Anda di halaman 1dari 8

I.

Jawablah pertanyaan berikut dengan memberi tanda (X) salah satu jawaban yang merupakan
jawaban paling benar.

1. Yang dijuluki Bapak Palang Merah Sedunia adalah….


a. Jean Henry Dunant b. Dr. Louis appia
c. Gustave moyneir d. Florence nightingale

2. Di setiap Negara hanya ada satu palang merah adalah arti dari prinsip….
a. Kesemestaan b. Kesatuan
c. Kemanusiaan d. Kemandirian

3. Pada tanggal 24 juni 1859 terjadi perang hebat antara….(Pertempuran selfireno)


a. Perancis dengan Italia b. Perancis dengan Australia
c. Paris dengan Australia d. Paris dengan Austria

4. PMI pertama kali di ketuai oleh….


a. Ir. Soekarno b. Dr. Marzuki
b. Dr. Bahder Johan d. Drs. Moh. Hatta

5. Belanda mendirikan PMI dengan nama ….


a. ICRC b. IFRC c. NERKAI ( Nederlands Rode Kruis Afdeling
Indie d. PMR

6. Berat badan minimal untuk dapat melakukan donor darah adalah ….


a. 40 kg b. 45 kg c. 50 kg d. 55 kg

7. Judul buku yang di tulis Jean Henry Dunant adalah….


a. Solverino in memory b. A memory of souverino
c. Un souvenir de souverino d. Mr. Dunant book

8. Yang dimaksud dengan pemimpin adalah…..


a. Orang yang mampu mempengaruhi kelompoknya untuk melakukan usaha bersama
b. Orang yang mewakili suatu kelompok untuk melakukian tujuan yang telah ditetapkan
c. Cara seseorang untuk melakukan suatu hal
d. Cara seseorang yang semena-mena melakukan apa yang dia inginkan kepada kelompoknya

9. Seseorang yang diminta untuk menyumbangkan darahnya tanpa dia ketahui untuk siapa darah
tersebut diberikan, dinamakan…..
a. Donor darah b. Transfusi darah
c. Donor darah sukarela d. Donor darah pengganti

10. Menyumbangkan arah untuk transfuse darah adalah pengertian dari….


a. Donor darah b. Transfusi darah
c. Donor darah sukarela d. Donor darah pengganti
11. Memimpin dengan cara menggertak disebut….
a. diktatoris b. demokratis c. otoriter d. otokratis

12. Tekanan darah diastolic pada pendonor yang akan mendonorkan darahnya… mmHg
a. 100-180 b. 50-180 c. 100-150 d. 50-100
(Tekanan darah normal yang diperbolehkan untuk donor darah adalah systole 100-180 mmHg
dan diastole 60-100 mmHg.)
13. Tekanan darah sistolic pada pendonor yang akan mendonorkan darahnya… mmHg
a. 100-180 b. 50-180 c. 100-150 d. 50-100

14. Untuk mencegah penyakit TBC maka perlu dilakukan imunisasi . . . .


a. DPT b. BCG c. Polio d. Campak
Vaksin Bacillus Calmette–Guérin (BCG)
II. Jawablah isian berikut dengan tepat dan benar.
1. Sebutkan lambang-lambang gerakan palang merah! Ada empat jenis lambang, tetapi ada tiga
yang paling sering dipakai: Palang Merah, Bulan Sabit Merah, dan Kristal Merah
2. Apakah semboyan dari Jean Henry Dunant?

Siamo Tutti Fratelli !" Merupakan semboyan organisasi terbesar di Dunia, yaitu Palang Merah,
yg diperkenalkan juga oleh Jean Henry Dunant, selaku "Bapak Palang Merah" yg artinya "Kita
Semua Bersaudara !
3. Sebutkan anggota panitia lima!

dr R. Mochtar (Ketua), dr. Bahder Djohan (Penulis), dan dr Djuhana; dr Marzuki; dr.
Sitanala (anggota).

