Anda di halaman 1dari 2

SURAT PERJANJIAN KERJA

Nomor : ……………………………………………………………

Pada hari ini Sabtu tanggal 22 Bulan Juli Tahun Dua Ribu Dua Puluh Tiga, kami yang bertanda tangan dibawah
ini:

1. Nama : HENDRIANTO
NIK :1504012109780001
Alamat : Sengkati Baru RT.006 Kecamatan Mersam
Jabatan : Direktur
Yang bertindak untuk dan atas nama (PT.Malik Indonesian Agro) dan selanjutnya disebut PIHAK
KESATU, dengan :

2. Nama : KHOIRUL BAHRI


NIK :1571071704800142
Alamat : Perumahan Talang Inuman Mudo RT.021 Kel.Teratai Kec.Muara Bulian
Jabatan : Konsultan Pelaksana
Selanjutnya disebut : PIHAK KEDUA

Kedua belah pihak telah sepakat mengadakan Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan, dengan rincian sebagai
berikut :

Pasal 1
MACAM/LINGKUP PEKERJAAN DAN HARGA BORONGAN

Dalam hal ini pekerjaan yang akan dilaksanakan adalah :

a. Pekerjaan Pembuatan IMB dan SLF Pembangunan Gudang dan Fasilitasnya

 Volume Pekerjaan : Terlampir


 Total Borongan : Rp. 15.000 000,-
 Terbilang : Lima Belas Juta Rupiah.

Pasal 2
DASAR DAN KETENTUAN PELAKSANAAN PEKERJAAN

Untuk melaksanakan pekerjaan sesuai pasal 1 (satu) diatas, diberlakukan ketentuan-ketentuan sebagai berikut:

2.1 PIHAK KEDUA wajib menanyakan kembali lingkup pekerjaan yang akan dikerjakan kepada PIHAK
KESATU;
2.2 PIHAK KEDUA wajib mengikuti perintah dari pelaksana lapangan yang ditunjuk oleh PIHAK KESATU
dimana peraturan tersebut mengikat dalam surat perjanjian kerja ini;
2.3 Dalam hal keterlambatan PIHAK KEDUA, PIHAK KESATU akan memberi teguran secara lisan dan
tertulis dan merupakan kewajiban bagi PIHAK KEDUA untuk menyikapinya;
2.4 Apabila dalam hal poin 2.3 tidak ada pengambilan sikap, PIHAK KESATU akan melakukan pemutusan
hubungan kerja dengan PIHAK KEDUA yang sebelumnya diberitahukan terlebih dahulu;
2.5 PIHAK KEDUA tidak dapat menunda atau menghentikan sementara, sebahagian atau seluruh
pekerjaan kecuali telah mendapat persetujuan secara tertulis dari PIHAK KESATU;
2.6 PIHAK KESATU tidak menanggung kerugian yang disebabkan oleh kelalaian dan keterlambatan PIHAK
KEDUA;

Page 1 of 2
Pasal 3
WAKTU DAN TEMPAT PENYERAHAN PEKERJAAN

3.1 Waktu pelaksanaan pekerjaan ditetapkan sejak tanggal ditanda tangani Surat Perjanjian ini sampai
dengan Serah Terima Pertama Pekerjaan Pekerjaan dengan PIHAK KESATU;
3.2 PIHAK KEDUA berkewajiban untuk melaksanakan dan menyerahkan pekerjaan tersebut dengan rasa
tanggung jawab dan dalam kondisi baik;
3.3 Pekerjaan dalam Pasal 1 diatas harus sudah dilaksanakan paling lambat 2 (dua) hari setelah
diterimanya Surat Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan ini;

Pasal 4
CARA PEMBAYARAN

4.1 Pembayaran Down Payment 30% dilakukan oleh PIHAK KESATU kepada PIHAK KEDUA sebelum
Pekerjaan dimulai;
4.2 Pembayaran 100% dilakukan oleh PIHAK KESATU kepada PIHAK KEDUA setelah Pekerjaan Selesai
4.3 Apabila Pelaksanaan pekerjaan tidak sesuai dengan pasal 1 (satu) maka PIHAK KESATU dapat melakukan
penangguhan pembayaran kepada PIHAK KEDUA.

Pasal 5
PERUBAHAN / AMANDEMEN / ADDENDUM

5.1 Bilamana dalam pelaksanaan pekerjaan dikemudian hari ternyata terdapat perubahan terhadap Surat
Perjanjian Kerja / Kontrak ini maupun perubahan atau pengurangan pekerjaan, maka hal ini akan diatur
dalam Addendum.

Pasal 6
PERSELISIHAN

6.1 Semua perselisihan yang timbul akan diselesaikan secara musyawarah dan mufakat antara kedua
belah pihak

Pasal 7
PENUTUP

Demikian Surat Perjanjian Pelaksanaan pekerjaan ini dibuat dalam rangkap 2 (dua)yang sama bunyinya dan
memiliki kekuatan hukum yang sama.

Dibuat di : Muara Bulian


Pada tanggal : 22 Juli 2023

PIHAK KEDUA PIHAK KESATU


PT.CROWN PROPERTI
MANDIRI

HENDRIANTO
KHOIRUL BAHRI Direktur PT. Malik Indonesian Agro
Konsultan Pelaksana

Page 2 of 2

Anda mungkin juga menyukai