Anda di halaman 1dari 10

PETUNJUK PELAKSANA DAN TEKNIS GIAT PRESTASI

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA KABUPATEN BERAU


TAHUN 2022

A. Nama Kegiatan

Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan pembinaan kepramukaan


terhadap andika – andika pramuka penggalang & penegak SD/MI/SEDERAJAT,
SMP/MTs /SEDERAJAT & SMA/MA/SEDERAJAT, Kami selaku Pengurus Pramuka
Kartir cabang Kab Berau akan melaksanakan kegiatan perlombaan yang
dinamakan “GIAT PRESTASI 2022” Antar penggalang & penegak
SD/MI/SEDERAJAT, SMP/MTs /SEDERAJAT & SMA/MA/SEDERAJAT Se Kab Berau
tahun 2022.

Tema Kegiatan “Tingkatkan Sportifitas, Jalin Silaturahmi & Raih Prestasi”


Motto Kegiatan “SATYAKU KU DARMAKAN DARMAKU KU BAKTIKAN”

B. Peserta

Peserta adalah anggota pramuka Penggalang & penegak SD/MI/SEDERAJAT,


SMP/MTs/SEDERAJAT & SMA/MA/SEDERAJAT, berpangkalan atau gugus depan
Se- Kab Berau.
Sehat jasmani & rohani, mengenakan seragam pramuka serta atributnya,
menyertakan surat rekomendasi gugus depan ( Mandat ) dari sekolah atau gugus
depan nya masing-masing, setiap regu terdiri dari 8 orang PA & PI ( Terpisah )
telah menyelesaikan adminstrasi pendaftaran & mengisi formulir pendaftaran

Menyertakan pas foto menggunakan seragam pramuka lengkap Background


HIJAU Untuk ( SD/MI/SEDERAJAT ), Background MERAH Untuk (
SMP/MTS/SEDERAJAT ) & Background KUNING Untuk ( SMA/MA/SEDERAJAT ).

C. Waktu & Tempat Kegiatan


Pendaftaran
Dari datangnya surat sampai H-10 kegiatan

Technical Meeting
Hari : Jumat
Tanggal : 16 Desember 2022
Waktu : 16:00 wita s/d Selesai.
Tempat : Aula Kwarcab Kab Berau

Pelaksanaan
Hari : Kamis - Jumát
Tanggal : 22 - 23 Desember 2022

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA


1
BERAU

GIAT PRESTASI 2022


Waktu : 07:00 wita s/d Selesai.
Tempat : Bumi Perkemahan Mayang Mangurai.

D. Kewajiban Peserta
 Mengenakan seragam pramuka lengkap ( SPL ) SK Kwarnas No. 174 .
 Mengikuti upacara “GIAT PRESTASI 2022 “.
 Membawa atribut lomba & tenda regu masing-masing.
 Mengisi formulir pendaftaran.
 Registasi ulang jam 07:00 s/d 08:30 WITA

E. Hak Peserta & Bindamping


 Sertifikat Kegiatan
 Id Card Pinru & Bindamping

F. Larangan Peserta & Bindamping


 Peserta dilarang mengganti anggota regunya selama perlombaan dalam
kegiatan.
 Peserta dilarang merokok diarena perlombaan.
 Peserta dilarang membawa minuman yang memabukan atau yang bersifat
alcohol, senjata tajam, api atau sejenisnya.
 - Peserta dilarang saling menghardik, mencela, antara peserta dengan
peserta yang lainnya (apabila terjadi kericuhan/keributan maka nilai
pangkalan yang bersangkutan akan di MINUS - )
 Peserta dilirang membuang sampah sembarangan.

KETENTUAN DAN TEKNIS PERLOMBAAN


#SESI 1
PENEGAK SMA

1. PIONERING ( PENEGAK SMA )


a. Materi :
Peserta diminta untuk membuat pionering dengan menggunakan TOYA , bentuk
KONTRUKSI BANGUNAN DARURAT, jumlah TOYA Minimal 20 Max 30 TOYA.
Peserta membuat Pionering dengan bentuk KONTRUKSI BANGUNAN DARURAT,
boleh menggunakan hiasan atau background akan tetapi tidak termasuk ke
penilaian, dan tidak diperbolehkan membawa alat tambahan seperti
(gunting,korek,kater dan sejenisnya)
- Ketentuan : Kerapihan 35%, Simpul 35%, kekuatan 30%, Ketepatan tema 25%
b. Waktu : 60 Menit
c. Peserta : 3 Orang
d. Score : 0 – 125