4. Sebutkan dan jelaskan 3 asas PMI!

1. Asas kemanusiaan atau Humanity. Maksudnya adalah bahwa dalam menjalankan tugas
dan perannya, anggota PMI mendasarkan semua tindakannya pada asas kemanusiaan atau
humanity, bukan karena embel-embel politik, ekonomi dan lain sebagainya. Dengan dasar
kemanusiaan maka tindakan yang dilaksanakan sifatnya untuk menolong atau
meringankan beban para penderita secara sukarela.
2. Asas kesamaan atau Impartiality. Artinya bahwa dalam menjalankan tugasnya, anggota
PMI harus menerpakan asas kesamaan atau tanpa mendiskriminasi siapa yang mereka
bantu. Semua diberikan pertolongan sesuai prosedur yang ada tanpa perbedaan sedikit
pun.
3. Asas kenetralan atau Neutrality. Gerakan PMI bekerja dengan berlepas diri dari kubu
atau kepentingan manapun termasuk kepentingan yang didukung ideoogi tertentu,
kepentingan kelompok tertentu, kepentingan politik dan lain sebagainya.
5. Apa yang dimaksud dengan pemimpin, ketua, kepala, dan kepimpinan ?

pemimpin adalah sosok yang bertugas untuk memimpin. Sementara itu, kepemimpinan adalah
metode yang dilakukan oleh seorang pemimpin dalam memimpin bawahannya
6. Sebutkan tujuh dari fungsi-fugsi kepemimpinan ?

1. Menetapkan Visi dan Tujuan. ...


2. Membuat Rencana dan Strategi. ...
3. Membangun Tim yang Kuat. ...
4. Mengelola Konflik. ...
5. Memberikan Motivasi dan Dukungan. ...
6. 6. Meningkatkan Kinerja Karyawan. ...
7. 7. Menjadi Teladan. ...
8. Membangun Hubungan yang Baik.

7. Sebutkan empat tipe kepemimpinan?

 Tipe Otokratis. Tipe pemimpin yang seperti menganggap bahwa organisasi adalah milik
pribadi. ...
 Tipe Militeristik. Pemimpin yang bertipe militeristik senang dengan formalitas. ...
 Tipe Paternalistis. Orang jenis ini memiliki tipe yang kebapakan.

8. Jelaskan tujuan dilakukannya transfuse darah!

Mengganti darah yang hilang karena perdarahan misalnya perdarahan saat melahirkan,
Mengganti kehilangan plasma darah misalnya pada luka bakar, Mencegah dan mengatasi
perdarahan karena kekurangan/kelainan komponen darah misalnya pada penderita thalasemia

9. Bagaimana ciri-ciri darah yang baik untuk transfuse darah?

 Sel darah merah (packed red cell/PRC)


Sel darah merah menjadi komponen darah yang paling sering ditransfusikan. Fungsi sel
darah merah adalah mengalirkan oksigen dari jantung ke seluruh tubuh, serta membuang
karbon dioksida.
 Trombosit (thrombocyte concentrates/TC)
Trombosit berperan dalam menghentikan perdarahan.
 Faktor pembekuan (cryoprecipitate)
Sama seperti trombosit, faktor pembekuan berperan dalam menghentikan perdarahan.
 Plasma darah (fresh frozen plasma/FFP)
Plasma darah merupakan komponen cair pada darah, yang mengandung faktor
pembekuan, protein, vitamin, kalsium, natrium, kalium, serta hormon.
10. Apa yang dimaksud dengan :
a) Donor bayaran Donor bayaran Donor bayaran adalah pendonor yang memberikan
darah dengan mendapatkan pembayaran atau keuntungan lainnya untuk memenuhi
kebutuhan hidup yang mendasar atau sesuatu yang dapat dijual atau dapat ditukarkan
kedalam uang tunai atau ditransfer ke orang lain.
b) Donor pengganti

donor yang menyumbangkan darah untuk keluarga/kerabat dengan menggantikan persediaan


darah di UTD PMI dengan golongan darah tidak harus sama dengan pasien.

