Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI SUMATIF AKHIR SEMESTER (SAS ) GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Sekolah : SMP N 13 SURABAYA


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Kristen
Kelas /Semester : VIII / I
Alokasi Waktu
Bentuk Soal : 90 Menit
: Pilihan Ganda,
Pilihan Ganda Kompleks
Menjodohkan
Pernyatan Betul/Salah
Jumlah Soal : 45

NO
CAPAIAN
NO TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI INDIKATOR SOAL SOAL
PEMBELAJARAN
1 Peserta didik bertumbuh Menganalisis pertumbuhan diri ALLAH BERKARYA Dapat menyebutkan tanda kedatangan mesias 1
sebagai manusia dewasa sebagai pribadi dewasa melalui ke dunia
secara holistik, baik secara cara berpikir, berkata dan Allah Pencipta
biologis, sosial maupun bertindak Dapat menyebutkan manfaat hidup Bersama 2
spiritual dan keyakinan iman. Allah Pemelihara orang lain
Aktualisasi pribadi yang Memahami bentuk-bentuk
dewasa pemeliharaan Allah dalam Allah Penyelamat Dapat menyebutkan cara mengembangkan 3
harus didukung oleh kehidupan talenta yang dimiliki
kesadaran akan Allah Pembaru
kemahakuasaan Allah. Rasa Memahami nilai-nilai iman Dapat menyebutkan prilaku citra Allah 4
bersyukur dan kritis Kristen dalam Nilai-nilai Kristiani
dalam menghadapi berbagai keluarga serta menjabarkan peran Dapat menyebutkan karunia khusus sebagai
persoalan hidup termasuk keluarga dan orang tua sebagai Masyarakat Majemuk citra Allah 5
dalam menyikapi konsekuensi pendidik utama
logis perkembangan ilmu Tanggung Jawab Manusia Dapat menyebutkan isi dari kitab Kejadian 6
pengetahuan dan teknologi. Mengakui bahwa Allah membarui Terhadap Alam 1:26-27
Sejalan dengan pertumbuhan hidup orang Beriman MANUSIA DAN NILAI-
menjadi dewasa, maka NILAI KRISTIANI Dapat menyebutkan contoh tindakan masusia 7
peserta didik memiliki hidup Menerapkan prinsip kesetiaan, sebagai citra Allah sesuai dengan kitab
baru dalam Kristus. Menjadi kasih dan keadilan dalam Hakikat Manusia kejadian 1:26-27
manusia baru dibuktikan kehidupan sosial yang lebih
NO
CAPAIAN
NO TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI INDIKATOR SOAL SOAL
PEMBELAJARAN
dengan cara mengembangkan Luas 8
kesetiaan, kasih, keadilan Dapat menunjukkan peran masyarakat untuk
dan bela rasa terhadap GEREJA DAN pengembangan diri kita
sesama serta memiliki MASYARAKAT 9
perspektif baru terhadap MAJEMUK Dapat menyebutkan Contoh kesederajatan
pemeliharaan Mengkritisi tindakan manusia perempuan dan laki-laki pada zaman
dan perlindungan terhadap dalam tanggungawabnya Tugas Panggilan Gereja sekarang
alam. Praktik hidup sebagai memelihara alam ciptaan Allah
manusia dewasa yang sudah ALAM DAN Dapat menyebutkan Perbedaan jasmani 10
hidup baru diwujudkan juga Menganalisis indikator manusia LINGKUNGAN HIDUP
paling utama antara pria dan wanita
dalam pemahamannya yang bertumbuh menjadi dewasa
terhadap keluarga dan sekolah Alam Ciptaan Allah 11
Dapat menyebutkan Tindakan Yesus yang
sebagai lembaga pendidik Menganalisis issu-issu ras, etnis
utama. Hidup sebagai dan gender dalam rangka menunjukkan bahwa Ia mengasihi
manusia dewasa juga mewujudkan keadilan orangtua-Nya berdasarkan Injil Lukas 2: 41
dibuktikan – 52
melalui komitmen dan Memahami berbagai bentuk 12
praktik hidup yang berpihak tindakan pencegahan kerusakan Dapat menunjukkan Tindakan yang dapat
pada penyelamatan alam. alam kita lakukan sebagai seorang pelajar yang
Terus sesuai dengan teks Kejadian 1 : 26 – 27
membaharui diri dan
membangun pemahaman Dapat menunjukkan Supaya bakat dan 13
yang komprehensive kemampuan kita dapat berkembang maka
mengenai nilai- nilai iman yang perlu kita lakukan
Kristen yang diwujudkan
dalam praktik kehidupan.
Dapat menyebutkan Contoh dalam Kitab
14
Suci bahwa Tuhan Yesus menghargai
perempuan

Dapat menjelaskan Perilaku positif yang 15


dapat dilakukan dalam menghadapi
keterbatasan
NO
CAPAIAN
NO TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI INDIKATOR SOAL SOAL
PEMBELAJARAN

Dapat mennjelaskan peran gereja dalam


perkembangan seorang anak 16

Dapat menyebutkan arti kelahiran Tuhan Yesus


dikandang domba 17

Dapat menunjukkan Alasan kita untuk selalu


bersyukur kepada Tuhan 18

Dapat menyebutkan hasil dari Masyarakat


19
yang individualis akan melahirkan apa

Dapat menunjukkan Kedudukan pria dan 20


wanita menurut pandangan Kristiani

Dapat menunjukkan cara beribadah umat 21


kristiani selama COVID-19

Dapat menunjukkan usaha umat manusia untuk 22


mengampuni

Dapat menyebutkan tokoh Alkitab yang 23


menangkap Yusuf

Dapat menyebutkan cara bersyukur orang 24


Kristen pada masa COVID-19

Dapat menunjukkan pengampunan menurut 25


kitab Yohanes 2: 12
NO
CAPAIAN
NO TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI INDIKATOR SOAL SOAL
PEMBELAJARAN
Dapat menunjukkan tindakan iman untuk 26
mengampuni

Dapat menjelaskan arti dari pernyataan kitab 1 27


Petrus 1: 18 – 19

Dapat menyebutkan efek positif dari tindakan 28


mengampuni

Dapat menyebutkan pengorbanan yang 29


dilakukan oleh Allah di Golgota

Dapat memperhatikan cara Tuhan


membuktikan keselamatan manusia dengan 30
mengorbankan anaknya yang tunggal Tuhan
Yesus

Dapat menyebutkan hubungan pertemanan 31


yang tidak harmonis

Dapat menunjukkan cara berkorban yang dapat 32


kita lakukan untuk penderita Covid 19

Dapat menunjukan cara tulus untuk


mengampuni 33

Dapat menyebutkan Keteladanan dari Yusuf 34


dalam hal mengampuni kesalahan orang
lain
35
Dapat menyebutkan dan menjelaskan cara
pelaksanaan baptisan di gereja
NO
CAPAIAN
NO TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI INDIKATOR SOAL SOAL
PEMBELAJARAN

Dapat menyebutkan perintah Tuhan Yesus 36


untuk di baptis

Dapat menunjukkan isi alkitab dalam bacaan 37


Roma 3 :23

Dapat menyebutkan injil yang mengatakan 38


bahwa pertobatan yang dilakukan oleh manusia

Dapat menyebutkan perlakuan yang dilakukan 39


Yusuf terhadap saudara-saudaranya

Dapat menyebutkan arti dari orang yang akan 40


melihat kerajaan surga adalah dilahirkan
kembali

Anda mungkin juga menyukai