Anda di halaman 1dari 8

1.

Perangkat Komputer yang berfungsi untuk mengkopi gambar/ teks, kemudian


disimpan di memori komputer disebut…..
a. Printer
b. Web Cam
c. Kamera Digital
d. Scanner
e. Harddisk

2. Salah satu proses perakitan PC adalah pemasangan RAM, yang harus diperhatikan
adalah dalam pemasangan RAM adalah :
a. Letak pengait jangan sampai terbalik
b. Letak lengkungan RAM harus sama dengan tempat lengkungan di slot RAM
c. Pengait RAM tidak boleh renggang
d. Jumlah pin RAM harus sesuai jumlah pin di slot RAM
e. Chip RAM harus menghadap ke CPU

3. Fungsi dari Input Output Port adalah :


a. Penghubung antar perangkat komputer
b. Penghubung antara perangkat komputer dengan Motherboard
c. Meningkatkan kinerja komputer
d. Mengurangi panas dari CPU
e. Mempermudah sirkulasi udara di dalam Cashing
4. Proses pengiriman dan penerimaan data dari 2 device atau lebih yang terhubung
dalam 1 jaringan.Kalimat tersebut merupakan pengertian dari…
a. Komunikasi Data
b. DCCU
c. Sinkronisasi
d. Destination
e. Transmitter

5. Berikut ini adalah urutan yang benar tentang model lapis Komunikasi Data, adalah:
a. Session, Physical, Data Link, Network, Transport, Presentation, dan Aplication
Layer
b. Physical, Data Link, Network, Transport, Session, Presentation, dan Aplication
Layer.
c. Physical, Data Link, Transport, Session, Presentation, Network, dan Aplication
Layer.
d. Physical, Transport, Data Link, Network, Session, Presentation, dan Aplication
Layer.
e. Data Link, Physical, Network, Transport, Session, Presentation, dan Aplication
Layer.

6. Berikut ini adalah yang termasuk Pengertian standar komunikasi organisasi...


a. Kebijakan Sebuah Organisasi dalam mengatur sistem dan pembangian
komunikasi yang ada dalam ruang lingkup Organisasi
b. Himpunan kaidah yang mengatur proses komunikasi data
c. Standar protokol jaringan komunikasi yang dibuat oleh ARPA
d. Paduan dari bagian-bagian yang satu sama lainnya saling bergantung
e. Protokol jaringan komunikasi data yang diterapkan oleh ISO (International
Standards Organizations)
7. Metode yang digunakan untuk pengiriman data suara atau gambar sehingga data
sampai ke tujuan dalam kondisi yang baik dimana data yang dihasilkan oleh
transmitter berupa sinyal analog dan ditransmisikan dalam bentuk sinyal digital
menuju ke receiver disebut

a. Digital data analog transmission


b. Analog Data Analog Transmission
c. Digital Data Digital Transmission
d. Analog Data Digital Transmission
e. Digital Transmission Analog
8. Pemasangan kabel secara straight pada kabel UTP digunakan untuk menghubungkan
…..
a. Komputer dengan computer
b. Komputer dengan hub/switch
c. Switch dengan router
d. Hub dengan Repeater
e. Client dengan Server
9. Apabila NIC sudah terinsall dengan baik, maka dapat dilihat meelalui ….
a. Device manager dan Add/remove hardware
b. Control panel dan Add/remove windows component
c. Windows explorer dan regedit
d. Network connection dan device manager
e. My network places dan dxdiag

10. Sebuah jaringan computer dengan jumlah computer 43. Maka subnet mask yang
digunakan adalah …..
a. 255.255.255.0
b. 255.255.255.128
c. 255.255.255.192
d. 255.255.255.224
e. 255.255.255.240

11. Dalam pengalamatan IP Address, isian DNS berfungsi untuk …..


a. Menerjemahkan alamat IP ke alamat domain
b. Koneksi ke jaringan
c. Menghubungkan dua workgroup
d. Koneksi dengan jaringan Client Server
e. Koneksi dengan /Hostpot

12. Dibawah ini merupakan contoh koneksitas jaringan yang paling bagus adalah ……
a. Reply from 192.168.1.1: bytes=32 time=10ms TTL=64
b. Reply from 192.168.1.2: bytes=32 time=15ms TTL=64
c. Reply from 192.168.1.3: bytes=32 time=20ms TTL=64
d. Reply from 192.168.1.4: bytes=32 time=25ms TTL=64
e. Reply from 192.168.1.5: bytes=32 time=50ms TTL=64
13. Suatu jaringan nirkabel yang menggunakan gelombang radio sebagai media
tranmisinya, untuk memberi sebuah koneksi jaringan ke seluruh pengguna dalam area
sekitar, adalah definisi dari…
a. WLAN
b. WIFI
c. WPAN
d. WiMAX
e. PBx

