Anda di halaman 1dari 4

SURAT KEPUTUSAN KETUA YAYASAN RIYADUL MUTA’ALIMIN

NOMOR: 10/Ket-YRM/Kep./VII/2023

KETUA YAYASAN RIYADUL MUTAALIMIN


KABUPATEN SUMEDANG

Membaca : Surat permohonan Sdr. Citrawan, alamat Dsn. Ciwalur RT 003 RW 008 Ds.
Banjarsari Kec. Jatinunggal Kab. Sumedang. Tentang permohonan untuk menjadi
tenaga Tenaga Pendidik pada Ponpes Riyadul Muta’alimin Kabupaten Sumedang.

Menimbang : - Bahwa untuk kelancaran penyelenggaraan pendidikan pada Ponpes Riyadul


Muta’alimin Kecamatan Jatinunggal Kabupaten Sumedang perlu mengangkat
tenaga pendidik.
- Bahwa Sdr. Citrawan tempat tanggal lahir Sumedang, 03 September 1996
dianggap cukup cakap untuk menjadi Tenaga Pendidik pada Ponpes Riyadul
Muta’alimin Kecamatan Jatinunggal Kabupaten Sumedang dibawah binaan
Yayasan Riyadul Mutaalimin Sumedang.
MENGINGAT : 1. Undang-undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional
2. Peraturan Pemerintah No.19 Tahun 2005 tentang Standar
Pendidikan Nasional 3. Anggaran Dasar/ Anggaran Rumah Tangga
Yayasan Riyadul Mutaalimin
4. Keputusan Ketua Yayasan Riyadul Mutaalimin tentang penerimaan Tenaga
Pendidik untuk ditempatkan di Ponpes Riyadul Muta’alimin.
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN
Pertama : Mengangkat Sdr. Citrawan menjadi Tenaga Pendidik pada Pondok Pesantren
Riyadul Muta’alimin Kecamatan Jatinunggal Kabupaten Sumedang.

Kedua : Selama melaksanakan tugas yang bersangkutan dinyatakan melaksanakan


tugas profesi sebagai guru, guna mewujudkan Maksud dan Tujuan Yayasan.

Ketiga : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan

Keempat : Apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam Surat Keputusan
ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

DITETAPKAN DI : SUMEDANG
PADA TANGGAL : 05 Juli 2023
Ketua Yayasan Riyadul Mutaalimin ,

KH. Muhammad Isro

Salinan : Surat ini disampaikan kepada :


1. Yth. Pembina Yayasan Riyadul Muta’alimin
2. Yth. Pimpinan Ponpes Riyadul Muta’alimin
Kutipan diberikan kepada yang bersangkutan untuk diketahui dan diindahkan sebagaimana
mestinya.

Anda mungkin juga menyukai