11. Sebutkan tiga tujuan dari pemberian pertolongan pertama ?

Menyelamatkan jiwa penderita. b. Mencegah cacat. c. Memberikan rasa nyaman dan


menunjang proses penyembuhan.
12. Sebutkan empat komponen darah ?

plasma darah, sel darah merah, sel darah putih, serta trombosit

13. Sebutkan 6 alat pelindung diri pada pertolongan pertama ?

1.Alat Pelindung Kepala

Perlengkapan ini berfungsi untuk melindungi kepala dari pukulan, benturan, atau cedera kepala
yang terjadi karena kejatuhan benda keras. Ini juga melindungi kepala dari radiasi panas, api,
percikan bahan kimia, maupun suhu ekstrem.

Jenis-jenis APD untuk melindungi kepala yaitu:

 Helm pengaman (safety helmet).


 Topi atau tudung kepala.
 Pelindung rambut.

2.Alat Pelindung Mata dan Wajah

Alat pelindung diri atau APD ini berfungsi untuk melindungi mata dan muka dari bahaya
paparan bahan kimia. Seperti amonium nitrat, gas, dan partikel yang melayang di udara atau air,
percikan benda kecil, panas, atau uap.

Alat pelindung mata yang bisa kamu gunakan, yaitu kacamata khusus atau spectacles dan
goggles. Sementara alat pelindung wajah adalah tameng wajah (face shield) atau full face masker
yang menutupi seluruh bagian wajah.

3.Alat Pelindung Telinga


Jenis alat pelindung diri atau APD lain yang bisa kamu gunakan adalah alat pelindung telinga.
Contohnya seperti sumbat telinga (ear plug) atau penutup telinga (ear muff). Fungsinya untuk
melindungi telinga dari kebisingan atau tekanan karena dentuman keras.

Ear plug juga terkadang beberapa orang gunakan saat tidur, agar tidur lebih nyenyak. Namun,
apakah aman menggunakannya? Cek penjelasannya di sini → Benarkah Tidur Menggunakan Ear
Plug Berbahaya?

4.Alat Pelindung Saluran Pernapasan

Ini berfungsi melindungi organ pernapasan dengan menyalurkan udara bersih atau menyaring zat
atau benda berbahaya. Termasuk mikroorganisme (virus, bakteri, dan jamur), debu, kabut, uap,
asap, dan gas kimia tertentu.

Dengan mengenakan alat pelindung saluran pernapasan, zat asing tidak terhirup dan masuk ke
dalam tubuh. Jenis alat pelindung saluran pernapasan, di antaranya:

 Masker
 Respirator
 Tabung atau cartridge khusus untuk menyalurkan oksigen.
 Tangki selam dan regulator, untuk pekerja di dalam air.

5.Alat Pelindung Tangan

Sarung tangan adalah salah satu jenis APD untuk melindungi tangan. Perlengkapan ini ini bisa
terbuat dari material khusus, tergantung pada kebutuhan dan pekerjaan. Ada yang terbuat dari
logam, kulit, kanvas, kain, karet, atau bahan khusus untuk melindungi tangan dari zat kimia
tertentu.

14. Pemeriksaan tanda vital meliputi apa saja? Berapa kisaran normalnya pada masing2
tersebut.

Jenis-jenis pengukuran tanda vital

1. Tekanan darah

Tekanan darah normal untuk orang dewasa adalah 120/80 mmHg. Sementara pada bayi dan
anak-anak, tekanan darah normal lebih rendah daripada dewasa.

Tekanan darah normal dipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu aktivitas fisik, diet dan usia. Maka
untuk dapat melakukan pengukuran tekanan darah dengan tepat, sebaiknya
beristirahatlah dengan santai terlebih dahulu selama sekitar 15 menit sebelum pengukuran
dilakukan.
Baca Selengkapnya: TTV Normal Bayi Baru Lahir, Balita, dan Anak-Anak

2. Denyut nadi

Denyut nadi normal untuk orang dewasa adalah 60-100 kali per menit, dapat disebut juga
dengan detak jantung normal. Pada bayi dan anak-anak, denyut nadi normal cenderung lebih
tinggi daripada orang dewasa.