14. Salah satu komputer/perangkat yang disambungkan ke satu perangkat/komputer saja


baik menggunakan perangkat wireless maupun menggunakan kabel Lan saja,
merupakan definisi dari
a. Point to group
b. Broadcast
c. Point to multipoint
d. Netmask
e. point to point

15. Metode untuk menghubungkan 2 network lokal (lokal LAN) yang terpisah melalui
media internet (IP Publik) melalui traffic tunneling khusus dengan enkripsi disebut
dengan metode ..
a. Metode Bridging
b. Metode Routing
c. VPN (Virtual Private Network)
d. Static Routing
e. Dynamic Routing

16. Berikut ini pernyataan yang paling tepat mengenai desain grafis adalah....

A. Desain grafis melibatkan proses komunikasi visual dan desain komunikasi untuk
menyampaikan pesan
B. Desain grafis adalah proses merancang fotografi dan ilustrasi untuk menghasilkan
media
C. Memvisualkan ekspresi dan nilai artistik
D. Desain grafis adalah salah satu bidang seni rupa yang menciptakan karya sebagai
ungkapan ekspresi dari penciptanya
E. Ruang lingkup desain grafis hanya terbatas pada media cetak, seperti poster, banner,
baliho, dan sejenisnya

17. Salah satu unsur pembentuk seni/ desain adalah warna. Pengertian dari warna additive
pada suatu karya seni rupa adalah....

A. Percampuran warna primer cahaya yang terdiri atas warna red, green dan blue
B. Warna yang dibentuk dari pigment warna transparan
C. Percampuran warna pigment yang terdiri dari cyan, magenta, yellow, black
D. Warna yang dihasilkan dari proses cetak dan percampuran pigment
E. Warna yang berasal dari warna alami
18. Yang termasuk salah satu prinsip irama (rythem) dalam desain grafis adalah....
A. Mengulang unsur-unsur yang sama dalam komposisi
B. Memadukan unsur yang sejenis
C. Menentukan objek yang menonjol
D. Memberikan warna yang bermacam-macam
E. Menyajikan dalam ruang yang tertutup

19. Berikut merupakan tahapan-tahapand alam proses layout pada suatu karya adalah....
A. thumbnail sketches - rough layout - comprehensive layout - final layout
B. rough layout - thumbnail sketches - comprehensive layout - final layout
C. comprehensive layout - rough layout - thumbnail sketches - final layout
D. comprehensive layout - thumbnail sketches - rough layout - final layout
E. rough layout - comprehensive layout - thumbnail sketches - final layout

20. Berikut ini yang merupakan kelompok tipe file gambar berformat vektor adalah…
A. *.cdr, *.ai, *.eps
B. *.bmp, *.jpg, *.png
C. *.cdr, *.jpg, *.png
D. *.cdr, *.ai, *.png
E. *.cdr, *.ai, *.jpg

21. Berikut ini yang merupakan kelompok tipe file gambar berformat bitmap adalah…
A. *.bmp, *.jpg, *.png
B. *.cdr, *.jpg, *.png
C. *.cdr, *.ai, *.png
D. *.cdr, *.ai, *.jpg
E. *.cdr, *.ai, *.eps

22. Keunggulan gambar berformat vektor dibandingkan dengan gambar bitmap adalah….
A. Dapat dicetak dengan resolusi yang sangat tinggi sehingga hasil cetak lebih
berkualitas
B. Membutuhkan memori yang lebih besar dalam pengolahan gambar
C. Konversi objek vektor menjadi bitmap menghasilkan objek yang kurang prima
D. Gambar cenderung tidak natural/realistis
E. Dapat digunakan dalam proses editing foto dan efek khusus pada foto digital

23. Sebagai siswa generasi milineal saat ini minimal harus menguasai beberapa aplikasi
pengolah desain. Aplikasi pengolah desain yang berbasis vektor untuk membuat
desain poster adalah....
A. CorelDraw
B. Adobe Animate
C. Adobe Premier
D. Blender
E. TikTok
24. Perintah untuk memasukkan objek satu kedalam objek yang lain menjadi satu, maka
perintah tersebut pada aplikasi CorelDraw disebut sebagai....
A. PowerClip
B. Insert
C. Eksport
D. Import
E. Convert

