Anda di halaman 1dari 15

PEMERINTAH PROVINSI BALI

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 1 SERIRIT
Alamat :Jalan Diponegoro No. 100 Seririt, Telp. ( 0362 ) 92084, Fax. 92144
Email: info@sman1seririt.sch.id Website : http://www.sman1seririt.sch.id

PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran: Bahasa dan Sastra Indonesia


Kelas/Fase : X/E
Waktu : pukul 07.30-09.00
Hari/Tanggal : Jumat, 22 November 2023

I. Pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan memberi tanda silang
pada huruf a, b, c, d, atau e pada lembar jawaban yang telah tersedia!

1.

Pada struktur teks LHO, penggalan di atas termasuk bagian….

A. deskripsi bagian.

B. deskripsi manfaat.

C.orientasi.

D. pernyataan umum.

E.komplikasi

2.

Pada struktur teks LHO, penggalan di atas termasuk bagian….

A. deskripsi bagian.

B.deskripsi manfaat.

C. orientasi.
D. pernyataan umum.

E.komplikasi

3.

Kalimat deskripsi pada penggalan teks di atas terdapat pada kalimat nomor….

A. 1 dan 4.

B. 1 dan 5.

C. 2 dan 5.

D. 3 dan 5.

E.4 dan 5.

4.

Yang termasuk kalimat fakta pada kalimat di bawah ini adalah nomor …..

A.1dan 6.
B.2 dan 3.

C. 6 dan 8.

D. 3 dan 5.

E.4 dan 7.

5. Berikut penulisan kata yang kurang tepat adalah…..

A. dimakan.

B.dibungkus.

C. di hutan.

D. dikerjakan.

E.dialam bebas.
6.

Pokok informasi penggalan teks LHO di atas terdapat pada kalimat…..

A. pertama.

B.kedua.

C. ketiga.

D. keempat.

E.pertama dan keempat.

7.

Pesan yang tersirat dari teks anekdot tersebut adalah…..

A. Kita harus minggir jika ada lampu merah.

B.Jika membuat undang-undang utamakanlah keperluan masyarakat.

C. Patuhilah rambu-rambu lalu lintas.

D. Patuhilah rambu-rambu lalu lintas jika kamu tak punya uang.

E.Jalankanlah undang-undang dengan baik, jangan mudah disuap.

8.
Yang dikritik pada teks anekdot tersebut adalah…..

A. Pembuat undang-undang.

B.Masyarakat.

C. Dodi.

D. Allan.

E.Polisi.

9.

Orientasi dalam teks anekdot tersebut adalah …..

A. Penegakan hukum di Indonesia bagai sarang laba-laba,kalau kelas nyamuk akan tertangkap, kalau
kelas kumbang akan jebol.

B. Seorang dosen memberi kuliah Sosiologi hukum.

C. Dosen bertanya kepada Elisa tentang penegakan hukum di Indonesia.


D. Mahasiswa sebagai elisa tertawa dalam kelas.

E.Dosen bertanya tentang penegakan hukum pada pelaku kelas gagak.

10. Bagian yang mengandung majas sinisme terdapat pada kalimat…..

A. Lampu merah, mengapa engkau melaju terus?.

B.Bukankah yang membuat undang-undang itu DPR dan pemerintah?.

C. Mengapa minggir?.

D. Mau menjawab pertanyaanmu.

E.(mobil dihentikan, lalu dirogoh saku celananya serta diambil dompetnya yang tebal itu dan
menaruh sejumlah uang di depan Dodi) Ini jawabannya.

11.

Fakta yang tercermin pada isi teks anekdot di atas yang sangat sesuai dengan kehidupan di sekitar
kita adalah….

A.Duduk sembari minum minuman dingin.

B.Membuang sampah kaleng bekas minuman secara sembarangan.

C. Berbincang-bincang dengan akrab.

D. Akrab dengan teman.

E. Setiap orang berhak untuk menjadi apa yang diinginkan.

12.Jika kalian ingin membuat teks eksposisi berdasarkan hasil penelitian sederhana tentang
keberhasilan pelaksanaan projek di sekolah kalian, pertanyaan yang paling sesuai diajukan kepada
narasumber adalah…..

A .Apa saja yang harus dilakukan siswa pada saat projek?.


B. Berapa lama projek memerlukan waktu agar cepat selesai?.

C.Benarkah projek yang dilaksanakan di sekolah ini sudah sesuai minat siswa?.

D. Bagaimana pelaksanaan projek di sekolah kalian bisa berhasil dengan baik?.

E.Sejauh mana projek ini dapat mewakili keinginan kalian?.

13.Topik :Kedisiplinan Siswa di SMA N 1 Seririt

Berikut narasumber yang tidak sesuai untuk dijadikan responden adalah …..

A. Guru BK.

B.Siswa.

C. Kepala Sekolah.

D. Guru.

E.Orang tua.

14.
Berdasarkan infografis di atas, buku yang paling sedikit dibaca oleh responden dalam 1 bulan
terakhir adalah….

A. nonfiksi.

B.fiksi.

C. Komik.

D. Kitab Suci.

E.lupa

15.Struktur teks eksposisi yang belum nampak pada infografis di atas adalah….

A.Tesis.

B.Argumentasi.

C. Penegasan Ulang.

D. Orientasi.

E.Resolusi.

16.Pernyataan berikut yang sesuai dengan isi hasil penelitian sederhana di atas adalah….