3. Laju pernapasan

Laju pernapasan sama dengan frekuensi pernapasan. Pengukuran laju pernapasan dilakukan
dengan menghitung jumlah pengembangan dada seseorang untuk menarik napas dalam waktu
satu menit.

Pengukuran laju pernapasan umumnya dilakukan pada saat istirahat. Metode ini bertujuan untuk
menilai sulit atau tidaknya seseorang bernapas.

Respirasi normal atau pernapasan normal untuk orang dewasa adalah 12-20 kali per menit.
Sementara pada bayi dan anak-anak, laju perapasan normal lebih tinggi daripada orang dewasa.

4. Suhu tubuh

Suhu tubuh merupakan ukuran panas badan seseorang. Pengukuran suhu tubuh dilakukan dengan
menggunakan alat ukur suhu yang disebut dengan termometer, bisa dilakukan melalui mulut,
ketiak, dubur, telinga, dan kulit dahi.

Suhu tubuh normal untuk orang dewasa adalah 36,5- 37,5 derajat Celsius. Suhu tubuh
seseorang bisa berubah-ubah, biasanya dipengaruhi oleh aktivitas, makanan, konsumsi
cairan, cuaca, dan jenis kelamin, terutama wanita pada saat mengalami masa subur.
15. Jelaskan tentang akronim KOMPAK?

Kompeten, Profesional, dan Akuntabel.

16. Sebutkan 3 fungsi pembalut . . . .

Pembalut berfungsi sebagai penekanan untuk menghentikan pendarahan, mempertahankan


penutup luka pada tempatnya, dan menjadi penopang untuk bagian tubuh yang cedera
17. Pembiadaian adalah . . . . .
tindakan imobilisasi eksternal bagian tubuh yang mengalami patah tulang menggunakan alat
bernama bidai dan dipasang dengan menyesuaikan bentuk tubuh agar tidak terjadi deformitas
atau perubahan bentuk tubuh tidak sesuai anatomis tubuh (Asikin, Nasir, Podding, & Takko,
2016).

18. Apa yang disebut


a. Bencana (disasters) eristiwa atau rangkaian peristiwa yang mengancam dan
mengganggu kehidupan dan penghidupan masyarakat yang disebabkan, baik oleh faktor alam

b. Bahaya (hazards)

merupakan sumber potensi kerusakan atau situasi yang berpotensi untuk menimbulkan
kerugian
c. Kerentanan (vulnerabily) merujuk pada kerentanan unsur-unsur yang terpapar, seperti
korban jiwa, mata pencaharian, dan harta benda
d. Resiko
19. Kesiapsiagaan bencana adalah . . . . . .

serangkaian kegiatan yang dilakukan untuk mengantisipasi bencana melalui


pengorganisasian serta melalui langkah yang tepat guna dan berdaya guna
20. Mitigasi adalah . . . . .

Mitigasi adalah upaya yang memiliki sejumlah tujuan yakni untuk mengenali risiko,
penyadaran akan risiko bencana, perencanaan penanggulangan, dan sebagainya
21. Erosi adalah . . . . .

Erosi adalah peristiwa pindahnya atau terangkutnya tanah atau bagian- bagian tanah dari
suatu tempat lain oleh media alami.
22. Narkotika adalah . . . . . .

zat atau obat baik yang bersifat alamiah, sintetis, maupun semi sintetis yang menimbulkan
efek penurunan kesadaran, halusinasi, serta daya rangsang.
23. Apa makna dari logo Palang Merah Indonesia . . . . .

Lambang Palang Merah diartikan sebagai: Lambang Pembeda; ada pembedaan yang nyata
antara kesatuan tempur (kombatan) dan kesatuan medis (non kombatan). Lambang yang
netral; pemberian satu tanda yang sama bagi seluruh anggota kesatuan medis militer di setiap
negara, memberikan mereka status netral

. . . . . . . . Selamat Mengerjakan . . . . . .

Anda mungkin juga menyukai