Anda di halaman 1dari 3

THE FIRST SEMESTER FINAL EXAMINATION OF KMI

Pondok Pesantren Tahfizh Qur’an An- Nur Indonesia

YEAR 2023/2024

Jumadil Awwal, 27th ,1445


Subject : IPS Day : Wednesday
December, 11th , 2023

Class : 7th Grade Period : First 60 minutes

I. Pilihlah jawaban yang benar!

1. Ika adalah anak yang disiplin, teliti, dan bertanggung jawab. Ia meneladani sikap tersebut dari
gurunya. Faktor yang mempengaruhi proses interaksi sosial terseut adalah …
a. identifikasi b. simpati c. sugesti d. empati

2. Salah satu contoh kehidupan budaya masyarakat pada masa berburu dan mengumpulkan
makanan yaitu . . . .
a. pembuatan alat-alat dari baja c. alat-alat yang berasal dari hewan
b. gambar tangan pada dinding goa d. perhiasan gelang dari batu

3. Manusia mempunyai peranan yang penting untuk menciptakan kelestarian lingkungan,


karena . . . . .
a. lingkungan hidup sepenuhnya dikuasai oleh manusia
b. perilaku manusia dalam memanfaatkan lingkungan hidup berpengaruh pada kelesatarian
lingkungan hidup
c. kelestarian lingkungan bukan tanggung jawab generasi sekarang, tapi generasi mendatang.
d. manusia mempunyai kemapuan bertahan hidup.

4. Keberagaman bangsa Indonesia baik budaya, adat istiada, suku, pakaian adat, bahasa daerah,
agama dan kepercayaan,serta kehidupan sosial harus dipandang sebagai . . .
a. penghamat persatuan dan kesatuan
b. penyebab sulitnya memangun kebersamaan
c. kekayaan budaya bangsa
d. kekayaan budaya daerah

5. Seorang ibu menasihati anaknya,termasuk kontak sosial yang berlangsung dalam bentuk antara
....
a. individu dan individu c. individu dan kelompok

Good luck!
b. kelompok dan kelompok d. kelompok dan individu

6. Seorang anak kecil menirukan ucapan dan perilaku ibunya. Hal ini disebut sebagai . . .
a. imitasi b. simpati c. empati d. motivasi

7. Simbol gunung pada peta berupa . . . .


a. titik b. garis c. lingkaran d. segitiga

8. Fauna yang dapat ditemui di daerah Papua adalah . . . .


a. Gajah b. komodo c. cendrawasih d. orang utan

9. Ibu membeli beras dan minyak sayur di pasar untuk memenuhi kebutuhan . . .
a. sekunder b. rohani c. tersier d. primer

10. Melakukan sholat dan mendengarkan kajian adalah bentuk kegiatan untuk kebutuhan. . . .
a. Rohani b. Jasmani c. yang akan datang d. tersier

II. Isilah pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dengan tepat!

1. Melanggar ketertiban umum merupakan contoh pelanggaran norma . . . . .


2. Seorang guru yang sedang mengajar para siswa di kelas merupakan contoh interaksi sosial
antara . . . . .
3. Melakukan olahraga merupakan salah satu cara untuk memenuhi kebutuhan. . . . .
4. Kebutuhan sekunder adalah kebutuhan lanjutan setelah kebutuhan . . . . telah terpenuhi.
5. Kebutuhan mutlak adalah kebutuhan yang harus segera terpenuhi, misalnya . . . . . .
6. Indonesia memiliki dua musim yaitu musim . . . . . . dan . . . . . .
7. Simbol segitiga berwarna merah dalam peta adalah simbol. . . . .
8. Ozan membeli handphone baru yang harganya puluhan juta. berikut adalah contoh bentuk
pemenuhan kebutuhan . . . .
9. Salah satu dampak kelangkaan adalah kenaikan . . . . .
10. Melanggar ketertiban umum merupakan contoh pelanggaran norma . . . . .

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini!


1. Apa yang dimaksud dengan kebutuhan primer, sekunder, dan tersier!
2. Tuliskan 4 norma dalam masyarakat!
3. Jelaskan perbedaan sikap simpati dan empati!
4. Tuliskan 4 bentuk interaksi sosial Asosiatif!
5. Tuliskan 4 dampak kelangkaan!

Good luck!
Good luck!

Anda mungkin juga menyukai