Anda di halaman 1dari 2

GEREJA MASEHI INJILI DI TIMOR

(GBMGPI dan Anggota PGI)


MAJELIS KLASIS ROTE BARAT DAYA
Alamat DesaBatutua, Kec. Rote Barat Daya, Kab. Rote Ndao - NTT
Tlp. 085.333.947.846, 081.318.838.833

HASIL MUSPEL KLASIS RBD


Tgl. 4 Desember 2023

Salom
Kami melanjutkan hasil muspel klasis Rote Barat Daya di jemaat Petra Lidamanu 4 Desember 2023, sebagai berikut :

1. Serah terima Majelis Klasis RBD akan berlangsung di Petra Lidamanu pada tanggal 8 januari 2024 jam 2 siang yang
dipimpin oleh Pdt. Febiana Tungga.
Penggembalaan akan dilaksanakan di Petra Lidamanu pada tanggal Januari 2024 jam 3 sore yang dipimpin oleh Pdt.
Serliana Laa. Semua MK terpilih membawa serta isti dan suami.
2. Persiapan serah terima:
- Panitia pemilihan menyiapkan penggembalaan, termasuk liturgy
- Panitia serah terima local (tuan rumah) menyiapkan tempat dan perlengkapan ruangan, menggandakan
liturgy, komsumsi dan menyiapkan undangan
- Panitia kecil yang dibentuk oleh Majelis klasis menyiapkan cendramata .
- Biaya serah terima yang berasal dari dana program sebesar 25.000.000 ditambah dengan kontribusi tuan
rumah dan panitia local.
3. Pemberian cenramata
- Biaya program yang sebesar Rp. 25.000.000 itu digunakan untuk cendramata sebesar Rp. 22.500.000 dan
komsumsi sebesar Rp. 2.500.000
- Cendramata diberikan kepada Majelis klasis yang tidak terpilih lagi/selesai periode pelayanan berupa cincin
emas 2 gram, sarung/selimut, selempang per orang. Sedangkan yang terpilih kembali mendapatkan 1
selimut dan selempang.
- Sebagaimana keputusan persidangan MK, cendramata dari para pendeta untuk KMK lama sebesar
Rp.150.000 per orang.
Serah terima KMJThie Selatan Timur berlangsung di Irene Nasedanon pada tanggal 7 Desember 2023 jam 3 sore.
kebaktian dipimpin oleh Pdt. Oldelyef Ruku
4. Mutasi local. Pdt. Serliana Laa akan mutasi ke jemaat Eklesia Oehandi dan yang akan menggantikan Pdt. Serli Laa di
Fiulain adalah pendeta baru. Pembertahuan mutasi local secara tertulis telah disampaikan kepada MS GMIT.

5. Persidangan MK RBD ke-52 berlangsung di Kefas Oetefu pada bulan januari/pebruari 2024. Biaya persidangan sebesar
Rp. 400.000/jemaat.
6. HKUP 2024-2027 sudah ada, dan berdasrkan HKUP tersebut, lingkup jemaat dan klasis menyusun Pokok-pokok
program. Pokok-pokok program klasis yang telah dihasilan dan diputuskan dalam persidangan klasis, akan dilengkapi
lagi berdasarkan HKUP. penyermurnaan/ pelengkapannya akan di kerjakan oleh BP4K dalam konsultasi dengan MKH.
7. Masih ada tunggakan dana program, dana duka dan enflop BD GMIT.
yang masih tunggak dana program yakni :petra oederas, oetefu, oebitina,getsemani oebatu, mbokak,
tekeme,lotelutun,soruk, lalukoen,thie selatan timur,thie selatan barat, oeseli, fiulain dan landu.
tunggakan dana duka BD GMIT: meoain, oederas, oebtina,oebafok, oeno, gets oebatu, ,mbokak, thie tengah timur,
batunggois,soruk, thie selatan timur dan fiulain.
tunggakan enflop BD GMIT : oebitina, oeno, marantha oebatu, getsemani oebatu,thie timur laut, mbokak, soruk, thie
selatan barat, landu.
8. Ada sebanyak 14 Alkitab terjemahan LAI Edisi baru yang disumbangkan oleh Prof Dr. Yafet Y.W. Rissy
9. Modul bahan ajar superbook sudah ada dan dibagikan hanya kepada jemaat yang aktif menjalankan superbook.
10. Natal klasis akan berlangsung di nafiri sion oeno dengan anggaran Rp. 100.000 /keluarga dan kros kado dengan nilai
Rp. 100.000,-
11. Bunyi lonceng kebaktian minggu. lonceng pertama 39 kali sesuai jumlah kitab PL, lonceng kedua sebanyak
27 kali sesuai jumlah kitab PB. Lonceng ke tiga dibuntikan sebanyak tiga kali (Allah Tritunggal) saat votum diucapkan.
ucapkan
12. Bunyi lonceng kematian dibunyikan sebanyak 28 kali.
13. Telah hadir Calon Vikaris atas nama Jefri Nggiri sedang menjalani persiapan vikariat di Elim Mbokak.

Demikian hasil muspel klasis RBD.

Batutua, 4 Desember 2023

Ketua Sekretaris

Pdt. ToniasNalle, S.Th Pjr. Dance M. Nggebu, S.Th

Anda mungkin juga menyukai