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA


2
BERAU

GIAT PRESTASI 2022


2. PUPK ( PENGETAHUAN UMUM & PENGETAHUAN KEPRAMUKAAN )
a. Materi :
Peserta menjawab soal berbentuk PG tentang pengetahuan kepramukaan dan
banten soal sebanyak 50 soal PG Jika terdapat nilai yang sama akan ditanding
ulang dan di ambil dari ketepatan waktu dan kecepatan, soal akan di acak ( 25 PU
& 25 PK )
Sumber PK : “BOYMAN” ( BAB 1-9 )
Sumber PU : WIKIPEDIA TENTANG BERITA INDONESIA & MANCANEGARA
TERBARU 2022
- Ketentuan : Benar 1 soal (2), Salah (0) point
b. Waktu : 10 Menit
c. Peserta : 2 Orang
d. Score : 0 – 100

3. S,M,S ( Sandi, Morse & Smaphore )


a. Materi :
Peserta menjawab soal yang telah disediakan oleh panitia sebanyak 5 soal, peserta
menjawab menggunkan huruf kapital secara berurutan dan pulpen berwarna
hitam. Orang pertama menjawab soal sandi dari panitia ( Merah putih & Kimia ),
lalu memberikan soal keorang ke dua menggunakan morse siwis, selanjutnya
memberikan soal ke orang ketiga menggunakan smaphore dan orang ketiga
menjawab lalu di kumpulkan kembali kepada panitia. Jika terdapat nilai yang sama
akan ditanding ulang dan di ambil dari ketepatan waktu dan kecepatan, soal akan
di acak.
- Ketentuan : Benar 1 soal (25), Salah (0) point
b. Waktu : 7 Menit
c. Peserta : 3 Orang
d. Score : 0 – 125

#SESI 2
4. PENSI ( Pentas Seni )
a. Materi :
Peserta menampilkan suatu karya seni dengan tema Bebas, menggunakan
kostum sesuai dengan tema yang telah di pilih. Peserta wajib mengirimkan
music kepada panitia paling lambat H-3 pelaksanaan, apabila ada yg
mengirikanpada hari pelaksaan di anggap tidak sah, dan apabila regu yang
sudah di panggil sebanyak 3 kali tidak hadir maka akan di diskualifikasi.
- Ketentuan : kesesuaian tema 50%, Make up 25%, Penguasaan lapangan 50%,
Keunikan Kostum 25%
b. Waktu : 3 Menit
c. Peserta : 8 Orang
d. Score : 0 – 150

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA


3
BERAU

GIAT PRESTASI 2022


#SESI 3
5. SENAM KOMANDO
a. Materi :
Peserta menampilkan suatu karya SENAM KOMANDO dengan tema bebas,
music bebas. Boleh menggunakan kostum sesuai dengan ketentuan tim nya
masing masing, Peserta wajib mengirimkan music kepada panitia paling lambat
H-3 pelaksanaan, apabila ada yg mengirikanpada hari pelaksaan di anggap tidak
sah, dan apabila regu yang sudah di panggil sebanyak 3 kali tidak hadir maka
akan di diskualifikasi.
- Ketentuan : kekompakan70%, Kostum 55%, Penguasaan lapangan 55%, Senam
70%
b. Waktu : 5 Menit
c. Peserta : 8 Orang
d. Score : 0 – 250

6. LKBBT + Variasi Formasi


a. Materi :
Peserta menampilkan PBB murni & Variasi Formasi Ada unsur NUSANTARA sesuai
pangkalan masing masing, aba – aba harus berurutan. Menggunakan seragam
pramuka lengkap ( Boleh Menggunakan Acecoris ).Waktu dimulai ketika aba aba
pertama setelah danton selesai laporan Waktu dimulai dengan aba- aba pluit oleh
panitia
Pluit pertama = Waktu dimulai, pluit kedua = waktu tersisa 2 menit, pluit ke
tiga = waktu selesai. Apabila ada pangkalan yang di panggil 3 kali panggilan
tidak hadir, maka pangkalan tersebut akan di diskualifikasi.
Ketentuan :
Ketepatan aba – aba = 160
Kekompakan = 1-15
Tingkat kesulitan = 1-15
Penguasaan lapangan = 1-15
Kreatififitas gerakan = 1-15
Kerapihan = 1-15
Danton = 1-15
b. Waktu = 8 Menit
c. Peserta = 8 orang
d. Score = 0 – 250
e. Pengurangan Nilai LKBBT + VAFOR
 Atribut jatuh (Baret,Boni,Ring,Kacu dan aksesoris lainnya) dan tongkat patah
= -5 poin/item
 Melewati atau menginjak Garis = -10 Point/orang
 Apabila ada aba-aba yang kurang / terlewat = -1 point/aba-aba
 Tidak diperbolehkan menggunakan confetti dan smoke bomb = - 10 point
 Jika ada yang menggunakan aksesoris akan di minus = - 10 point/orang x 2
nilai juri

