Anda di halaman 1dari 4

Nama : kayla Fatimah Prodi : AKUNTANSI/Semester 3

Nim : 043538557 Asal : UPBJJ/Jakarta

Diskusi 5/Akuntansi Keuangan Menengah 1


Soal 1

PT Ernest menggunakan sistem imprest petty cash. Dananya dibentuk pada tanggal 1 Maret sebesar
(dalam ribuan rupiah ) Rp 200. Selama bulan Maret berikut adalah pengeluaran atas petty cash
tersebut.

3 Maret Biaya Materai 74

7 Maret Biaya Angkut 42

9 Maret Beban Lain 22

11 Maret Beban Transportasi 49

Petty cash diisi ulang pada tanggal 15 Maret ketika sisa dana yang tersedia adalah 9. Tanggal 20
Maret, PT Ernest menambah jumlah petty cash nya menjadi Rp 300.

JAWAB:
1. Pembentukan Kas Kecil
Tgl Keterangan R Debit Kredit
01 Mar Kas Kecil Rp200.000
KAS Rp200.000
Pebentukan Kas Kecil Sebesar
Rp200 Ribu Rupiah

2. Pengeluaran dari Dana Kas Kecil Bulan Maret


Tanggal
03 Biaya Materai Rp74.000
07 Biaya Angkut Rp42.000
09 Beban Lain Rp22.000
11 Beban Transportasi Rp49.000+
Jumlah Pengeluaran Rp187.000 (Sistem Dana Tetap)

3. Pengisian Kembali Kas Kecil Sistem dana tetap

15 Beban materai Rp74.000


Beban Angkut Rp42.000
Beban Lain Rp22.000
Beban Transport Rp49.000
KAS Rp187.000

Pengisian Kembali Kas Kecil Sistem dana tidak tetap

15 Kas Kecil Rp9.000


KAS Rp9.000
(Petty cash diisi ulang pada tanggal 15 Maret
ketika sisa dana yang tersedia adalah 9)

4. Penambahan Kas Kecil (Petty Cash)

20 Kas Kecil Rp100.000


KAS Rp100.000
(penambahan jumlah kas kecil menjadi 300
ribu)

Metode Imprest (sistem Dana Tetap)

Tanggal Keterangan Debit Kredit


Maret 01 Kas Kecil Rp200.000
KAS Rp200.000
03 Tidak Dijurnal
07 Tidak Dijurnal
09 Tidak Dijurnal
11 Tidak Dijurnal
15 Beban materai Rp74.000
Beban Angkut Rp42.000
Beban Lain Rp22.000
Beban Transport Rp49.000
KAS Rp187.000
20 Kas Kecil Rp100.000
KAS Rp100.000
Jumlah Rp487.000 Rp487.000

Metode Fluktuasi (Sistem dana tidak tetap)

Tanggal Keterangan Debit Kredit


Maret 01 Kas Kecil Rp200.000
KAS Rp200.000
03 Beban Materai Rp74.000
Kas Kecil Rp74.000
07 Beban Angkut Rp42.000
Kas Kecil Rp42.000
09 Beban Lain Rp22.000
Kas Kecil Rp22.000
11 Beban Transport Rp49.000
Kas Kecil Rp.49.000
15 Kas Kecil Rp9.000
KAS Rp9.000
20 Kas Kecil Rp100.000
KAS RP100.000
Jumlah Rp496.000 Rp496.000
Soal 2

Decca distributor memiliki beberapa transaksi terkait piutang wesel pada bulan Desember (dalam
ribuan rupiah)

Dec. 1 Meminjamkan kepada J.Cash Rp 12.000 dengan ketentuan 1 tahun, 5%

Dec 16. Menjual barang kepada Wennings, dengan menerima piutang wesel Rp 10.000, 60-hari, 6%

Instruksi

Buatlah jurnal yang diperlukan selama bulan Desember

Jawab:

Dec. 1 Meminjamkan kepada J.Cash Rp 12.000 dengan ketentuan 1 tahun, 5%


Periode peminjaman dari tgl 1-31 desember = 30 hari

Bunga Wesel =PxTxW


30
= Rp 12.000.000 x 5% x
360
=Rp50.000

Jurnal pada pembukuan Decca distributor

Tanggal Keterangan Debit Kredit


Dec 01 Piutang Wasel Rp12.050.000
Kas Rp12.000.000
Bunga Wasel Rp50.000

Jurnal pada pembukuan J.Cash

Tanggal Keterangan Debit Kredit


Dec 01 Utang Wasel Rp12.000.000
Beban Bunga Wasel Rp50.000
Kas Rp12.050.000

Dec 16. Menjual barang kepada Wennings, dengan menerima piutang wesel Rp 10.000, 60-hari, 6%
Bunga Wesel = P x T x W
60
= Rp 10.000.000 x 6% x
360
=Rp100.000

Jurnal pada pembukuan Decca distributor

Tanggal Keterangan Debit Kredit


Dec 16 Piutang Wasel Rp10.000.000
Bunga Wasel Rp100.000
Penjualan Barang Rp10.100.000
Jurnal pada pembukuan Wennings

Tanggal Keterangan Debit Kredit


Dec 16 Utang Pembelian Barang Rp10.000.000
Beban Bunga Wasel Rp100.000
Kas Rp10.100.000

Sumber: BMP-EKMA4210/Akutansi Keuangan Menengah 1/Edisi 2/Modul 5/Akuntansi Kas


dan Piutang/Drs. Sugiarto, M.Acc., M.B.A., Hal 5.7-5.10 dan 5.34-4.40

Anda mungkin juga menyukai