Anda di halaman 1dari 13

A. Pendahuluan.

Segala puji bagi Allah yang telah menciptakan segala sesuatu di alam semesta untuk
kemaslahatan makhluk-makhluknya, sholawat dan salam kita haturkan kepada Rosulullah
solallahu ‘alaihi wa sallam. Sesungguhnya sudah bukan menjadi rahasia lagi bagi mereka yang
beriman dan berakal bahwa nikmat Allah adalah nikmat yang tak mungkin dapat kita hitung
dalam bilangan angka, yang dapat kita takar dengan takaran yang paling berat sekalipun.
Dalam mencapai tujuannya, antara lain dalam upaya menanamkan dan menumbuhkan
kemandirian, disiplin, rasa tanggung jawab, keberanian, dan karekter positif lain maka perlu
adanya kegiatan pendidikan yang salah satunya adalah pendidikan outdoor. Selain itu para
peserta didik juga memerlukan sumber pengetahuan dari luar proses pembelajaran di sekolah.
Oleh karena itu, kami mengadakan kegiatan outbound ke Sebani 1 Pasuruan.

B. Dasar Kegiatan.
Program Kegiatan kesiswaan periode 2023-2024

C. Tujuan Kegiatan
1. Menanamkan disiplin dan mental yang lebih baik.
2. Melatih Kemandirian dan rasa tanggugung jawab
3. Melatih keberanian, kebersamaan dan rasa menghargai
4. Mendapat penyegaran rasa dan pemikiran untuk selanjutnya dapat melaksanakan
proses pembelajaran dengan lebih baik.

D. Nama Kegiatan.
“Tangguh, Menyatu dengan Alam Bersama SD Insan Cendekia”

E. Waktu dan Tempat.


Hari/ Tanggal : Kamis, 14 Desember 2023
Waktu : 07.00 – 15.30
Tempat : Sebani 1, Pasuruan

F. Sistem Penyelenggaraan.
Kegiatan diselenggarakan dengan bentuk kegiatan lapangan dengan outbond, pihak sekolah
sebagai fasilitator dan panitia acara, sedangkan jalannya acara dipegang dan dijalankan oleh
team outbound dari pihak Sebani 1 Pasuruan.
G. Jadwal Kegiatan
No. Waktu Kegiatan Penanggung Jawab
Berkumpul dihalaman Perum The
1 07.00 U Aril,U Afifah, Walas
Graha, Tropodo
2 07.00-07.15 Naik bus masing-masing Panitia
3 07.15- 08.30 Perjalanan Menuju Sebani 1 Panitia
4 08.30-11.30 Outbound Trainer dan panitia
5 11.30-13.00 Renang Trainer dan panitia
6 13.00-14.00 ISOMA Panitia
7 14.00- 15.30 Perjalanan pulang Panitia
Penjemputan di halaman Perum Te
8 15.30 Panitia
Graha,Tropodo

H. Kegiatan - kegiatan Outbound

1. Pemanasan
2. Ada edukasi kelinci
3. Edukasi kambing
4. Flying fox/rainbow slide
5. Edukasi tanam padi
6. Kolam renang busa
7. Kolam renang ombak
I. Peserta.
Seluruh SDM SD Insan Cendekia ( 30 guru)
Seluruh siswa SD Insan Cendekia,Krian ( 205 siswa)

