Anda di halaman 1dari 4

No. Dokumen : Material Safety Data Sheet Tgl.

Revisi :
MSDS-HSE-0003 18 Januari 2010
Tanggal : 1 November 2008 No. Revisi : 1
BENSOL Halaman : 1/4

1. IDENTIFIKASI UMUM DATA SHEET (General Identification & Data Sheet)


Nama Bahan Kimia Spot Lifter 16 OZ
Penggunaan
Analisa Bahaya Tidak ada pengaruh yang sangat berarti, sangat mudah terbakar
Kode bahaya 220
Perusahaan Spryway,inc 484 Vista Addison
Alamat -
Informasi Perusahaan
Telepon 630-628-3000
Tim Penyusun Jodi Gallagher
Tanggal 11/24/1999

2. KOMPOSISI BAHAN (Material Composition)


Komponen Exposure limits SARA Title III AOGHI OSHA PEL % BY WT
berbahaya (ID50-Oral SEC 313 TLV/TWA
Rat)
Perchoroethyle
ne
Tricholothylene
Hydrated
Amorphous
Liquified
petrolieum Gas

3. NILAI AMBANG BATAS PEMAPARAN (Exposure Limit Value)

NAB/TWA
Nama LD50 LC50
OSHA ACGIH
- - - - -

4. INDENTIFIKASI BAHAYA TERHADAP KESEHATAN (Hazard Identification)

TINGKAT NFPA
Kesehatan Kebakaran Reaktifitas
(Skala 0~4)
Dampak Terhadap Mata Dapat menimbulkan iritasi, mata tampak kuning dan terasa perih.

Compliance PT CITRA ABADI SEJATI


No. Dokumen : Material Safety Data Sheet Tgl. Revisi :
MSDS-HSE-0003 18 Januari 2010
Tanggal : 1 November 2008 No. Revisi : 1
BENSOL Halaman : 2/4

Kulit Dapat menimbulkan iritasi pada kulit

Pernapasan Dapat menimbulkan sakit kepala dan susah bernapas


Kesehatan
Pencernaan Kerusakan pada saluran pencernaan

Dampak kronis -
Tanda dan Gejala -

5. PROSEDUR PERTOLONGAN PERTAMA (First Aid Measures)


Kontak mata Cuci mata keseluruhan dengan air bersih
Kontak Kulit Cuci kulit dengan sabun sampai bersih

Pernapasan Dalam jumlah tertentu terhirup dapat berakibat meriang.


Pencernaan Menimbulkan sesak napas dan mual-mual /keracunan jika tertelan dalam jumlah tertentu

6. DATA BAHAYA KEBAKARAN DAN PELEDAKAN (Fire Fighting Measures)

Ambang Batas
Titik Nyala Auto Ignition >40 C
Mudah terbakar

Media pemadam APAR Dry chemical

Gunakan air dalam jumlah yang melimpah, untuk kebakaran yang luas gunakan hose horder atau
Cara pencegahan
monitor nozzle

Hasil pembakaran yang Penguraian produk-produk yang panas bisa mengandung racun karbon dioksida dan jenis-jenis
berbahaya hidrokarbon.

7. TINDAKAN PENCEGAHAN (Preventive Measures)


Perlindungan terhadap Jaga orang–orang yang tidak diperlukan, penutupan daerah berbahaya dan batasi jumlah orang
manusia yang masuk

Perlindungan Terhadap Cegahlah bahan yang tumpah agar tidak mengalir dan merembasi dengan menggunakan tanah
lingkungan atau kotak pasir

Penganggulangan terhadap
Angkatalah dengan pasir, bubuk semen atau penyerapan lain masukan dalam kotak pembuangan.
tumpahan

Compliance PT CITRA ABADI SEJATI


No. Dokumen : Material Safety Data Sheet Tgl. Revisi :
MSDS-HSE-0003 18 Januari 2010
Tanggal : 1 November 2008 No. Revisi : 1
BENSOL Halaman : 3/4

8. PENANGANAN DAN PENYIMPANAN (Handling and Strorage)

Penanganan jauhkan dari sumber api

Simpan pada tempat yang memiliki ventilasi, simpan pada kontainer yang tertutup
Penyimpanan
dengan temperatur kamar, dan jauhkan dari sumber api

9. INFORMASI ALAT PELINDUNG DIRI (Personal Protective Information)


Tempat kerja Ventilasi untuk pertukaran udara

Alat pelindung pernapasan Memakai masker tidak diharuskan jika ventilasi dapat terjaga dengan baik

Kacamata pengaman untuk chemical


Alat pelindung Mata

Alat Pelindung Tangan Sarung tangan karet

Alat Pelindung Badan Kenakan baju pengaman untuk mencegah kontak dengan kulit

Tindakan Pencegahan Hindari kontak lama dengan kulit dan gunakan bahan ini dengan jarak 20 cm

10. KARAKTERISTIK FISIK / KIMIA (Physical / Chemical Properties)


Akan mudah terbakar jika disimpan dengan suhu diatas 54 C
Penampilan Jauhkan dari udara panas
Hindarkan dari sinar matahari langsung
Bau
Specific
Titik didih ( 0 C )
gravity
Angka
Berat jenis uap
penguapan
Tekanan Uap (mm. Hg) Volatile

Spesifik Gravitasi ( 0.70 – 1 )

11. KESTABILAN DAN REAKTIVITAS (Stability & Reactivity)

Kestabilan Kimia Bahan stabil jika ditangani dan disimpan secara benar

Compliance PT CITRA ABADI SEJATI


No. Dokumen : Material Safety Data Sheet Tgl. Revisi :
MSDS-HSE-0003 18 Januari 2010
Tanggal : 1 November 2008 No. Revisi : 1
BENSOL Halaman : 4/4

Kondisi Yang dihindari Kontak langsung dengan sumber panas

Substansi untuk mencegah Simpan ditempat yang memiliki tempat bila terjadi tumpahan

Dekomposisi berbahaya Produk ini tidak mudah terbakar

Bahaya Polimerisasi -

12. INFORMASI PENANGANAN TUMPAHAN (Chemical Handling)


- Bersihkan dengan kain lap
Prosedur
- Tutup dengan pasir untuk mengambil tumpahan

13. INFORMASI PEMBUANGAN (Disposal)


- Diklasifikasikan sebagai limbah beracun dan berbahaya
Prosedur
- Limbah kaleng dry solve ditimbun/dibuang ditempat yang aman

14. INFORMASI TOKSIKOLOGI (Toxicological Information)


Pengaruh ke mata Iritasi ringan

Pengaruh ke kulit Kontak yang lama pada kulit sensitive mengakibatkan iritasi

Pengaruh ke pernafasan Dalam jumlah tertentu terhirup dapat berakibat tnda-tanda meriang

Pengaruh ke lambung Menimbulkan sesak napas dan mual-mul/keracunan jika tertelan dalam jumlah tertentu

15. INFORMASI TAMBAHAN (Other Information)

Pembuangan limbah yang menggunakan kotak yang mengikuti peraturan pemerintah, atau hubungi badan kesehatan masyarakat
atau kantor pelestarian lingkungan setempat.

Compliance PT CITRA ABADI SEJATI

Anda mungkin juga menyukai