Anda di halaman 1dari 3

RENCANA KEGIATAN PENYULUHAN PERTANIAN

WBPP : ADI MULYO


KECAMATAN : PANCA JAYA
T.A : 2014

Pihak
No Masalah Tujuan Kegiatan Metode Sasaran Volume Lokasi Waktu Pelaksaa
Terkait
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 Padi Sawah
Luas persemaian tidak Meningkatkan pengetahuan Demcar Kel. Tani
sesuai anjuran 40 % dan keterampilan petani Petani
4 4 Oktober PPL BP3K
tentang manfaat persemaian
padi sawah 50 %
Pemupukan sesuai Meningkatkan pengetahuan Demplot Kel. Tani
anjuran 40 % dan keterampilan petani
2 2 Nopember PPL BP3K
tentang pemupukan padi
sawah 55 %
Pergantian varietas baru Meningkatkan pengetahuan Ceramah Kel. Tani
3
48 % dan keterampilan petani 3 Sepetember PPL BP3K
tentang varietas 50 %
Pelaksaan pasca panen Meningkatkan pengetahuan Ceramah Kel. Tani
sesuai anjuran 62 % petani tentang pasca panen Diskusi 2 2 Maret PPL BP3K
yang benar 65 %
2 Ubi Kayu
Jarak tanam sesuai Meningkatkan pengetahuan Ceramah Kel. Tani
anjuran 60 % petani tentang menfaat jarak
3 3 Maret PPL BP3K
tanam yang sesuai anjuran 65
%
Pemupukan organik baru Meningkatkan pengetahuan Demcar Kel. Tani
dilaksanakan 41 % petani tentang cara
2 2 Juni PPL BP3K
pembuatan pupuk organik
45 %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Programa Penyuluhan Pertanian Desa Adi Mulyo 10
3 Karet
Teknis penyadapan Meningkatkan pengetahuan Demcar Petani
sesuai anjuran 50 % petani tentang teknis Kel. Tani 4 4 Desember PPL BP3K
penyadapan 65 %
Umur tanaman yang Meningkatkan pengetahuan Ceramah Petani
disadap sesuai anjuran 55 petani tentang syarat karet Diskusi Kel. Tani 2 2 Desember PPL BP3K
% siap sadap 65 %
Penggunaan asam semut Meningkatkan pengetahuan Ceramah Kel. Tani
sesuai anjuran 46 % dan keterampilan petani Gapoktan
tentang manfaat asam semut 2 2 Agustus PPL BP3K
55 %
4 Kelapa Sawit
Pemupukan Meningkatkan pengetahuan Ceramah Petani
menggunakan pupuk dan keterampilan petani Kel. Tani
organik 60 % tentang manfaat tanaman 2 2 Januari PPL BP3K
yang dipupuk organik 75 %
Perawatan / Meningkatkan pengetahuan Ceramah Kel. Tani
pemeliharaan tanaman petani tentang manfaat 2 2 Februari PPL BP3K
sesuai anjura 35 % perawatan tanaman 40 %
5 Ternak Besar
Pembuatan slase untuk Meningkatkan pengetahuan Demcar Kel. Tani
pakan ternak baru dan keterampilan petani Petani
dilaksanakan 17 % tentang cara pembuatan silase 1 1 Juli PPL BP3K
25 %
Pengembangan ternak Meningkatkan pengetahuan Penyuluhan Kel. Tani
dengan sistem IB 35 % petani tentang pengembangan Diskusi Petani 1 1 September PPL BP3K
ternak dengan sistem IB 40 %
Tata laksana Meningkatkan pengetahuan Penyuluhan Kel. Tani
perkandangan sesuai petani tentang tata cara
dengan anjuran 58 % pengaturan perkandangan 2 2 Desember PPL BP3K
65 %

Programa Penyuluhan Pertanian Desa Adi Mulyo 11


1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
6 Ternak Unggas
Pelaksanaan pencegahan Meningkatkan pengetahuan Ceramah Kel. Tani
penyakit sesuai dengan petani tentang cara
anjuran 30 % pencegahan penyakit ternak 1 10 Januari PPL BP3K
unggas 35 %
Pemberian pakan sesuai Meningaktkan pengetahuan Ceramah Kel Tani
dengan anjuran 25 % petani tentang pemberian 3 3 Februari PPL BP3K
pakan pada unggas 30 %
7 Masalah Sosial
Penyusunan RDKK baru Meningkatkan pengetahuan Ceramah Kel. Tani
dilaksanakan 33 % kel. Tani tentang pembuatan Diskusi Petani 5 5 Jul PPL BP3K
RDKK 40 %
Kegiatan terhimpun Meningkatkan pengetahuan Ceramah Kel. Tani
dalam usaha kelompok petani tentang sistem Diskusi Petani 1 1 Januari PPL BP3K
baru 23 % pemasaran berkelompok 30 %
Lemahnya usaha petnai Meningkatkan pengetahuan Ceramah Kel. Tani
untuk mencari informasi petani tentang cara mencari 1 1 Desember PPL BP3K
keluar 27 % informasi pertanian 30 %
Fungsi kelompok tani Meningkatkan pngetahuan Ceramah Kel. Tani
baru 30 % petani tentang dinamika Diskusi 1 3 September PPL BP3K
kelompok tani 35 %
8 Masalah Ekonomi
Pemupukan modal masih Meningkatkan pengetahuan ceramah Kel Tani
lemah 42 % petani tentang cara melakukan 1 1 Nopember PPL BP3K
pemupukan modal 45 %
Kurangnya informasi Meningkatkan pengetahuan Ceramah Gapoktan
harga yang dimiliki dan keterampilan petanu dan
kelompok tani, sehingga untuk mencari informasi harga Kelompok
nilai jual hasil pertanian 50 % Tani 1 1 Maret PPL BP3K
tidak sesuai dengan
pasaran 45 %

Programa Penyuluhan Pertanian Desa Adi Mulyo 12

Anda mungkin juga menyukai