Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

KEGIATAN PENILAIAN SUMATIF AKHIR SEMESTER (PSAS) GANJIL

SMPS IT TAHFIDZIL QUR’AN & SMK NU BAYANUL AZHAR

TAHUN AJARAN 2023/2024

YAYASAN PONDOK PESANTREN


BAYANUL AZHAR
2023
PROPOSAL PENYELENGGARAAN
PENILAIAN SUMATIF AKHIR SEMESTER (PSAS) GANJIL
SMPS IT TAHFIDZIL QUR’AN
TAHUN AJARAN 2023/2024

PENDAHULUAN

A. Dasar
1. Undang – undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem
Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan
3. Permendiknas Nomor 20 Tahun 2007 tentang Standar Penilaian Pendidikan.
4. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor:
012/U/2002.
5. Surat Edaran Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat mengacu kepada
Kalender Pendidikan Tahun 2012/2013 dan Draf petunjuk Teknis Operasional
Ulangan Tengah Semester pada semester I tahun Pelajaran 2012/2013.
B. Tujuan
1. Tujuan Ulangan Tengah Semester
2. Menilai hasil belajar siswa yang telah dilaksanakan selama satu semester.
3. Mempertanggung jawabkan penyelenggaraan pendidikan kepada masyarakat.
4. Mengukur sejauh mana mutu pendidikan disekolah selama pertengahan/jeda
semester.
5. Bahan umpan balik bagi guru sebagai bahan perbaikan program pembelajaran
berikutnya.

C. Kepanitiaan
Susunan Panitia Penyelenggaraan Ulangan Tengah Semester Gasal Tahun Pelajaran
2012/2013 adalah:
I. Pelindung : Kepala Sekolah SMPS IT Tahfidzil Qur’an
II. Penanggung Jawab : Kurniawan Setia Putra, S.Pd.
III. Panitia Pelaksana
1. Ketua : Tasya Maghfirotul Wahidah,S.Pd.
2. Sekretaris : Fifin Nuril Karimah, S.Pd
3. Bendahara : Rahma Ika Victoria, S.Pd.
4. Kelengkapan : Fitriani, S.Pd.
5. Keamanan : Itma Waridatul Qalim, S.Pd
6. Penyusun Naskah Soal :
a. B. Daerah Fitriani, S.Pd.
b. B. Indonesia Rahma Ika Victoria, S.Pd
c. B. Inggris Fifin Nuril Karimah, S.Pd
d. IPA Kurniawan Setia Putra, S.Pd.
e. IPS Dewi Septiana Wardani, S.Pd.
f. Madin Alvin Fuadi, S.Pd, M.Sc.
g. Matematika Lusi Setyawati, S.Pd
h. PAI Itma Waridatul Qalim, S.Pd
i. PKN Utari Widyastutik, S.Pd.
j. Prakarya Tasya Maghfirotul W., S.Pd.
k. Seni Budaya Arista Dwi Saputri, M.Pd.I
7. Tim Operator CBT (Quizizz)
a. Kurniawan Setia Putra, S.Pd.
b. Fifin Nuril Karimah, S.Pd
c. Itma Waridatul Qalim, S.Pd
d. Tasya Maghfirotul W., S.Pd.
e. Muhammad Faiz Shofiyyul Fuad, S.Pd

D. Rincian Tugas Panitia


Ketua Pelaksana :
a. Bertanggung jawab atas kegiatan Penilaian Sumatif Akhir Semester (PSAS) Ganjil
b. Memonitoring pelaksanaan kegiatan Penilaian Sumatif Akhir Semester
(PSAS) Ganjil setiap hari
c. Menerima pejabat yang berwenang hadir di sekolah untuk memantau pelaksanaan
Penilaian Sumatif Akhir Semester (PSAS) Ganjil yang sedang berlangsung;
d. Memberikan laporan secara keseluruhan kepada instansi yang lebih atas.

Sekretaris :
a. Membuat surat-suratan dan administrasi
b. Membuat konsep, administrasi dan format-format yang diperlukan
c. Mendata peserta Penilaian Sumatif Akhir Semester (PSAS) Ganjil
d. Membuat laporan kepada Kepala Sekolah.

Bendahara :
a. Membuat rencana anggaran biaya kegiatan Penilaian Sumatif Akhir Semester
(PSAS) Ganjil
b. Membukukan keluar masuknya keuangan
c. Mencatat keluar masuknya barang yang diperlukan selama kegiatan;
d. Mendata siswa yang berkaitan dengan keuangan sekolah
e. Mendata kehadiran penyelenggara dan pengawas ruangan
f. Membagikan insentif kegiatan Penilaian Sumatif Akhir Semester (PSAS) Ganjil
kepada yang berhak
g. Membuat laporan SPJ biaya pelaksanaan Penilaian Sumatif Akhir Semester
(PSAS) Ganjil yang diketahui Kepala Sekolah