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA


4
BERAU

GIAT PRESTASI 2022


f. Aba – aba LKBBT VARIASI + FORMASI
1. Sikap sempurna 28. Langkah biasa
2. Hormat 29. Tiap- tiap banjar dua kali belok kiri
3. Hitung 30. Hadap kiri henti
4. Hadap serong kanan 31. Bubar jalan
5. Periksa kerapihan 32. Bersaf kumpul
6. Hadap serong kiri
7. Hadap kanan
8. Hadap kiri
9. Balik kanan jalan di tempat
10. Balik kanan henti
11. Setengah lengan lencang kanan
12. Lencang kanan
13. Hadap kanan
14. lencang depan
15. 3 langkah depan
16. 3 langkah kanan
17. 3 langkah kiri
18. 3 langkah belakang
19. Langkah tegak
20. Balik kanan henti
21. Langkah biasa
22. Balik kanan henti
23. Langkah tegak
24. Langkah biasa
25. Tiap – tiap banjar dua kali belok kanan
26. Langkah tegak
27. Hormat kanan

G. Juara Yang Direbutkan


 Juara The Best Winner ( Bergilir ) SD/MI, SMP/MTs & SMA/MA SEDERAJAT
 Juara UMUM PA/PI SMA/MA SEDERAJAT
 Juara TERBAIK PA/PI ( 1.2.3 ) SMA/MA SEDERAJAT
 Juara MINIATUR PIONERING PA/PI ( 1.2.3 ) SMA/MA SEDERAJAT
 Juara PUPK PA/PI ( 1.2.3 ) SMA/MA SEDERAJAT
 Juara RAGAM SANDI PA/PI( 1.2.3 ) SMA/MA SEDERAJAT
 Juara PENTAS SENI PA/PI ( 1.2.3 ) SMA/MA SEDERAJAT
 Juara SMAPHORE DANCE PA/PI ( 1.2.3 ) SMA/MA SEDERAJAT
 Juara LKBBT + KREASI YEL PA/PI( 1.2.3 ) SMA/MA SEDERAJAT
 Juara Like IG Terbanyak PA/PI SMA/MA SEDERAJAT
 Juara TENDA TERBAIK PA/PI SMA/MA SEDERAJAT

( Nb : Juara UMUM di ambil dari akumulasi nilai sesi 1 sesi 2 & sesi 3 , Juara the best
winner di ambil dari nilai tertinggi Juara UMUM 3 tingkatan . )

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA


5
BERAU

GIAT PRESTASI 2022


H. Penutup
Demikianlah petunjuk teknis kegiatan ini kami buat. Dengan harapan agar kakak dapat
mengikut sertakan anak didik kakak dalam kegiatan tersebut, semoga kegiatan ini dapat
bermanfaat untuk menjadi acuan saat perlombaan dilaksanakan dan semoga tuhan
meridhoi kegiatan yang akan kita laksanakan. Atas segala perhatian dan kerja samanya
kami ucapkan terimakasih

SALAM PRAMUKA........!!!!
“ GAGAL URUSAN NANTI YANG TERPENTING KITA BERANI UNTUK MENCOBA DAN
MENCOBA”

Contact Person :
0852-8750-4777 : Kak Jalil
0823-5751-7874 : Kak Ratu
0822-4644-5562 : Kak Miah

Follow Me :
Instagram : Kwarcab.berau
Facebook : Kwarcab Berau
YouTube : Kwarcab Berau

KWARTIR CABANG GERAKAN PRAMUKA


6
BERAU

GIAT PRESTASI 2022


FORMULIR PENDAFTARAN PENEGAK SMA
PIONERING

PU & PK

S,M,S

PENTAS SENI ( FOTO MENGGUNAKAN KOSTUM TEMA )


SENAM KOMANDO ( FOTO REGU )

LKBBT + VAFOR ( FOTO REGU )

Anda mungkin juga menyukai