A. Sebanyak 15,7 persen responden membaca buku pelajaran terakhir kalinya.

B.Sebanyak 11,9 persen responden terakhir membaca buku satu bulan lalu.

C. Sebanyak 5,4 persen responden terakhir membaca buku 2-3 minggu lalu.

D. Sebanyak 37,7 persen responden tidak ingat kapan terakhir membaca buku.

E:.Sebanyak 23,2 persen responden terakhir membaca buku dalam minggu ini.
17.

Berikut perbedaan yang tampak dari kedua penggalan teks di atas adalah…..

A.Bahasa hikayat mudah dipahami dibandingkan bahasa cerpen.

B.Pada hikayat banyak menggunakan konjungsi maka sedangkan cerpen tidak.

C. Sama-sama berbentuk prosa.

D. Cerpen mengisahkan tentang raja sedangkan cerpen mengisahkan tentang masyarakat


umum.

E.hikayat menggunakan alur maju sedangkan cerpen menggunakan alur mundur.


18.

Karakteristik yang terdapat pada paragraf kedua adalah…..

A.Penggunaan kata-kata arkais.

B.Berisi hal-hal yang di luar nalar.

C. Ceritanya berpusat pada masyarakat.

D. Menggunakan bahasa kekinian/sehari-hari.

E.Alurnya mudah dipahami.

19. Nilai yang terkandung pada paragraf kedua penggalan teks hikayat di atas adalah…..

A. Nilai Agama.

B.Nilai Estetis.

C. Nilai Budaya.

D. Nilai Politik.

E.Nilai Edukasi.
20.

Alur yang digunakan pada penggalan cerpen di atas adalah…..

A.maju.

B.mundur.

C. campuran.

D. progresif.

E.ganda.

21. Langit bersih malam itu, kecuali di sekitar bulan. Beberapa awan menggerombol di sekeliling
bulan hingga cahaya bulan jadi suram karenanya. Dilongokkannya kepalanya ke bawah dan satu
belantara pencakar langit tertidur di bawahnya. Sinar bulan yang lembut itu

membuat bangunan-bangunan itu tertidur dalam kedinginan. Rasa senyap dan kosong tiba-tiba
terasa merangkak ke dalam tubuhnya.

Majas yang dominan terdapat pada penggalan teks di atas adalah …..

A. Antonomasia.

B.Hiperbola.

C. Metafora.

D. Personifikasi.

E.Simile.
22.

Sudut pandang yang digunakan pada penggalan cerita di atas adalah….


A.orang pertama.
B. orang kedua.
C. orang ketiga.
D. orang pertama dan kedua.
E.orang pertama dan ketiga.
23.

Kalimat yang tepat untuk melengkapi kutipan cerpen tersebut adalah ....

A.Pintu dikuncinya dengan terpaksa.

B.Pintu digedornya keras-keras.

C. Pintu ditutupnya lambat-lambat.

D.Pintu diintainya pelan-pelan.

E.Pintu dibantingnya keras-keras.

24.

Urutan peristiwa yang sesuai untuk membuat paragraf adalah ....

A. (1), (2), (3), (4), (5).

B. (2), (1), (3), (5), (4).

C. (5), (4), (2), (1), (3).

D. (5), (4), (3), (2), (1).

E.(5), (4), (1), (2), (3).


25. Semua orang perlu menerapkan pola hidup sehat agar kesehatannya terjamin. Tidak hanya
untuk fisik saja, pola hidup sehat juga bisa menenangkan mental seseorang. Salah satu contoh pola
hidup sehat adalah dengan menjaga waktu tidur dan tidak begadang.

Penggalan teks eksposisi di atas termasuk bagian…..

A.Tesis.

B.Argumen.

C. penegasan ulang.

D. simpulan.

E. isi.

26.

Sindiran pada teks anekdot tersebut terdapat pada paragraf nomor ….

A. 1.

B. 2.

C. 3.

D. 4.

E.5.

27.
Ciri khusus hikayat yang menonjol pada kutipan teks hikayat di atas adalah…..

A. Penggunaan kata-kata arkais.

B.Berisi hal-hal yang di luar nalar.

C. Ceritanya berpusat pada masyarakat.

D. Menggunakan bahasa kekinian/sehari-hari.

E.Alurnya mudah dipahami.

28. Langit bersih malam itu, kecuali di sekitar bulan. Beberapa awan menggerombol di sekeliling
bulan hingga cahaya bulan jadi suram karenanya. Dilongokkannya kepalanya ke bawah dan satu
belantara pencakar langit tertidur di bawahnya. Sinar bulan yang lembut itu

membuat bangunan-bangunan itu tertidur dalam kedinginan. Rasa senyap dan kosong tiba-tiba
terasa merangkak ke dalam tubuhnya.

Latar waktu pada penggalan teks cerpen di atas adalah…..

A.malam hari.

B.senyap.

C. di bawah.

D. dingin.

E.belantara pencakar langit.

29. Majas yang dominan terdapat pada penggalan teks di atas adalah …..
A. Antonomasia.

B.Hiperbola.

C. Metafora.

D. Personifikasi.

E.Simile.

30.

Kalimat yang bukan termasuk fakta terdapat pada kalimat…..

A. pertama dan kedua.

B.pertama dan ketiga.

C. kedua dan ketiga.

D. ketiga dan keempat.

E.kedua dan keempat.

Anda mungkin juga menyukai