Anda di halaman 1dari 5

YAYASAN PENDIDIKAN DAN DA’WAH ISLAM ZAINUL HASAN

SMK ZAINUL HASAN BALUNG


NSS / NPSN : 342052412316 / 20583914
Jl. Perjuangan No.10 Balung Lor Balung, Jember Kode Pos 68161
Telp. (0336) 6200007, 085204587587, e-mail: smkzainuhasanbalung@gmail.com

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL KELAS X


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : Projek IPAS Penyusun : Tim Guru Pengampu


Kompetensi Keahlian : PBS/ TKJ Alokasi Waktu : -

Nama : Tanggal :
Nomor Ujian : Tanda Tangan Nilai :

Kelas :

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Perhatikan gambar dibawah ini!

Dari gambar diatas, tentukan susunan partikel zat dari nomor 1, 2 dan 3
a. Zat padat, zat gas dan zat cair
b. Zat padat, zat cair dan zat gas
c. Zat gas, zat cair dan zat padat
d. Zat Gas, zat padat dan zat cair
e. Zat Cair, zat padat dan zat gas

2. Perhatikan gambar dibawah! Organ yang ditunjuk pada nomor 3, 4, 5 dan 10 adalah......

a. faring, laring, trakea, alveolus


b. laring, trakea, faring, alveolus
c. laring, faring, trakea, bronkus
d. faring, bronkus, bronkeolus, alveolus
e. laring, faring, alveolus, bronkus

3. Perhatikan gambar siklus cuaca dibawah ini!

Peristiwa penguapan air laut yang terpapar sinar matahari menjadi gas. Selanjutnya, mengalami
kondensasi menjadi awan. Sebelum terjadi hujan sampai ke permukaan bumi, kondisi awal adalah...
a. Terjadi penguapan air laut
b. Terjadi penguapan air daratan
Page 1 of 5
c. Terjadi penguapan panas
d. Tidak ammpu menahan awan
e. Tidak mampu menahan hujan

4. Disajikan informasi sebagai berikut:


1) Sinar matahari 4) Derajat keasaman 7) Awan
2) Suhu udara 5) Curah hujan
3) Angin 6) Kelembapan udara
Berdasarkan informasi tersebut maka yang termasuk unsur-unsur pembentuk iklim adalah...
a. 1,2,3,4,5,6 c. 1,2,3,4,6,7 e. 1,2,4,5,6,7
b. 1,2,3,4,5,7 d. 1,2,3,5,6,7

A. Berilah jawaban benar lebih dari 1 dengan tanda (√) pada pernyataan yang sesuai
infografis di bawah! (Pilihan Ganda Kompleks)

5. Perhatikan gambar dibawah ini!

Pada hewan darat yang berupa mamalia, pernapasan berlangsung pada paru-paru. Prosesnya, udara
pertama kali masuk ke lubang hidung, tenggorokan, lalu masuk ke paru-paru
Paru – paru biasanya digunakan sebagai organ pernapasan oleh hewan vertebrata yang tinggal
didarat. Paru – paru setiap jenis hewan berbeda satu sama lain. Semua mamalia bernapas
dengan paru-paru, termasuk mamalia laut.
Berilah tanda centang (  ) pada kolom yang benar sesuai dengan pernyataan pada sistem
pernapasan hewan. (jawaban benar lebih dari satu )
No Pernyataan Benar Salah
Semua hewan yang hidup di darat menggunakan sistem pernapasan
A
paru-paru
Semua kelompok hewan kelas Aves, Kelas Mammalia dan .
B beberapa kelas Amphibi menggunakan sistem pernapasan paru-
paru
Kucing, sapi, katak dan serangga menggunakan sistem
C
pernapasan paru-paru
D Serangga menggunakan sistem pernapasan paru-paru
Paus, anjing laut, dugong, dan singa laut menggunakan sistem .
E
pernapasan paru-paru

6. Suhu mempengaruhi gerakan operkulum pada ikan mas. Setiap organisme harus menyesuaikan diri
terhadap kondisi lingkungannya. Adaptasi tersebut berupa respon morfologi, fisiologis dan tingkah laku.
Pada lingkungan perairan, faktor fisik, kimiawi dan biologis berperan dalam pengaturan homeostasis
yang diperlukan bagi pertumbuhan dan reproduksi biota perairan. Suhu merupakan faktor penting
dalam ekosistem perairan. Kenaikan suhu air akan menimbulkan kehidupan ikan dan hewan air lainnya
terganggu. Ikan yang hidup di dalam air yang mempunyai suhu relatif tinggi akan mengalami kenaikan
kecepatan respirasi.
Berdasarkan teks diatas, berikan tanda centang (  ) pada pernyataan yang benar atau salah.
Pernyataan Benar Salah
Semakin tinggi suhu lingkungan air maka gerakan operkulum ikan semakin .
cepat karena aktivitas metabolisme ikan meningkat sehingga kebutuhan
oksigen meningkat pula.
semakin rendah suhu lingkungan air maka gerakan operkulum ikan mas .
semakin lambat karena aktivitas metabolisme ikan menurun sehingga
kebutuhan oksigen menurun pula
Pada suhu normal (28°C) adalah tenang dan berespirasi dengan baik. Pada .
suhu rendah (10°C), semakin lama keadaan ikan semakin lemah ,
mengalami kejang dan berespirasi dengan sangat lambat. Pada suhu tinggi
(40°C), ikan mas bergerak sangat aktif karena mengalami stress dan
kejang, ikan berespirasi dengan sangat cepat.
Pada suhu normal (28°C) ikan mas bergerak sangat aktif karena
mengalami stress dan kejang, ikan berespirasi dengan sangat cepat. Pada
suhu rendah (10°C), semakin lama keadaan ikan semakin lemah ,
mengalami kejang dan berespirasi dengan sangat lambat. Pada suhu tinggi
Page 2 of 5
(40°C), tenang dan berespirasi dengan baik.

