Anda di halaman 1dari 8

DOKUMENTASI KEGIATAN KETERAMPILAN KREATIVITAS DAN INOVASI

1. KEGIATAN Lomba Katepel.POTRAKAB.tahun 2022


2. SELEKSI PASKIBRAKA KABUPATEN BANDUNG
PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG
BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK
Jl. Raya Soreang Km. 17 Bandung Telp. (022) 5891580 Email : badankesbangpol@bandungkab.go.id
Website : badankesbangpol.bandungkab.go.id

Soreang, 15 Februari 2023

Kepada
Nomor : 200.1.2./349/Kesbangpol
Sifat : Segera Yth. Bapak/Ibu Kepala Sekolah
Lampiran : -
Hal : Pemberitahuan Awal Rencana SMA/SMK/MA Sederajat
Pendaftaran Calon Paskibraka
Tingkat Kabupaten Bandung tahun
2023 di
Tempat

Disampaikan dengan hormat, berdasarkan :

1. Peraturan Presiden Nomor : 51 tahun 2022, tentang Program Pasukan


Pengibar Bendera Pusaka (sebagai Pengganti Perpres Nomor 13 Tahun
2021 tentang Pembinaan Ideologi Pancasila kepada Generasi Muda
melalui Program Pasukan Pengibar Bendera Pusaka);
2. Peraturan BPIP Nomor : 3 tahun 2022. Tentang Peraturan Pelaksanaan
Peraturan Presiden Nomor 51 tahun 2022 tentang Program Pasukan
Pengibar Bendera Pusaka.

Bahwa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun kemerdekaan


Republik Indonesia ke 78, Pemerintah Kabupaten Bandung akan
melaksanakan pembukaan pendaftaran calon anggota PASKIBRAKA (Pasukan
Pengibar Bendera Pusaka) Tingkat Kabupaten Bandung Tahun 2023.

Pelaksanaan pendaftaran akan dilaksanakan secara online menggunakan


Aplikasi dan manual, untuk kepastian pewaktuan pendaftaran menunggu
informasi lebih lanjut dari BPIP sesuai peraturan dan ketentuan yang berlaku,
dengan persyaratan pendaftar calon anggota PASKIBRAKA sebagaimana
terlampir.

Demikian surat pemberitahuan ini disampaikan, atas perhatiannya kami


ucapkan terima kasih.

KEPALA BADAN KESATUAN BANGSA DAN


POLITIK

AJAT SUDRAJAT SE,SH,M.Si


Pembina Utama Muda
NIP. 196704071993111001

Dokumen ini ditandatangani secara elektronik menggunakan Sertifikat Elektronik yang diterbitkan BSrE-BSSN.
UU ITE No. 11 Tahun 2008 Pasal 5 Ayat 1 "Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik dan/atau hasil
cetakannya merupakan alat bukti hukum yang sah."
Verifikator
Nomor : 200.1.2./349/Kesbangpol
Tanggal : 15 Februari 2023
Hal : Pemberitahuan Awal Rencana Pendaftaran Calon Paskibraka Tingkat
Kabupaten Bandung tahun 2023

DAFTAR VERIFIKATOR

No. Tanggal Verifikasi Verifikator Status


SUDIRO S.Sos, M.Si
1 2023-02-16 05:19:16
KEPALA BIDANG
Ir.H. TAUFIK WAHID ARIANA MT
2 2023-02-16 05:34:43
SEKRETARIS BADAN
Nomor :
Tanggal :
Perihal : Lampiran Pemberitahuan Pendaftaran Calon Paskibraka Tingkat Kabupaten
Bandung tahun 2023.

A. Persyaratan Calon Peserta

Calon Peserta PASKIBRAKA Tahun 2023 adalah :

1. Warga Negara Indonesia (WNI);

2. Pemuda SLTA/Sederajat pada saat seleksi tingkat kabupaten duduk di kelas 10


(kelas satu) SLTA/sederajat;
3. Pemuda SLTA/sederajat pada tanggal 17 Agustus 2023 duduk di Kelas 11 (Kelas
dua) SLTA/sederajat;
4. Tinggi badan untuk tingkat pusat dan tingkat provinsi, putra minimal 170 cm
maksimal 180 cm serta putri minimal 165 cm maksimal 175 cm. Untuk tingkat
kabupaten/kota, putra minimal 165 cm maksimal 180 cm serta putri minimal 160 cm
maksimal 175 cm;
5. Berkepribadian dan berakhlak mulia;

6. Tegak dan tidak cacat (kaki tidak berbentuk O atau X), serta sehat jasmani dan
rohani, terutama gigi, kulit dan mata;
7. Penampilan segar, gembira, simpatik dan menarik;

8. Belum pernah menjadi Peserta Pasukan Pengibar Bendera Pusaka


(PASKIBRAKA) Tingkat Nasional, Provinsi Jawa Barat maupun kabupaten/kota;
9. Memiliki pemahaman seni budaya daerah yang diwakili;

10. Memiliki pengetahuan dan pemahaman tentang Wawasan Kebangsaan dan


pengetahuan tentang Paskibraka

11. Tinggi dan berat badan sesuai dengan ketentuan, lihat tabel (lampiran 2);

12. Memiliki prestasi akademik yang baik dan nilai rata-rata baik;

13. Diutamakan memiliki kemampuan berbahasa Inggris aktif (lisan maupun tulisan);

14. Untuk wanita atas dasar keyakinan diperbolehkan menggunakan jilbab;

15. Bersedia mengikuti Pemusatan Pendidikan dan Pelatihan Paskibraka;

B. Tahapan Pendaftaran

1. Calon pendaftar peserta Paskibraka Kabupaten Bandung 2023 wajib mengisi biodata
secara online pada laman https://forms.gle/h66r7r9nsZM3DQJ16.
2. Calon peserta mengikuti tahapan verifikasi dan validasi pada tempat dan waktu
yang sudah ditentukan, lihat tabel (lampiran 3).
3. Bagi calon peserta yang telah dinyatakan lolos tahap screening serta memenuhi
syarat, akan diarahkan untuk melanjutkan tahapan seleksi selanjutnya.
Lampiran 2

Tabel Ketentuan Berat Badan dan Tinggi Badan Ideal

A. PASKIBRAKA PUTRI

TINGGI BERAT BADAN BERAT BADAN BERAT BADAN


BADAN (Cm) MINIMAL (Kg) IDEAL (Kg) MAKSIMAL (Kg)

165 50 55 60

166 51 56 61

167 52 57 62

168 53 58 63

169 54 59 64

170 55 60 65

171 56 61 66

172 57 62 67

173 58 63 68

176 59 64 69

175 60 65 70

B. PASKIBRAKA PUTRA

TINGGI BERAT BADAN BERAT BADAN BERAT BADAN


BADAN MINIMAL (Kg) IDEAL (Kg) MAKSIMAL (Kg)

170 55 60 65

171 56 61 66

172 57 62 67

173 58 63 68

176 59 64 69

175 60 65 70

176 61 66 71

177 62 67 72

178 63 68 73

179 64 69 74

180 65 70 75
Lampiran 3

Waktu Dan Lokasi

1. Titik Soreang
a. Cangkuang
b. Ciwidey
c. Katapang
d. Kutawaringin
e. Margaasih
f. Margahayu
g. Pasirjambu
h. Rancabali
i. Soreang

2. Titik Banjaran
a. Arjasari
b. Baleendah
c. Banjaran
d. Bojongsoang
e. Cimaung
f. Dayeuhkolot
g. Pameungpeuk
h. Pangalengan

3. Titik Ciparay
a. Ciparay
b. Ibun
c. Kertasari
d. Majalaya
e. Pacet
f. Paseh
g. Solokanjeruk

4. Titik Rancaekek
a. Cicalengka
b. Cikancung
c. Cilengkrang
d. Cileunyi
e. Cimenyan
f. Nagreg
g. Rancaekek

Anda mungkin juga menyukai