Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

PUSAT DATA DAN STATISTIK PENDIDIKAN


Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270
Telepon: 021-5731177, Faksimile: 021-5721243
Laman : www.pdsp.kemdiknas.go.id; mail: pdsp@kemdiknas.go.id

Jakarta 16 April 2012

Nomor : 47S1/P3/TP/2012
Lamp : 1 (satu) berkas
Hal : Pemberitahuan Pelayanan NI5N

Yth
1. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi
2. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota

Di Seluruh Indonesia

Berdasarkan Surat Pemberitahuan Pusat Data dan Statistik Pendidikan dengan Nomor
1980/P3/TP/2011, tentang tanggung jawab dan pengelolaan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN)
setelah Reformasi Birokrasi Internal secara yuridis berada di Pusat Data dan Statistik Pendidikan .

Dengan beralihnya tanggung jawab tersebut, Pusat Data dan Statistik Pendidikan sedang menyiapkan
pengelolaan NISN. Terkait dengan hal tersebut, perlu kami beritahukan kepada seluruh Kepala Dinas
Pendidikan Provinsi dan Kabupaten/Kota untuk sementara waktu belum mensyaratkan NiSN sebagai
validasi mutasi. Bagi siswa yang belum memiliki NISN silahkan mengajukan melalui email
pdsp(akemdiknas.eo.id atau nisn pdsp@yahoo.com. Siswa yang telah memiliki NISN, mohon
melengkapi Instrumen Pendataan Dapodik 2012.

Atas segala perhatian dan kerjasama Saudara, kami ucapkan terima kasih.

X*-

Tl

870210002

Tembusan Yth:
1. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
2. Gubernur dan Bupati seluruh Indonesia
3. Pejabat Eselon I dan II lingkungan Kemdikbud

Anda mungkin juga menyukai