Anda di halaman 1dari 2

Tugas Praktikum 9 TIB26-Algoritma Pemrograman

Predicted Loop

1. Terjemahkan flowchart berikut menjadi program dengan Loop “for”!

2. Buatlah sebuah program untuk menampilkan deret bilangan ganjil 1 sampai 99


3. Buatlah sebuah program untuk menampilkan isi array pada index array yang ganjil dari insialisasi
array berikut ini
A = [“Pepaya”, “Mangga”, “Pisang”, “Jambu”, “Duku”, “Rambutan”, “Durian”, “Kedondong”,
“Nanas”, “Manggis”, “Salak”, “Duwet”, “Jeruk”, “Langsep”]
4. Diketahui sebuah array 2 dimensi berisi data sbb:
A = [[12, 13, 43, 1,23],[14, 15, 16, 18, 19],[44, 49, 50, 31, 90], [13, 18, 32, 54, 90],[56, 95, 89, 23,
46]]
Tampilkan array tersebut dalam bentuk matriks 2 dimensi
Tugas Praktikum 9 TIB26-Algoritma Pemrograman
Predicted Loop

1.

n = int(input("Masukan input: "))


i = 0
for i in range(i, n):
if i < 100:
print(i)
i = i + 1
else:
print('selesai')
break

2.

# deret ganjil
for i in range(1, 100, 2):
print(i)

3.

# untuk menampilkan isi array pada index array yang ganjil


A = ["Pepaya", "Mangga", "Pisang", "Jambu", "Duku", "Rambutan", "Durian",
"Kedondong", "Nanas", "Manggis", "Salak", "Duwet", "Jeruk", "Langsep"]

for i in range(1, len(A), 2):


print(A[i])

4.

A = [[12, 13, 43, 1, 23],[14, 15, 16, 18, 19],[44, 49, 50, 31, 90],[13,
18, 32, 54, 90],[56, 95, 89, 23, 46]]

for x in A:
for y in x:
print(y, end=' ')
print()

Anda mungkin juga menyukai