Anda di halaman 1dari 2

TATA TERTIB PENGAWAS UJIAN PAS

SMK ALAWIYAH PP MANSYA’UL HUDA


TAHUN PELAJARAN 2023 /2024

1. Hadir paling lambat 10 menit sebelum ujian dimulai


2. Mengisi daftar hadir
3. Memeriksa keadaan ruangan ujian
4. Memeriksa nomor peserta ujian
5. Mengatur tempat duduk siswa sesuai dengan nomornya
6. Membacakan tata tertib peserta
7. Membagikan lembar soal dan lembar jawaban
8. Mengedarkan daftar hadir peserta
9. Menjelaskan seperlunya apa-apa yang perlu dijelaskan apabila diminta peserta
10. Mencatat peserta yang melanggar tata tertib ujian
11. Mengumpulkan dan menghitung kembali lembar jawaban dan soal
12. Mempersilahkan peserta meninggalkan ruangan apabila tanda selesai dibunyikan
13. Mengembalikan lembar soal dan lembar jawaban kepada panitia
TATA TERTIB PESERTA UJIAN PAS
SMK ALAWIYAH PP MANSYA’UL HUDA
TAHUN PELAJARAN 2023 /2024

Tata tertib untuk peserta ujian adalah sebagai berikut:


1. Peserta memasuki ruang ujian setelah tanda masuk dibunyikan, sebelum ujian dimulai
2. Pesta wajib menggunakan seragam sesuai hari pelaksanaan ujian, dengan atribut yang
sesuai
3. Peserta wajib berpakaian rapi dan bersepatu
4. Peserta wajib menunjukkan nomer peserta ujian pada pengawas
5. Peserta dilarang membawa catatan dalam bentuk apapun ke dalam ruang ujian
6. Peserta wajib membawa alat tulis yang diperlukan dan tidak diperkenankan saling
meminjam antar peserta ujian
7. Peserta wajib mengisi daftar hadir
8. Peserta mengerjakan soal sesuai dengan batas waktu yang disediakan
9. Peserta yang memerlukan penjelasan dapat bertanya kepada pengawas ujian
10. Peserta yang dating terlambat hanya dapat diperbolehkan mengikuti ujian setelah
mendapat ijin dari kepala sekolah, penyelengggara, dan tidak diberikan perpanjangan
waktu
11. Peserta yang akan meninggalkan ruang ujian selama ujian berlangsung harus
mendapat ijin dari pengawas ujian dan tidak melakukannya berulang kali
12. Peserta harus berhenti mengerjakan soal setelah pengawas ujian member tahu tanda
batas waktu selesai
13. Peserta dilarang menyontek, bekerja sama dengan peserta lain, menggunakan
kalkulator dan kamus
14. Semua peserta meninggalkan ruang ujian dengan tertib dan tenang setelah batas
waktu dibunyikan
15. Peserta yang melanggar tata tertib ujian dapat diberikan peringatan atau teguran
apabila peserta tersebut melakukan pelanggaran berikutnya sekolah dapat
memberikan langkah/ memberikan sanksi sesuai dengan tingkat pelanggaran.

Anda mungkin juga menyukai