Anda di halaman 1dari 4

PETUNJUK TEKNIS

FESTIVAL AL–BANJARI
TAHUN 2024

Diselenggarakan oleh

SMp taman dewasa


Jl. Tamansiswa No. 6 Telp. 0321-496092 ; 085731797291
MOJOAGUNG KAB. JOMBANG

DALAM RANGKA HUT KE-99


PERGURUAN TAMANSISWA
CABANG MOJOKERTO
FESTIVAL AL BANJARI
A. KETENTUAN PESERTA :
1. Peserta festival adalah Siswa SD/MI/Sederajat se - Kec. Mojoagung dan sekitarnya dan benar
benar siswa aktif dari sekolah yang mengirim, dibuktikan dengan surat keterangan dari Kepala
Sekolah.
2. Setiap sekolah mengirimkan 1 group Al Banjari.
3. Jumlah personil dalam 1 (satu) group, minimal 8 orang dan maksimal 10 orang.
4. Setiap peserta festival menampilkan 2 (dua) lagu shalawat. (Berbahasa Arab).
5. Pada setiap lagu harus ada irama dasar Banjari.
6. Peserta boleh membawa sendiri alat Banjari murni (4 Terbang dan 1 Bass).
7. Dilarang menggunakan alat musik elektrik.
8. Diharapkan membawa suporter minimal 10 orang siswa dari masing-masing sekolah guna
memeriahkan acara.
9. Peserta festival Al Banjari mohon didampingi guru pembina/pendamping masing-masing.
10. Tidak dipungut biaya pendaftaran (GRATIS).

B. PENDAFTARAN, TECHNICAL MEETING DAN PELAKSANAAN :


1. Waktu pendaftaran:
a. Pendaftaran dibuka sejak edaran ini dikirim s.d. tanggal 25 Januari 2024 pukul 10.00 WIB.
b. Formulir Pendaftaran dilampiri Surat Keterangan dari Kepala Sekolah.
c. Tempat Pendaftaran : SMP Taman Dewasa Jalan Tamansiswa No. 6 Mojoagung pada Jam
Kerja
d. Jumlah Peserta maksimal 20 Group, dan Pendaftaran akan ditutup sewaktu-waktu apabila
kuota telah terpenuhi.

2. Technical Meeting (TM) :


Peserta/Perwakilan Group Wajib mengikuti TM pada :
Hari / Tanggal : Kamis, 25 Januari 2024.
Pukul : 10.00 WIB.
Tempat : SMK TAMANSISWA MOJOAGUNG.
Catatan : Menyerahkan teks Lagu Al Banjari.

3. Pelaksanaan :
Festival Al Banjari dilaksanakan pada :
Hari : Sabtu
Tanggal : 27 Januari 2024
Pukul : 07.30 – selesai
Tempat : Halaman SMK Tamansiswa Mojoagung
Jalan Tamansiswa No. 6 Pandean Mojoagung

C. KRITERIA PENILAIAN :
a. Vocal (40) c. Adab dan Syair (30)
► Keutuhan dan power suara ► Muro'atul kalimat
► Pengaturan nafas ► Performance (Ekspresi dan Penghayatan)
► Keindahan suara ► Ketepatan Waktu
► Kesesuaian vocal dengan backing vocal
b. Musik Banjari (30)
► Irama Dasar Banjari
► Variasi Banjari
► Keserasian Banjari dan Lagu

Catatan :
Apabila ada akumulasi nilai yang sama, maka akan diprioritaskan mulai dari nilai vocal, musik Al
Banjari, Adab dan Syair.
D. KEJUARAAN :
1. Pengumuman hasil festival dan penyerahan hadiah akan langsung dilaksanakan di akhir acara.
Diharapkan semua peserta bersabar menunggu sampai festival selesai.
2. Kejuaraan ditentukan berdasarkan hasil penilaian dewan Juri dengan mengambil 3 (Tiga)
pemenang peserta terbaik.
3. Pemenang dan Hadiah :
♦ Juara I : Piala & Uang Pembinaan.
♦ Juara II : Piala & Uang Pembinaan.
♦ Juara III : Piala & Uang Pembinaan.
4. Keputusan dewan juri mutlak tidak dapat diganggu gugat.