J. Kepanitiaan.
Daftar susunan kepanitiaan
Penanggung jawab Kegiatan : U Rini Irmayani, S.T
Ketua Panitia : U Dwi Rachmawati, S.Pd
Sekretaris : U Dwi Sintya Nur Fadila, S.Pd
Bendahara : U Fiky Cahyani Anggraeni, S. Pd
Sei. Acara dan Pj Lapangan : U Inneke Fatimatus Hasna, S.Pd
Sie. Perlengkapan : U Suaidi, P Yasin,U Ulil(banner, tulisan Bus, air minum)
Sie. Dokumentasi : U Nur Afifah, U Cici, U Maya,Walas
Sie. Konsumsi : U Rota (koordinator) dan Walas
Sie Perijinan : U Qurrata A’yun
P3K : U Zahra (Bus 1)
: U Cici (Bus 2)
: U. Indah (Bus 3)
: U Aulia (Bus 4)
PJ sholat bus 1 : U Aril (imam) dan semua pendamping bus)
PJ sholat bus 2 : U Fahmi (imam) dan semua pendamping bus)
PJ sholat bus 3 : U Ulil(imam) dan semua pendamping bus)
PJ sholat bus 4 : U Aidi (imam) dan semua pendamping bus)
Pendamping :
No Keterangan Pendamping
1 Bus 1 (kelas 1A,1B total 58 (49 siswa, 9 U Ria, U Dwi, U Riska, U Maya,U
guru) Ainun, U Aril, U Afifah,, U Zahra, U
Koordinator Bus U Aril Rota
2 Bus 2 (kelas 2 A,2B, 3A sholiha total 58 U Lia, U Desi, U Hana, U Cici, U
(47 siswa, 8 guru) Fahmi, U Dewi, U Zhifa, U Rina,
Koordinator Bus U Lia
3 Bus 3 (kelas 3A sholih, 3B,4 sholiha,sholih U Sintya, U Fiky, U Aidi, U Ulil,U
(7 ) total 58 (47 siswa 9 guru) A’yun, U Indah, , U Ely, U Irma
Koordinator Bus U A’yun
4 Bus 4 (kelas4 sholih (6 siswa) 5,6 ) total 59 U Cika, U lelah, , P yasin, U Aulia
(siswa 55 guru 4)
Koordinator Bus U Lelah
BUS 1
No Nama Siswa Kelas 1 A Pendamping
1 Izzat U Ria
2 Abrisam
3 Fauzan
4 Adam
5 Iyas

No Nama Siswa Kelas 1 A Pendamping


1 Rici U Rota
2 Azka
3 Saka
4 Nabil
5 Athalla
6 Bintang

No Nama Siswa Kelas 1 A Pendamping


1 Aza U Maya
2 Aqilla
3 Nasya
4 Rayssa
5 Love
6 Elmayra

No Nama Siswa Kelas 1 A Pendamping


1 Jeni U Riska
2 Asyifa
3 Ocha
4 Alin
5 Medina

No Nama Siswa Kelas 1 B Pendamping


1 Sean U Aril
2 Rafif
3 Fatih
4 Hanan
5 Saka
6 Rafa
No Nama Siswa Kelas 1 B Pendamping
1 Adit U Afifah
2 Zakhy
3 Naufal
4 Habibi
5 Anas

No Nama Siswa Kelas 1B Pendamping


1 Ara U Dwi
2 Maghfirah
3 Alea
4 Raisya
5 Vivi
6 Hani

No Nama Siswa Kelas 1 A Pendamping


1 Mikayla U Ainun
2 Phisha
3 Zaskiya
4 Hafidzah
5 Alfa

No Nama Siswa Kelas 2A Pendamping


1 Dico U Zahra
2 Vino
3 Ridho
4 Syauqi
5 Rafi

BUS 2
No Nama Siswa Kelas 2A Pendamping
1 Anisa Us Desi
2 Ayesha
3 Syifa
4 Ken
5 Machda
6 Najla
7 Nurin
8 Rosma
9 Shakila
No Nama Siswa Kelas 2A Pendamping
1 Sakha U Cici
2 Akhtar
3 Radit
4 Tara
5 Ubaid
6 Hafidz

No Nama Siswa Kelas 2B Pendamping


1 Sakia Us Lia
2 Syifa
3 Farzana
4 Oca
5 Elif
6 Kiona
7 Nabila
8 Nafil
9 Nazila

No Nama Siswa Kelas 2B Pendamping


1 Tama U Dewi
2 Albar
3 Habibi
4 Nizam
5 Feren
6 Icharu

No Nama Siswa Kelas 2B Pendamping


1 Rayhan U Zhifa
2 Daffa
3 Nafis
4 Izan
5 Rasya
6 Nafil
No Nama Siswa Kelas 3A Pendamping
1. Dafina U Hana
2. Alya
3. Kimora
4. Naura
5. Nadine
6. Tiara

No Nama Siswa Kelas 3A Pendamping


1 Izar U Rina
2 Athar
3 Putra
4 Aqsa
5 Rico

BUS 3
No Nama Siswa Kelas 3A Pendamping
1 Fandy U Ulil
2 Azka
3 Zed
4 Fuad
5 Faraz

No Nama Siswa Kelas 3B Pendamping


1 Aisyah U Sintya
2 Cely
3 Aca
4 Febi
5 Kaisya
6 Nadia
No Nama Siswa Kelas 3B Pendamping
1 Laluna U Sintya
2 Nadira
3 Mikha
4 Nabila
5 Rara

No Nama Siswa Kelas 3B Pendamping


1 Salman U U Indah
2 Atha
3 Brian
4 Baim
5 Izzan
6 Hanan

No Nama Siswa Kelas 3B Pendamping


1 Gavin U A.yun
2 Nathan
3 Naufar
4 Rizan
5 Rasya
6 Alfian

No Nama Siswa Kelas 4 Sholiha Pendamping


1 Haura U Fiky
2 Dien
3 Alya
4 Aulya
5 Hana
6 Rahma
7 Salwa
8 Rina
9 Anisa
10 Safa
11 Qisya
12 Ghoswa
13 Tsuaya
14 Alvi
No Nama Siswa Kelas 4 Sholih Pendamping
1 Wafi U. Aidi
2 Ihsan
3 Baim
4 Iqbal
5 Eko
6 Rafa
7 Zidan

BUS 4
No Nama Siswa Kelas 4 Pendamping
1 Fais U Aulia,
2 Dani
3 Firman
4 Beril
5 Fardan
6 Abizar

No Nama Siswa Kelas 5 Sholikha Pendamping


1 Elmora WALAS
2 Acia
3 Felsia
4 Aska
5 Gea
6 Inara
7 Tisha
8 Syaqila
9 Mahira

No Nama Siswa Kelas 5 Sholih Pendamping


1 Aric WALAS
2 Alethea
3 Alvaro
4 Alvin
5 Ghaisan
6 Nabil
7 Haziq
8 Rafa Ahmad
9 Ezio
10 Mirza
11 Azka
12 Haqi
13 Cesar
14 Nauval
15 Lana

No Nama Siswa Kelas 6 Sholihka Pendamping


1 Afiqah WALAS
2 Sela
3 Ilma
4 Kumala
5 Zahra
6 Reta
7 Naya
8 Syifa
9 Sabila
10 Aza
11 Tasya
12 Tsuraya

No Nama Siswa Kelas 6 Sholih Pendamping


1 Al kahfi WALAS
2 Rafa
3 Devin
4 Iib
5 Hanief
6 Rafi
7 Rizky
8 Asyam
9 Atha
10 Isyraf
11 Izzul
12 Nabel
13 Nizam
K. Estimasi Anggaran
1. Pemasukan
Rp 140.000,00 x 204 Rp 30.000.000,00
2. Pengeluaran
Paket Outbound Siswa Rp 140.000 x 205 Rp 28.700.000
Paket Outbound Guru Rp 60.000 x 15 guru Rp 900.000
Parkir bus Rp 25.000 x 4 bus Rp 100.000
Parkir motor guru Rp 5.000 x 30 Rp. 150.000
Konsumsi guru Rp. 10.000 x 30 guru Rp 300.000
Konsumsi armada bus Rp. 10.000 x 8 Rp. 80.000
Baner Rp. Rp. 200.000
Obat-obatan Rp 50.000 x 4 bus Rp 200.000
Fee Pendamping Rp. 75.000 x 30 Rp 2.250.000
Fee supir Rp. 100.000 x 4 Rp. 400.000
Fee pendamping supir Rp. 50.000 x 4 Rp. 200.000
Air mineral Rp. 25.000 x 4 Rp. 100.000
Tol bus Rp 100.000 4 Rp 400.000 +
Jumlah Total Rp 33.980.000

L. Penutup
Demikian proposal ini dibuat sebagai bahan pertimbangan. Selanjutnya atas kebijakan dan
dukungan dari berbagai pihak sangat kami harapkan. Atas bantuan dan kerjasamanya kami
ucapkan terima kasih.
Krian, 06 Desember 2023

Kepala Sekolah Ketua Panitia

Rini Irmayani, S.T Dwi Rachmawati, S.Pd


PROPOSAL

KEGIATAN OUTBOND SD INSAN CENDEKIA

SEBANI 1 PASURUAN

TAHUN AJARAN 2023-2024

Jl. KH. Thohir Shaleh No. 407, Jeruk Gamping RT. 03 RW. 02, Krian

Anda mungkin juga menyukai