7. Berikut yang termasuk dalam materi berdasarkan wujudnya. Berilah tanda centang (  ) pada pilihan
jawaban yang benar. (pilihan jawaban benar lebih dari satu)
a. Zat padat d. Semilogam
b. Zat tunggal e. Zat cair
c. Logam

8. BMKG menjelaskan bahwa musim yang terjadi di Indonesia pada bulan September-November
mempekrirakan terjadi musim hujan. Sedangkan pada bulan Desember terjadi puncak musim penhujan
selama satu bulan. Terjadinya musim tersebut dipengaruhi oleh beberapa faktor. Berikut ini faktor-
faktor penyebab terjadinya musim, yaitu...
a. Rotasi bumi dan letak geografis
b. Rotasi bumi dan cuaca berawan
c. Rotasi matahari dan pola angin
d. pergeseran semu matahari dan pola angin
e. pergeseran semu bulan dan pola angin

9. Berilah tanda √ pada pilihan jawaban benar lebih dari satu.

Menurut pendapatmu, pilih satu bentuk interaksi keruangan apa yang terjadi dalam kegiatan diatas?
� Saling melengkapi
�Kesempatan antara
�kemudahan perpindahan barang

10. Rombongan SMK Zainul Hasan lebih senang mendatangi aglomerasi industri yang dekat dengan tempat
wisata candi yaitu di kawasan Malioboro dikarenakan pada kawasan ini telah menjual berbagai
kebutuhan wisatawan dengan harga terjangkau, dibandingkan dengan Mall yang berjarak lebih jauh
dan harganya tergolong mahal.. Hal ini dapat disebabkan karena adanya faktor intervening opportunity
atau (kesempatan antara). Kesempatan antara adalah hal-hal yang berkaitan dengan pemilihan tempat
dengan menawarkan komoditas barang yang sama. Dari uraian disamping, apakah anda setuju dengan
pernyataan tersebut?

�Setuju �Tidak Setuju

Berikan alasan: �

11. Benua Asia dan benua Australia serta Samudera Hindia dan SamuderA Pasifik merupakan..... (pilihlah 1
jawaban paling tepat)
a. Letak geografis Indonesia
b. Letak Astronomis Indonesia
c. Wialayh lereng pegunungan
d. Letak geologis Indoneisa
e. Bentang alam Indonesia

Page 3 of 5
12. Perhatikan gambar disamping!

Lingkungan adalah sumber kehidupan bagi makhluk hidup. Komponen


lingkungan seperti air, tanah, udara, dan tumbuhan dibutuhkan oleh semua
makhluk hidup.Tanpa lingkungan, makhluk hidup tidak bisa menemukan
tempat tinggal, memenuhi kebutuhan,dan bertahan hidup.
Berilah tanda centang (  ) pada kolom yang benar sesuai dengan
pernyataan komponen lingkungan hidup.

Pernyataan Benar Salah


membuang sampah sembarangan dan limbah industri dapat merusak .
kelangsungan lingkungan hidup
Semua komponen lingkungan hidup tidak saling mempengaruhi .
Komponen biotik merupakan komponen dalam ekosistem yang mengacu pada .
makhluk hidup
Konsumen merupakan komponen biotik yang makanannya bergantung pada .
organisme lain

B. Soal menjodohkan (matching test)


Petunjuk: carilah pasangan jawaban yang tepat pada kolom dibawah ini!
13. Pasangkan dengan menarik garis antara lambang unsur dan nama unsur

Li Natrium

Ca Litium

Na Kalsium

K Kalium

14. Carilah pasangan jawaban yang paling benar!

a) Lapisan udara
 ATMOSFER
b) Lapisan perairan
 HIDROSFER
c) Lapisan batuan atau
 LITOSFER
permukaan tanah
d) Hutan, tundra, terumbu
 BIOSFER
karang, flora dan fauna

C. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!


15. Interaksi antara dua jenis makhluk hidup sering kita jumpai dilingkungan sekitar kita seperti contoh
interaksi antara rumput alang-alang dengan tanaman kacang tanah yang merupakan tanaman
budidaya, interaksi kedua jenis tanaman tersebut merupakan interaksi......
Jawab:

Page 4 of 5
16. Tentukan jumlah proton, elektron dan neutron pada ion bermuatan....

Jawab:

17. Jelaskan yang dimaksud dengan....


a. Simbiosis mutualisme
b. Simbiosis komensalisme
c. Simbiosis parasitisme
Jawab :

18. Indonesia terletak di wilayah Asia Tenggara, sehingga memudahkan untuk menjalin kerjasama dengan
negara lain. Berdasarkan informasi tersebut, berikan satu contoh organisasi yang dibentuk oleh negara
kawasan Asia Tenggara yang bergerak pada bidang ekonomi, sosial, dan budaya dengan tujuan untuk
ememliara hubungan atar warga negara Asia tenggara adalah....
Jawab:

19. Indonesia berdasarkan garis lintang dan garis bujur termasuk negara beriklim tropis yang
memiliki empat musim dan dua musim.berdasarkan pernyataan tersebut, Indonesia memiliki letak
astromisnya, coba sebutkan!
Jawab:

20. Perhatikan gambar dibawah inI!

Gambar disamping merupakan sebagian hal


yang termasuk dalam ranah aktivitas politik
yang ada di Inodonesia. Berdasarkan materi
yang sudah kita pelajari terdapat 2 bentuk
aktivitas politik. Coba sebutkan masing-
masingnya!
a) Aktivitas politik dalam negeri

b) Aktivitas politik luar negeri

Page 5 of 5

Anda mungkin juga menyukai