Anggota :
a. Membuat rambu-rambu pelaksanaan Penilaian Sumatif Akhir Semester
(PSAS) Ganjil
b. Membuat daftar hadir panitia, pengawas Penilaian Sumatif Akhir Semester
(PSAS) Ganjil
c. Mengubah naskah soal
d. Mengedarkan daftar hadir pengawas Penilaian Sumatif Akhir Semester
(PSAS) Ganjil
e. Menata ruangan pengawas Penilaian Sumatif Akhir Semester (PSAS) Ganjil

Tim Operator
a. Memastikan komputer sudah terkoneksi dengan internet
b. Melakukan login ke dalam laman Quizizz pada setia computer
c. Melakukan rilis token agar peserta bisa memasuki laman Quizizz
d. Memantau peserta jika ada peserta yang mengalami kendala teknis
e. Menutup aplikasi apabila ujian telah berakhir

Pembantu Umum :
Membantu semua kegiatan untuk kelancaran pelaksanaan kegiatan Penilaian
Sumatif Akhir Semester (PSAS) Ganjil Tahun Pelajaran 2023/2024.

E. Ketentuan Soal
a. Soal ujian Kurikulum 2013 diambil dari MKKS
b. Soal ujian Kurikulum Merdeka disusun oleh guru masing-masing mata pelajaran
c. Pengumpulan soal paling akhir tanggal 25 November 2023 dalam bentuk file
d. Ragam soal SMP diantaranya 30 : Pilihan Ganda; 10 : Isian Singkat; 5: Esai
e. Ragam soal SMK diantaranya 50: Pilihan Ganda
f. Ragam soal IPA dan Matematika SMP diantaranya 20 : Pilihan Ganda; 10 : Isian
Singkat; 5: Esai
g. Ujian jenjang SMK dilaksanakan berbasis online (CBT) melalui aplikasi Quizizz
h. Biaya pelaksanaan ulangan tengah semester dibiayai dari dana BOS PKPS –BBM
bidang Pendidikan sebesar: @ Rp. 20.000 mata pelajaran
i. Penggunaan Dana Ulangan Tengah Semester Gasal Tahun Pelajaran 2023/2024
adalah sebagai berikut:
No Uraian Satuan Harga Jumlah
Penyusunan Naskah + 14 Guru SMP dan
1 Rp100.000 Rp1.400.000
Koreksi + Pengawas SMK
Pencetakan Naskah 12 Mapel x 103
2 Rp1.000 Rp1.235.000
SMP Siswa SMP
12 Mapel x 103
3 Pencetakan LJK Rp250 Rp309.000
Siswa SMP
4 Pencetakan Kartu PTS 103 Siswa Rp500 Rp51.500
Jumlah Rp2.995.500

F. Rekapitulasi Peserta Didik PTS Gasal Tahun Pelajaran 2023/2024


Kelas Jumlah
VII 31
VIII 23
IX 20
X 8
XI 6

G. Jadwal Pelaksanaan
No Uraian Kegiatan Waktu/Tanggal
1. Penyusunan dan pembuatan naskah soal 20 s.d 24 November 2023
2. Pengumpulan file soal SMP 25 November 2023
3. Penggandaan soal SMP 25 November s.d 2
Desember 2023
4. Penginputan soal SMK 20 s.d 24 November 2023
5. Pelaksanaan PAS 4 s.d 9 Desember 2023
6. Susulan PAS peserta didik 11 s.d 12 Desember 2023
7. Pengoreksian dan penskoran 11 s.d 17 Desember 2023
LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU
"SMPS ISLAM TERPADU TAHFIDZIL QUR'AN"
"SMK NU BAYANUL AZHAR"
NSS : 202051601119/312051602026 tusmpitquran.2014@gmail.com NPSN : 69830115/69786370
Bendiljati Kulon – Sumbergempol – Tulungagung

JADWAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER


SMPS IT TAHFIDZIL QUR’AN & SMK NU BAYANUL AZHAR
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

KELAS
NO. HARI, TANGGAL PUKUL VII VIII IX X XI
MAPEL PENGAWAS MAPEL PENGAWAS MAPEL PENGAWAS MAPEL PENGAWAS MAPEL PENGAWAS
07.00 - 07.30 PEMBIASAAN
1 Senin 07.30 - 09.30 PKN B.HARIR PKN B.TASYA PKN
B. RAHMA DKV/P.ILHAM P. ILHAM PKN B.TARI
3 Oktober 2022 09.30-10.00 ISTIRAHAT
10.00-12.00 PAI B.TARI PAI B.RAHMA PAI B.HARIR PAI B.TASYA DKV/P.ILHAM P. ILHAM
12.00- ISTIRAHAT MAKAN - PULANG
07.00 - 07.30 PEMBIASAAN
2 Selasa 07.30 - 09.30 B. INDONESIA P.ALVIN B. INDONESIA P.ASWIN B. INDONESIA B.ITMA B. INDONESIA B.RIMA B.INDONESIA B.LUSI
4 Oktober 2022 09.30-10.00 ISTIRAHAT
10.00-12.00 SENI BUDAYA B.LUSI SENI BUDAYA B.RIMA SENI BUDAYA P.ASWIN SENI BUDAYA P.ALVIN SENI BUDAYA B.ITMA
12.00- ISTIRAHAT
07.00 - 07.30 PEMBIASAAN
3 Rabu 07.30 - 09.30 PJOK B. ARISTA PJOK B.FITRI PJOK B.DEWI DKV/P.AHSAN P.AHSAN PJOK P.KURNIAWAN
5 Oktober 2022 09.30-10.00 ISTIRAHAT
10.00-12.00 B. INGGRIS P. KURNIAWAN B. INGGRIS B.ARISTA B.INGGRIS B.FITRI B. INGGRIS B.DEWI DKV/P.AHSAN P.AHSAN
12.00- ISTIRAHAT
07.00 - 07.30 PEMBIASAAN
4 Kamis 07.30 - 09.30 B. JAWA B.LUSI B. JAWA P.ALVIN B. JAWA B.ARISTA B. JAWA P.SHOFI B.JAWA P.JAMAL
6 Oktober 2022 09.30-10.00 ISTIRAHAT
10.00-12.00 IPS P.JAMAL IPS B.LUSI IPS P. SHOFI SEJARAH B.ARISTA SEJARAH P.ALVIN
12.00- ISTIRAHAT
07.00 - 07.30 PEMBIASAAN
5 Jum'at 07.30 - 09.10 MATEMATIKA B.FITRI MATEMATIKA P.KURNIAWAN MATEMATIKA B.DEWI MATEMATIKA B. ITMA MATEMATIKA B.RAHMA
7 Oktober 2022 09.10-09.40 ISTIRAHAT
09.40-11.00 PKN B.RAHMA PAI B.ITMA
11.00- ISTIRAHAT
07.00 - 07.30 PEMBIASAAN
6 Sabtu 07.30 - 09.30 IPA B.HARIR IPA B.TARI IPA P.SHOFI IPAS B.TASYA IPAS B.RIMA
8 Oktober 2022 09.30-10.00 ISTIRAHAT
10.00-12.00 PRAKARYA B.RIMA PRAKARYA B.TASYA PRAKARYA B.HARIR PJOK P.SHOFI B.INGGRIS B.TARI
12.00- ISTIRAHAT MAKAN - PULANG
H. Tata Tertib
a. Pengawas Ruang
Pengawas ruang masuk ke dalam ruangan 15 menit sebelum waktu pelaksanaan
untuk melaksanakan secara berurutan hal-hal sebagai berikut:
1) Memeriksa kesiapan ruang
2) Mempersilakan peserta untuk memasuki ruangan dengan menunjukkan kartu
peserta dan meletakkan tas di tempat yang ditentukan, serta menempati tempat
duduk sesuai dengan nomor yang telah ditentukan
3) Membacakan tata tertib peserta
4) Memimpin doa dan mengingatkan peserta untuk mengerjakan soal secara jujur
5) Mempersilakan peserta untuk mulai mengerjakan soal
6) Selama ujian berlangsung, pengawas ruang wajib:
 Menjaga ketertiban dan ketenangan suasana sekitar ruang
 Memberi peringatan kepada peserta yang melakukan kecurangan
 Melarang yang tidak berkepentingan memasuki ruang
 Mematuhi tata tertib pengawas, di antaranya tidak merokok di ruangan,
tidak membawa dan/atau memakai alat komunikasi, kamera, tidak
mengobrol, tidak membaca buku/koran/majalah, tidak memberi petunjuk
apapun kepada peserta berkaitan dengan soal.
7) Mempersilakan peserta untuk meninggalkan ruangan dengan tertib setelah
selesai mengerjakan soal minimal (15 menit sebelum waktu habis)
8) Memastikan peserta mengerjakan semua soal
b. Peserta Ujian
1) Memasuki ruang setelah tanda masuk dibunyikan, yaitu 15 (lima belas) menit
sebelum Ujian dimulai
2) Mengikuti Ujian sesuai jadwal
3) Tidak membawa alat komunikasi dalam bentuk apapun dan kalkulator ke ruang
ujian
4) Tas, buku dan catatan apapun dikumpulkan di tempat yang sudah disediakan
5) Membawa alat tulis dan kartu peserta/login
6) Mengisi daftar hadir
7) Mengerjakan soal dengan jujur
8) Selama Ujian berlangsung peserta hanya dapat meninggalkan ruangan dengan izin dari
pengawas
9) Bagi peserta didik yang tidak membawa kartu harap menemui guru piket untuk meminta
surat ijin masuk ke tempat ujian
I. Penutup
Demikian proposal ini kami buat sebagai pedoman, landasan serta acuan Pelaksanaan
Penilaian Tengah Semester (PTS), dengan harapan agar dalam pelaksanaan Penilaian
Tengah Semester Gasal Tahun pelajaran 2023/2024 berjalan lancar dan sukses guna
memenuhi tuntutan masyarakat pendidikan.

Tulungagung, 29 September 2023

Kepala Sekolah/Yayasan Waka Kurikulum

ARDIAN HAMNA, S.Pd. KURNIAWAN SETIA PUTRA, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai