Anda di halaman 1dari 2

SPO SPILL KIT

No. Dokumen No. Revisi Halaman


MFK/ / V/2022
RUMAH SAKIT Tk. IV SINGARAJA 00 1/1
Tanggal Terbit Ditetapkan oleh
Pgs. Kepala Rumah Sakit Tk. IV Singaraja

STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO) Mei 2022

dr. Sahat Ericson Tampubolon, Mked(PD),Sp.PD


Kapten Ckm NRP 11100006820585
Pengertian Seperangkat alat yang digunakan untuk menangani jika terjadi
tumpahan cairan tubuh pasien seperti darah ,muntah, atau bahan
infeksius lainnya agar tidak membahayakan semua pekerja dan
lingkungan sekitarnya

Tujuan Sebagai Acuhan penerapan Langkah -langkah untuk mencegah


infeksi pada pelayanan kesehatan dan tersedia peralatan
penanganan tumpahan darah / cairan tubuh.

Kebijakan Keputusan Kepala Rumah Sakit Tk. IV Singaraja Nomor :


Skep/01/MFK/V/2022 tanggal 2 Mei 2022 tentang Kebijakan
Manajemen Fasilitas dan Keselamatan.
Prosedur A. Persiapan alat: Kotak spilkit yang bersi:

1.gaun / apron
2. masker
3. google [kacamata pelindung ]
4. sarung tangan
5. pinset
6. koran / tissue/ underped untuk menutup
7.sekop kecil dan sapu
8. cairan clorin 0,5 % (1 : 9)
9. cairan clorin 0,02 %
10. plastik kuning
11. serokan
12. wadah limbah benda tajam
13. segi tiga pengaman / tanda Batasan tumpahan cairan tubuh

B. Pelaksanaan

1.lakukan prosedur kebersihan tangan 6 langkah


2. dekatkan spilkit ke area tumpahan
3.buka spilkit dan keluarkan 2 kantong kuning dengan posisi
terbuka
4.gunakan alat pelindung diri dengan urutan :
masker,apron,google ,sarung tangan biasa dan latex
5.Pasang tanda Batasan tumpahan cairan tubuh
6.semprotkan seluruh area tumpahan dengan chlorine 0,5 %
diamkan 2-5 menit
7.tutup area tumpahan infeksius dengan koran/tissue / underped
8. semprotkan seluruh area tumpahan dengan khlorine 0,02 %
diamkan 2 – 5 menit
angkat /bersihkan tumpahan tersebut dengan serok kecil dan
buang ke kantong plastic kuning 1
10.letakkan sekop sapu dengan serokan ke kantong plastik
kuning lainnya
11.ikat kantong plastik kuning 1 lalu masukkan ke sampah
infeksius
12.lepaskan APD dengan urutan sarung tangan ,google , apron ,
masker , masukkan ke sampah infeksius
13. rapikan Kembali spilkit
14.bersihkan [dipel] area tumpahan dengan air sabun / lisol
15. lakukan prosedur kebersihan 6 langkah cuci tangan

Unit Terkait
staf cleaning servis, unit rawat inap,rawat jalan, VK, OK, HCU,
laboratorium, Farmasi, radiologi, IGD,ambulance.

Anda mungkin juga menyukai