Anda di halaman 1dari 1

1. Seekor ikan bermassa 1kg tergantung pada kail tali.

Jika g=10m/s2, besar tegangan tali


adalah 10N
2. Pada sebuah benda bekerja beberapa gaya seperti pada gambar dibawah ini. Jika massa
benda adalah 20kg. Berapakah percepatan yang dialami benda? 2m/s2

55N 100N
25N BENDA (20KG) 20N

3. Sebuah Pesawat dengan berat 4.5 ton akan mendarat dengan kecepatan 40m/s. Pesawat
berhenti tepat setelah 10 detik. Berapakah gaya pengereman pesawat? Seberapa jauh
pesawat akan berhenti setelah mendarat?
4. Sebuah benda (diam) bermassa 5kg didorong dengan gaya 150N. Jika gesekan antara benda
dengan lantai adalah 25N. Berapakah percepatannya? Berapa kecepatan setelah 8s? Berapa
jarak yang ditempuh selama 7s?
5. Sebuah kubus didorong dengan gaya 350N di lantai yang memiliki koefisien gesekan 0.25.
Jika massa kubus 85kg. Hitunglah gaya normal pada kubus resultan gaya, dan percepatan
yang terjadi!
6. Sebuah benda bermassa 5kg akan ditarik dengan gaya 30 N. Jika terdapat koefisien gesekan
statis sebesar 0.45 dan kinetis sebesar 0.20. Apakah benda bergerak? Jika bergerak berapa
percepatannya? Jika tidak bergerak, berapa gaya minimum yang dibutuhkan agar benda itu
bergerak?

Anda mungkin juga menyukai