Anda di halaman 1dari 2

Kaleng susu pot

Alat-Bahan Untuk Membuat Kaleng Susu Pot


Tanaman:
 Kaleng susu bekas

 Kuas

 Cat warna-warni sesuai selera

 Paku

Langkah-langkah membuat nya


 Langkah pertama, bersihkan kaleng susu bekas dari berbagai noda dan sisa-
sisa tempelan kertas.

 Buatlah lubang pada bagian bawah kaleng dengan paku. Lubang tersebut
berfungsi sebagai drainase yang akan mengalirkan air siraman supaya tanah
tidak terlalu basah. Tanpa lubang di bawah pot, tanah bisa jadi kelewat
basah dan alhasil tanaman akan cepat layu.

 Setelah itu, kamu bisa mempercantik kaleng tersebut dengan menggunakan


cat warna sesuai keinginan kamu. Dalam tahapan ini, kamu bisa berkreasi
semenarik mungkin dan membuat desain yang unik.
 Tunggu sampai cat mengering.

 Jika cat sudah benar-benar kering, kamu bisa memulai menggunakan


kerajinan dari kaleng tersebut dengan menaruh media tanam ke dalamnya.

Anda mungkin juga menyukai