Anda di halaman 1dari 7

LATIHAN SOAL KELOMPOK 4

SOAL
1. Perhatikan organ-organ pernapasan berikut:
(1) Alveolus
(2) Bronkiolus
(3) Bronkus
(4) Hidung
(5) Laring
(6) Trakea
Berikut ini urutan yang benar proses pernapasan saat kita menghirup udara adalah....
A. (3)-(6)-(5)-(2)-(3)-(1)
B. (4)-(3)-(2)-(5)-(6)-(1)
C. (4)-(5)-(3)-(2)-(6)-(1)
D. (4)-(5)-(6)-(3)-(2)-(1)

2. Perubahan yang mungkin terjadi pada udara pernapasan adalah sebagai berikut:
1. Penyerapan
2. Penyaringan
3. Penghangatan
4. Pertukaran
Jawaban yang tepat adalah
A. 1 dan 2
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4

3. Berikut ini merupakan gas yang dimasukkan ke dalam tubuh pada udara pernapasan
adalah...
A. Oksigen
B. Karbondioksida
C. Amoniak
D. Nitrogen

4. Berikut ini merupakan urutan jalannya udara pada sistem pernapasan manusia yang benar
adalah...
A. Rongga hidung – laring – trakea – bronkiolus – bronkus– paru-paru
B. Rongga hidung – faring – trakea – bronkiolus – bronkus– paru-paru
C. Rongga hidung – faring – laring – bronkus – bronkiolus – paru-paru
D. Rongga hidung – faring – trakea – bronkus – bronkiolus – paru-paru
5. Pada sistem pernapasan manusia, proses difusi oksigen terjadi pada...
A. Trakea
B. Alveolus
C. Bronkus
D. Pleura
E. Bronkeolus

6. Berikut ini gas yang dikeluarkan dari dalam tubuh adalah dalam tubuh adalah...
A. Oksigen dan H2O
B. Karbondioksida dan H2O
C. Nitrogen dan H2O
D. Halogen dan H2O

7. Fungsi utama dalam proses pernapasan bagi makhluk hidup memiliki tujuan pokok, adalah...
A. Membebaskan karbondioksida
B. Untuk mendapatkan oksigen
C. Mendapatkan energi
D. Menghasilkan zat-zat sisa

8. Sebelum terjadinya pertukaran oksigen dan karbondioksida, udara dari luar mengalami
penyesuaian suhu dan penyaringan proses ini terjadi pada...
A. Bronkus
B. Laring
C. Faring
D. Hidung

9. Proses apa yang terjadi saat kita mengalami bersin…


A. Proses penyaringan udara.
B. Proses Masukknya virus
C. Proses Pemanasan udara
D. Proses Mengeluarkan virus

10. Pada manusia, sistem pernapasan terdiri dari beberapa komponen utama,yaitu.....
A. Paru-paru, Trakea, Bronkus, Bronkiolus, Alveolus, dan Otak.
B. Difragma, Otot, Hidung, dan, Kerongkongan
C. Paru – paru, Hidung, Tenggorokan, Bronkiolus dan Mulut
D. Paru – Paru, Hidung, Trakea, Alveolus dan Bronkus

11. Saluran sistem pernapasan terbagi menjadi 2 (dua), yaitu...


A. Komponen Utama dan Komponen Pembantu
B. Saluran Pernapasan Atas dan Saluran Pernapasan Bawah
C. Saluran Pernapasan Internal dan Saluran Pertama Eksternal
D. Saluran Pernapasan Inspirasi dan Saluran Pernapasan Ekspirasi

12. Sebutkan saluran pernapasan atas....


A. Hidung, Faring, dan Paru - Paru
B. Diafragma, Faring, dan Laring
C. Hidung, Faring, Laring.
D. Hidung, Tenggorokan, Paru - Paru

13. Sebutkan saluran pernapasan bawah...


A. Trakea, Hidung, Faring, dan Laring
B. Trakea, Bronkus, Paru-paru, Diafragma
C. Hidung, Diafragma, Paru – paru, dan Bronkus
D. Trakea, Bronkus, Paru – paru, dan Bronkiolus

14. Protein yang berperan penting dalam sistem pernapasan, khususnya dalam penyimpanan
dan pengangkutan oksigen di dalam sel-sel otot di sebut....
A. Imoglobin
B. Nasofaring
C. Adenoid
D. Mioglobin

15. Proses pergerakan udara masuk dan keluar dari paru-paru di sebut....
A. Ventilasi Pulmonal
B. Difusi Pulmoner
C. Difusi Kapiler
D. Ventilasi Alveolus

16. Ukuran dari kemampuan seseorang untuk mengambil dan menggunakan oksigen
maksimum selama aktivitas fisik yang intens di sebut...
A. Kardio Respiratori
B. VO2max
C. PO2max
D. CO2

17. Saluran udara yang menghubungkan tenggorokan dengan Bronkus dinamakan


A. Faring
B. Trakea
C. Laring
D. Bronkiolus
18. Gambar di bawah ini adalah organ dalam manusia yang dinamakan...

A. Ginjal
B. Paru - Paru
C. Bronkeolus
D. Trakea

19. Gambar dengan nomor 1(satu) dan 4(empat) di bawah ini adalah bagian paru - paru yang
dinamakan...

A. Alveolus
B. Bronkiolus
C. Lobus paru - paru
D. Bronkus

20. Gambar dengan nomor 2(dua) di bawah ini adalah bagian paru - paru yang dinamakan...

A. Alveolus
B. Bronkiolus
C. Lobus paru - paru
D. Bronkus
21. Gambar dengan nomor 3(tiga) di bawah ini adalah bagian paru - paru yang dinamakan...

A. Alveolus
B. Bronkiolus
C. Lobus paru - paru
D. Bronkus

22. Gambar dengan nomor 6(enam) dan 7(tujuh) di bawah ini adalah bagian paru - paru yang

dinamakan...
A. Arteri Pulmonalis dan Vena pulmonalis
B. Kapiler dan Otot Polos
C. Bronkiolus dan Alveolus
D. Bronkus dan Bronkiolus
23. Gambar dengan nomor 8(delapan), 9(sembilan) dan 10(sepuluh) di bawah ini adalah

bagian paru-paru yang dinamakan... (sebutkan dengan urutan yang benar 8, 9, dan 10)
A. Bronkiolus, Arteri Pulmonalis dan Vena pulmonalis
B. Alveolus, Kapiler, dan Otot Polos
C. Bronkiolus, Arteri Pulmonalis dan Alveolus
D. Bronkiolus, Vena Pulmonalis, dan Arteri Pulmonalis

24. Cabang - cabang besar yang menghubungkan Trakea dengan Paru - paru dinamakan....
A. Bronkiolus
B. Bronkus
C. Alveolus
D. Trakea

25. Cabang kecil dari Bronkus yang membantu mengarahkan udara ke berbagai bagian paru
paru dinamakan....
A. Bronkiolus
B. Bronkus
C. Alveolus
D. Trakea
KUNCI JAWABAN
1. d
2. c
3. a
4. d
5. b
6. b
7. c
8. d
9. d
10. a
11. b
12. c
13. b
14. d
15. a
16. b
17. b
18. b
19. c
20. b
21. d
22. b
23. a
24. b
25. a

Anda mungkin juga menyukai