Anda di halaman 1dari 6

Kelas : IV

Tema : Indahnya Keberagaman


Subtema : Keberagaman budaya bangsaku
A. Berilah tanda (X) pada pilihan jawaban A, B, C, atau D yang paling tepat.
B.Indonesia
1. Ide utama dari sebuah paragraph disebut . . . .
a. gagasan pokok
b. kalimat
c. ide
d. judul
Untuk menjawab nomor 2- 6, perhatikan bacaan berikut!
Dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan ke-73 Republik Indonesia, SD
Negeri 1 Sukajaya mengadakan pentas budaya. Setiap kelas diminta untuk mengenakan
pakaian adat dan menampilkan salah satu kesenian dari daerah tersebut. Kelas Doni, yaitu
kelas IV, mengenakan pakian adat dari Sumatra Barat dan menampilna kesenian tari
Piring. Pentas bidaya berlangsung meriah. Para siswa sangat senang mengikuti pentas
budaya tersebut karena mereka bias mengenal keberagaman budaya yang ada di
Indonesia.
2. Gagasan pokok dari paragraph di atas adalah . . . .
a. Peringatan Hari kemerdekaan ke-73 Republik Indonesia
b. Pentas budaya
c. Pakaian adat yang beragam
d. Penampilan kesenian daerah

3. Pentas budaya . . . dalam rangka peringatan Hari Kemerdekaan ke-73 Republik


Indonesia.
a. Menghormati
b. Diadakan
c. Disaksikan
d. Dipertandingkan

4. Berikut ini bukan termasuk keragaman budaya, yaitu . . . .


a. Pakian adat
b. Kesenian daerah
c. Rumah adat
d. Lagu nasional
5. Mengenakan memiliki arti yang sama dengan . . . .
a. Memakai
b. Mengambil
c. Menampilkan
d. Memperingati

6. Pentas adalah . . . .
a. Peringatan suatu hari besar nasional
b. Suatu pertunjukan di atas panggung
c. Keragaman budaya
d. Keikutsertaan siswa dalam acara sekolah
IPA
7. Berikut ini merupakan factor yang memengaruhi besar kecilnya bunyi, kecuali . . . .
a. Jarak sumber bunyi dan penerima bunyi
b. Kuat lemahnya getaran yang dihasilkan
c. Jenis benda yang bergetar
d. Ada bunyi pantul yang menyerupai bunti asli

8. Bunyi dapat merambat melalui media berikut, kecuali . . . .


a. Ruang hampa
b. Zat padat
c. Zat cair
d. Zat gas

9. Bunyi yang dihasilkan dari benda yang . . . .


a. Berdekatan
b. Bergoyang
c. Bersentuhan
d. Bergetar

10. Benda yang bergetar dan menghasilkan bunyi disebut . . . .


a. Bunyi
b. Sumber bunyi
c. Panas
d. Sumber panas

11. Salah satu percobaan untuk membuktikan bahwa bunyi merambat melalui zat cair, yaitu .
...
a. Berbicara melalui ujung selang
b. Membuat telepon dari gelas plastic
c. Menempelka corong pada seember air
d. Memukil tutup panci
PPKn
12. Persatuan dapat diwujudkan dengan cara . . . .
a. Menganggap budaya sendiri paling baik
b. Menbanggakan budaya salah satu suku
c. Memperlajari budaya salah satu suku
d. Menghargai perbedaan budaya

13. Meskipun berbeda kebudayaan, namun kita harus bisa hidup . . . .


a. Berselisih
b. Berdampingan
c. Bermusuhan
d. Berjauhan

14. Dalam persatuan kita harus mengutamakan kepentingan . . . .


a. Kelompok
b. Pribadi
c. Golongan
d. Bersama

15. Persatuan menumbuhkan semangat . . . .


a. Perpecahan
b. Kesombongan
c. Kekeluargaan
d. Eksklusif

16. Kita harus bergaul dengan . . . .


a. Teman sedaerah
b. Siapa saja
c. Teman sepaham
d. Teman seagama
IPS
17. Angklung adalah alat music daerah yang berasal dari . . . .
a. Jawa Barat
b. Jawab Tengah
c. Daerah Istimewa Yogyakarta
d. Jawa Timur
18. Salah satu kesenian daerah yang berasal dari Bali adalah . . . .
a. Tari Piring
b. Tari Serimpi
c. Tari Kecak
d. Tari Saman

19. Rumah Gadang adalah rumah adat dari suku . . . .


a. Jawa
b. Bugis
c. Batak
d. Minang

20. Reog merupakan kesinian yang berasal dari . . . .


a. Banten
b. Jawa Barat
c. Jawab Tengah
d. Jawa Timur

21. Rumah adat suku Toraja disebut rumah . . . .


a. Joglo
b. Pewaris
c. Gadang
d. Tongkonan
SBdP
22. Salah satu bentuk kesenian yang menjadi keragaman budaya suatu daerah, yaitu . . . .
a. Bahasa daerah
b. Tari daerah
c. Rumah adat
d. Pakaian adat

23. Hal-hal berikut biasanya terdapat dalam suatu tarian, kecuali . . . .


a. Irama
b. Gerakan
c. Senyuman
d. Music

24. Bungong Jeumpa memiliki arti . . . .


a. Bunga cempaka
b. Bunga melati
c. Bunga mawar
d. Bunga kamboja
25. Dalam menarikan tari Bungong Jeumpa, gerakan harus . . . .
a. Gemulai
b. Kaku
c. Sesuka hati
d. Lincah

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat!

Bahasa Indonesia
1. Paragraf teridiri dari kalimat utama dan kalimat . . . .
2. Gagasan pokok biasanya terdapat pada kalimat . . . .
IPA
3. Bunyi merambat paling cepat melalui benda . . . .
4. Benda yang bergetar dapat menghasilkan . . . bunyi di udara
PPKn
5. Kekompakan dibutuhkan untuk menciptakan . . . .
6. Keragaman suku, budaya, agama, dan sosial merupakan . . . bangsa Indonesia yang
harus dijaga.
IPS
7. Tifa merupakan alat music yang berasal dari . . . .
8. Suku Sunda berasal dari daerah . . . .
SBdP
9. Tari Bungong Jeumpa ditarikan secara . . . .
10. Kaki berjalan maju bergantian kiri dan kanan merupakan contoh unsur tadian, yaitu . .
..
C. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!

1. Perhatikan paragraph berikut!


Honai merupakan rumah adat dari daerah Papua. Rumah ini mempunyai bentuk
atap bulat yang terbuat dari jerami. Bentuk atap seperti ini berfungsi untuk menahan
tiupan angina kencang dan mengurangi hawa dingin yang berasal dari pegunungan.
Sebutkan gagasan pokok paragraph di atas!
____________________________________________________________________
____________________________________________________________________

2. Sebutkan dua contoh perambatan bunyi melalui zat gas (udara)!


_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________
3. Sebutkan dua acara menjaga persatuan dan kesatuan dalam keberagaman budaya!
_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________

4. Sebutkan tiga suku yang ada di Pulau Jawa!


_____________________________________________________________________
_____________________________________________________________________

5. Perhatikan gambar berikut

Jelaskan cara melakukan gerakan tari Bungong


seperti pada gambar!
__________________________________________
__________________________________________
__________________________________________

Anda mungkin juga menyukai