Catatan :
1. Apabila ada peserta/group yang Juara tetapi terbukti ada siswa yang bukan dari sekolah
pengirim, maka kejuaraan tersebut akan dibatalkan.
2. Apabila saat pengumuman juara I, II, III, peserta atau yang mewakili tidak hadir, maka hadiah
berupa uang pembinaan akan dibatalkan.

E. FASILITAS:
Fasilitas yang disediakan Panitia :
a. Satu set banjari (4 terbang 1 bass) (boleh dipakai boleh tidak).
b. Disediakan air minum bagi peserta.
c. Tersedia kantin sekolah.

F. TATA TERTIB FESTIVAL :


1. Peserta harus melengkapi administrasi pendaftaran.
2. Setiap personil hanya boleh tampil pada satu kali penampilan (tidak boleh merangkap dengan
group lain).
3. Peserta tampil sesuai dengan nomor urut undian. Undian dilakukan 30 menit sebelum festival
dimulai.
4. Peserta yang dipanggil tiga kali tidak tampil akan dirolling ke belakang dengan konsekuensi
pengurangan nilai 10 point.
5. Peserta wajib mengenakan nomor peserta sesuai dengan pengambilan nomor urut yang telah
disiapkan oleh panitia.
6. Durasi penampilan maksimal 10 menit.
7. Ketentuan isyarat lampu :
a. Lampu Kuning awal : Persiapan
b. Lampu Hijau : penampilan (selama 9 menit)
c. Lampu Kuning akhir : 1 menit sebelum berakhir.
d. Lampu Merah : waktu habis

G. CONTACT PERSON Panitia Banjari :


1. Bapak Moh Joko Sampurno, S. Pd. (085 731 797 291)
2. Ibu Dyah Sukmarati, S.E (085 730 521 777)

Mengetahui, Mojoagung, 2 Januari 2024


Kepala Sekolah Ketua Panitia,

NYI DIAH PRIHASTINI ESDAR, S.Pd. KI MOH JOKO SAMPURNO, S.Pd.


FORMULIR PENDAFTARAN
Festival al banjari tahun 2024
DI SMP TAMAN DEWASA MOJOAGUNG
Dalam Rangka HUT ke-99 Perguruan TAMANSISWA Cabang Mojokerto

Nama Sekolah : .....................................................................................................


Alamat : .....................................................................................................
Nomor telepon / hp : .....................................................................................................
Judul Lagu : .....................................................................................................
Pembina : ......................................................No. HP ...................................
Personil : ............ SISWA :

NO NAMA KELAS No. HP


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

Seluruh siswa tersebut benar-benar siswa kami yang sekarang masih aktif. Apabila terbukti ada
anggota group tersebut yang bukan siswa kami, kami siap menerima sanksi di-diskualifikasi atau
dianulir dari segala kejuaraan.
Dengan ini pula kami menyatakan siap mengikuti festival Albanjari yang diselenggarakan di SMP
Taman Dewasa Mojoagung.
..........................., ....................................

NB. Kepala SD/MI/.......................


Apabila Bpk/Ibu perlu bantuan
kami untuk mengambil formulir
ini, silahkan hubungi kami 0321-
496092 atau langsung kepada
Panitia / contact person. ................................................................

Catatan :
1. Formulir di serahkan selambat-lambatnya pada tanggal 25 Januari 2024 pukul 10.00 WIB.
2. Dilampiri Surat Keterangan/ Rekomendasi dari Kepala Sekolah dan melampirkan kartu pelajar.
3. Teks Lagu Sholawat diserahkan kepada Panitia pada waktu TM.

Anda mungkin juga menyukai