Anda di halaman 1dari 5

Mix Desain ACI522R-10 FRIANDA BASTIAN SIHOTANG

proporsi campuran beton tembus air yang dipadatkan dengan baik dengan kandungan rongga minimal
Campuran harus memiliki w/cm= 0,27. menggunakan agregat kasar no 67 yang mempunyai berat isi ke
(berat satuan) 108,7 lb/ft3, berat jenis 2,8 dan serapan 1,2%. tidak ada agregat halus yang akan diguna
dalam campuran

rongga minimal 15%


FAS 0.27
Berat Isi kering 108.7 lb/ft³
Berat jenis agregat 2.8
persentase absorbsi agregat kasar 1.2%

Menurut ACI 522R-10 di dalam menentukan mix desain dilakukan beberapa langkah
1 MENENTUKAN BERAT AGREGAT
Agregat yang digunakan no 67, maka nilai b/bo 0.99

Wa= 2905.551

2 SESUAIKAN BERAT AGREGAT DENGAN BERAT SSD


Presentase absorbsi agregat kasar 1.2%

Wssd= 2940.418

3 MENENTUKAN VOLUME PASTA


Presentasi rongga 15% diperoleh presentasi volume pasta sebesar 20% (satuan yard³)
dikonversi ke satuan ft³ 5.4 ft³

Vp= 5.4 ft³

4 MENENTUKAN KADAR SEMEN

C= [Vp/(0,315+w/cm)] x 62,4 lb/ft³

C= 576 lb

5 MENENTUKAN KADAR AIR


w= c (w/cm)

w= 155.52 lb

6. MENENTUKAN VOLUME PADAT BETON POROUS

Volume Agregat (Va)= 2940,418/(2,8 x 62,4 )

16.82931326 ft³

Volume Semen (Vc)= 576/(315 x 62,4)

2.93040293 ft³

Volume air (Vw)= 155,52/62,4

2.492307692 ft³

Total Volume Padat (Vs)= Va+Vc+Vw

22.25202388 ft³

7. MENENTUKAN PRESENTASI PORI

Persentasi pori= (Vtot-Vs)/Vtot x 100

17.5851

8. PERIKSA PERKIRAAN POROSITAS

berdasarkan hasil persentasi pori yang telah di peroleh maka dapat di prediksi tingkat perkolasinya
Persentasi pori 18% di prediksi memiliki tingkat perkolasi sekitar 5 in/min atau 200 mm/menit

PROPORSI MIX DESAIN BETON POROUS

SEMEN 576 lb 261.27 kg


AGREGAT NO 67 2940.418 lb 1333.75 kg
AIR 155.52 lb 70.54 kg
TOTAL BERAT 3671.938 lb 1665.58 kg
KEPADATAN(DENSITY) 135.9977 lb/ft³ 80.6842 kg/m³
andungan rongga minimal 15%.
ang mempunyai berat isi kering
gat halus yang akan digunakan

0.585
174.72

196.56

Anda mungkin juga menyukai