatkan
pelayanan sesuai standar

IMPP
Cakupan Pemantauan Pertumbuhan kunjungan rumah balita yang tidak datang
Balita di kurangnya kesadaran orang tua datang posyandu
Posyandu posyandu -53%

mengetahui: Penanggung Jawab Mutu

Kepala Puskesmas

dr.Ardi Mardani
Ns. Inayah, S.Kep NIP.199110082020121006
NIP. 19780405 200501 2 008
RENCANA TINDAK LANJUT

NO KEGIATAN TUJUAN SASARAN TEMPAT WAKTU PELAKSANA BIAYA KETERANGAN


1. Melakukan Sosialisasi Petugas Paham Kepatuhan Petugas aula Nanda Eka Putri,Am.Keb -
Agustus 2023
APD akan APD Puskesmas Puskesmas

Pustu Danau Embat,


Pustu Bulian
Meningkatkan pengetahuan Jaya,Pustu Kelurahan
Melakukan Kelas Ibu
2. ibu hamil tentang kesehatan Ibu Hamil Terusan, Poskesdes Oktober 2023 Rosalinda,Am.Keb Rp 2.375.000
hamil
kehamilannya Desa Terusan, Klinik
Inti Bulian Jaya

Meningkatkan pengetahuan
Melakukan kegiatan catin tentang kesehatan
KUA
3 bimbingan konseling pra reproduksi, persiapan Catin Oktober 2023 Rosalinda,Am.Keb Rp 150.000
Kec.Maro Sebo Ilir
nikah kehamilan, pemeriksaan
kehamilan dan persalinan

Meningkatkan pengetahuan
Setiap ada
Melakukan konseling catin tentang kesehatan Poli KIA
4 reproduksi, persiapan Catin catin Rosalinda,Am.Keb -
pra nikah di Poli Puskesmas MSI
kehamilan, pemeriksaan berkunjung
kehamilan dan persalinan
5 kunjungan rumah balita Balita mendapatkan Balita yang tidak Rumah Pasien juli 2023 Henri Gunawan,S.Gz -
yang tidak datang pemantauan tumbuh datang ke
posyandu kembang posyandu

mengetahui: Maro Sebo Ilir, Juni 2023

Kepala Puskesmas Penanggung Jawab Mutu

Ns. Inayah, S.Kep dr.Ardi Mardani


NIP. 19780405 200501 2 008 NIP. 199110082020121006

Anda mungkin juga menyukai