Anda di halaman 1dari 2

Tugas mandiri

Dosen : Yulmi H Mottoh, S.Pd, M.Pd

Disusun Oleh :

Agus Saputra Limbanon

18 105 235

6E

UNIVERSITAS NEGERI MANADO

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

JURUSAN PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR (S1)

2021
1. Bagaimana pembelajaran pkn kelas tinggi
2. Perkembangannya
3. Dam materi-materi apa yang dipelajari di dalamnya

Jawaban

1. Pembelajaran pkn pada kelas tinggi difokuskan pada persiapan perangkat pembelajaran dalam hal
ini menunjukan bahwa kematangan suatu perencanaan berpengaruh cukup besar pada
kelangsungan dan kelancaran KBM. Pelaksanaan pembelajaran pkn pada kelas tinggi diajarkan
oleh guru kelas, sesuai dengan kurikulum, berpedoman pada perangkat pembelajarn tetapi
bersifat feksibel dalam penerapannya, menggunakan media pembelajaran sederhana dan metode
ceramah variasi. Mencatat, tanya jawab, diskusi kelompok, dan penugasan pembelajaran terdiri
dari tahap awal (kegiatan apersepsi), tahap inti (penerapan metode dan pemanfaatan media), serta
tahap akhir (penutup).
2. Mata pelajaran pendididkan kewarganegaraan merupakan salah satu bentuk dari domain kurikuler
pendidikan dan kewaraganegaraan. Pendidikan kewarganegaraan sebagai pendidikan nilai
pancasila dan kewarganegaraan untuk warga negara mudah usia secara ontoligis, mata pelajaran
ini berangkat dari nilai-nilai pancasila dan konsepsi kewarganegaraan. Secara epistemologis, mata
pelajaran ini merupakan program pengembangan individu, dan secara aksiologis mata pelajaran
ini bertujuan untuk pendewasaan peserta didik sebagai anggota masyarakat, warga negara, dan
komponen bangsa Indonesia. Oleh karena itu, pembelajaran pendidikan kewarganegaraan
disekolah adalah pengembangan kualitas warga negara secara utuh.
3. Materi-materi yang digunakan:
 Memahami, menerima dan membiasakan
 Menerima, membiaskan, dan menunjukan lebih baik
 Menentukan pilihan, mengoreksi, dan menyesuaikan

Anda mungkin juga menyukai