25. Jenis printer untuk mencetak karya poster ukuran A4 dengan media kertas photo
adalah....
A. Printer inkjet
B. Printer laser
C. Printer dot matrik
D. Printer ploter
E. Printer photojet

26. Dibawah ini yang bukan prinsip algoritma adalah . . . .


F. Harus Berhenti
G. Harus Jelas dan Ambigu
H. Memiliki Nol atau lebih input
I. Harus Efektif
J. Boleh memiliki nol output

27. Prosedur yang berisi langkah – langkah untuk menyelesaikan masalah adalah . . . .
A. Prosedur langkah
B. Algoritma
C. Langkah permasalahan
D. Alkhowarizmi
E. Arithmetic

28. Algoritma bisa dituliskan dalam beberapa notasi, salah satunya adalah . . .
A. Flowchart
B. Kalimat deskriptif
C. Bahasa Pemrograman
D. Java
E. Netbeans

29. Simbol yang menunjukkan proses yang dilakukan komputer adalah . . . .


A. Jajar Genjang
B. Persegi Panjang
C. Terminal
D. Lingkaran
E. Belah Ketupat
30. Apa yang ditunjukkan oleh simbol flowchart di bawah ini?

A. input-output
B. decision
C. proses
D. terminal
E. internal storage

31. Apa yang ditunjukkan oleh simbol flowchart di bawah ini?

A. connector
B. arus/flow
C. proses
D. terminal
E. internal storage

32. Jenis algoritma yang merupakan runtutan (sequence) satu atau lebih intruksi
adalah . . . .
A. Sekuensial
B. Percabangan
C. Perulangan
D. Algoritma Runtut
E. Algoritma intruksi

33. Manakah algoritma berikut yang paling tepat?


A. Langkah menjalankan sepeda motor dimulai dari menghidupkan starter, memasukkan
kunci kontak, menekan gigi satu, perbesar gas kemudian menjalankan sepeda motor
B. Untuk mengetahui apakah pembeli mendapat diskon, lihat diskon yang tersedia, teliti
apakah pembeli telah sesuai ketentuan yang berlaku atau tidak
C. Peserta ujian nasional berbasis komputer harus memasukkan username dan password,
soal akan ditampilkan kemudian peserta diminta mengisikan token dengan benar
D. Untuk membuat kopi, campurkan kopi dan gula ke dalam gelas, tambahkan air,
kemudian didihkan di atas kompor
E. Menentukan lulus tidaknya siswa, cek nilai siswa, tentukan kelulusan, KKM
menyesuaikan

34. Bahasa yang digunakan untuk menuliskan program disebut . . . .


A. Algoritma
B. Flowchart
C. pseudocode
D. Codex
E. Bahasa Pemrograman

35. Notasi yang mirip dengan bahasa pemrograman tingkat tinggi adalah . . . .
A. deskriptif
B. flowchart
C. pseudocode
D. algoritma
E. Logika

36. Bahasa Java termasuk bahasa pemrograman dengan level kerumitan . . . .


A. tingkat menengah
B. tingkat rendah
C. tingkat tinggi
D. Modern
E. Konvensional

37. Nilai desimal dari bilangan 110000002 adalah….


A. 255
B. 192
C. 128
D. 32
E. 8

38. Nilai oktal dari bilangan 1ABC16 adalah


A. 1988
B. 9988
C. 155274
D. 25621
E. 34111

39. Di dalam computer terdapat perangkat Input dan Output (I/O), yang
termasuk Perangkat Input adalah ….
A. Monitor
B. Mouse
C. LCD Proyektor
D. Laptop
E. Hardisk

40. Hasil konversi angka 125 yang merupakan bilangan desimal ke dalam
bilangan ber basis biner adalah …..
A. 10001110
B. 01100110
C. 01111101
D. 01111111
E. 10101010

A. KUNCI JAWABAN

No Jawaban No Jawaban No Jawaban No Jawaban


1 D 11 A 21 31
2 B 12 A 22 32
3 B 13 B 23 33
4 A 14 E 24 34
5 B 15 C 25 35
6 A 16 B 26 36
7 D 17 27 37
8 B 18 28 38
9 A 19 29 39
10 C 20 30 40

Anda mungkin juga menyukai