Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL KEGIATAN PERINGATAN

ISRA’ MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1444 H


DI MAS AZ ZAHRA
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

I. PENDAHULUAN
Memahami Firman Allah QS. Al-Isra’ : 1 “Maha Suci Allah, yang telah
memperjalankan hamba-Nya pada suatu malam dari Masjidil Haram ke Masjidil
Aqsha, yang telah Kami berkahi sekelilingnya agar Kami perlihatkan kepada-
Nya sebagian dari tanda-tanda (kebesaran) Kami. Sesungguhnya Dia adalah
Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui”.
Memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW, merupakan salah satu
cara kita mengingat kembali sejarah perjuangan Nabi Muhammad SAW, yang
mana beliau selalu berpegang teguh dalam tali silaturahim dan kesabaran,
keimanan serta ketaqwaan kepada Allah SWT.
Menyikapi hal tersebut, MAS AZ ZAHRA akan mengadakan acara
peringatan Isra Mi’raj 1444 H yang bertemakan “Dengan Peringatan Isra Mi’raj
Nabi Muhammad SAW 1444 H Marilah Kita Menjunjung Tinggi Nilai-Nilai
Moralitas Agar Tercipta Generasi Yang Berakhlak Mulia”
II. TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan dari pelaksanaan kegiatan ini diantaranya adalah untuk
mempererat jalinan tali silaturrahmi antara warga MAS AZ ZAHRA dan lebih
mendalami makna peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW yang
sebenarnya serta meningkatkan kualitas iman dan taqwa siswa di MAS AZ
ZAHRA.
III. LANDASAN KEGIATAN
Pelaksanaan kegiatan ini dilandasi oleh :
1. Program kurikulum MAS AZ ZAHRA Tahun Pelajaran 2022/2023
2. Program OSIS MAS AZ ZAHRA tahun 2022/2023
3. Program Rohani Islam (Rohis) MAS AZ ZAHRA tahun 2022/2023

IV. PELAKSANAAN KEGIATAN :


a. Hari / Tanggal : Sabtu, 18 Februari 2023
b. Waktu : Pukul 08.00 WIB s/d selesai
c. Tempat : Aula MAS AZ ZAHRA
d. Penceramah : Ust. Cep Nanang, S.Pd.I
V. ACARA
Kegiatan ini selain diisi dengan materi keagamaan dengan tema
“Dengan Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1444 H Marilah Kita
Menjunjung Tinggi Nilai-Nilai Moralitas Agar Tercipta Generasi Yang
Berakhlak Mulia”
VI. KEPANITIAAN
Terlampir

VII. PESERTA
Adapun peserta dari kegiatan ini adalah seluruh siswa muslim di MAS
AZ ZAHRA, staf pengajar dan karyawan/ti. Selain itu juga dihadiri oleh
seluruh warga MAS AZ ZAHRA.

VIII. RENCANA ANGGARAN


Terlampir
IX. PENUTUP
Demikian proposal ini disusun, dengan harapan dapat dijadikan media
yang menjalin, membina, mempererat tali silaturahmi diantara semua
komponen sekolah MAS AZ ZAHRA. Semoga proposal ini menjadi bahan
pertimbangan bagi pihak MAS AZ ZAHRA dan Yayasan Al Hasanah agar
menyetujui dan mengabulkan pelaksanaan kegiatan ini di MAS AZ ZAHRA
tahun pelajaran 2022/2023.

Bogor, Februari 2023


Mengetahui, Ketua Panitia,
Kepala MAS AZ ZAHRA

Hj. Imu Eka Ariyanah, S.Ag Putra Fadillah Pratama


RENCANA ACARA
KEGIATAN ISRA’ MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1444 H
HARI SABTU, 18 FEBRUARI 2023

No
Waktu Nama Kegiatan Penanggung Jawab Ket.
.
Persiapan Seluruh Panitia
1. 07.00 – 07.30 WIB

Pembukaan Panitia
2 07.30 – 08.15 WIB

Pembacaan Ayat Suci Al


1. Putra Fadillah Pratama
1. 08.15 – 08.45 WIB Quran
2. Muhamad Ziadatul Rizki

2. 08.45 – 09.15 WIB Sambutan Waka Kesiwaan Ibu Siti Linawati, S.Pd

3. 09.15 – 09.55 WIB Sambutan Ketua Yayasan Bapak H. Umar Usman Ali, S.Pd

Sarhil (Muhammad Dzikri


4. 09.45 – 10.15 WIB Penampilan Santri Ramadhan, Siti Nurhudati, Elsa
Nazila)

5. 10.15 – 10.45 WIB Penampilan OSIS GATAU APA KATANYA


1. Fikri Ramadhan
6. 10.45 – 11.15 WIB Ceramah Siswa
2. Muhamad Rian Hidayah
1. Bapak Cep Nanang, S.Pd.I
7. 11.15 – 12.00 WIB Ceramah Inti
2. Bapak Ust. Ilham

8. 12.00 – 12.15 WIB Penutup & Doa Bapak Ujang Saepulloh, S.Ag
SUSUNAN PANITIA PERINGATAN ISRA MI’RAJ
NABI MUHAMMAD SAW TAHUN 1444 H / 2023 M
MAS AZ ZAHRA

Penanggung jawab : H. Umar Usman Ali, S.Pd


1. Ketua Panitia : Putra Fadillah Pratama
2. Bendahara : Siti Nurhudati
3. Sekretaris : Amelia Zulianti
4. Seksi Acara : Lulu Nur Hayati

5. Seksi Konsumsi
Koordinator :
1. Elsa Nazila
2. Siti Aisyah Sri Lestari

6. Seksi Perlengkapan :
1. Rido Nasruwloh
2. Muhamad Rustan Efendi
7. Seksi Dokumentasi :
1. Siti Fatimah Azzahra
2. Putri Yasinta Al Zahra
8. Seksi Kebersihan & Keamanan :
1. Aditiya Setiawan
2. Muhamad Febriyan Maulana
3. Muhamad Febri Ardianto

Bogor, Februari 2023


Mengetahui, Ketua Panitia,
Kepala MAS AZ ZAHRA

Hj. Imu Eka Ariyanah, S.Ag Putra Fadillah Pratama


RENCANA ANGGARAN PERINGATAN ISRA MI’RAJ
NABI MUHAMMAD SAW TAHUN 1444 H / 2023 M
MAS AZ ZAHRA
A. PEMASUKAN
Iuran Per siswa
Kelas X Rp 30.000 35 Rp 1.050.000
Kelas XI Rp 30.000 26 Rp 780.000
Kelas XII Rp 30.000 19 Rp 570.000
JUMLAH Rp 90.000 80 Siswa Rp 2.400.000
B. PENGELUARAN
Banner Rp 40.000 1 Buah Rp 40.000
Panggung Rp 1.300.000 1 Set Rp 1.300.000
Dekorasi Panggung Rp 200.000 1 Set Rp 200.000
Pengisi Acara Rp 300.000 2 Buah Rp 600.000
Kertas Foto Rp 20.000 1 Buah Rp 20.000
Konsumsi & Bingkisan Rp 240.000 1 Buah Rp 240.000
JUMLAH Rp 2.400.000
C. Rekapitulasi
Pemasukan Rp 2.400.000
Pengeluaran Rp 2.400.000
JUMLAH Rp -

Bendahara OSIS

Siti Nurhudati

Anda mungkin juga menyukai