Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL

PANITIA PELAKSANA PERSAHABATAN GRUP RANDAI


SEKECAMATAN PALEMBAYAN RANDAI MINANG
FAMILY

JORONG PILADANG
NAGARI IV KOTO PALEMBAYAN
KEC. PALEMBAYAN KAB. AGAM
2023
RANDAI MINANG FAMILY
JORONG PILADANG NAGARI IV KOTO
KECAMATAN PALEMBAYAN KABUPATEN AGAM
Sekretariat: Lapangan voli IKVB , Kode pos: 26164, Telp: 082387605510
Nomor :
01/A/RMF/2023 Lamp :
2
Hal : Permohonan Bantuan Dana

Kepada Yth,
Bapak/Ibu/Sdr/i...................................
di -
Tempat
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Bersama ini kami dari Panitia Pelaksana Persahabatan Grup Randai
Sekecamatan Palembayan Randai Minang Family Jorong Piladang Nagari IV
Koto Palembayan Kecamatan Palembayan Kabupaten Agam mendoakan semoga
Bapak/Ibuk/Sdr/i berada dalam keadaan sehat walafiat dan lancar dalam
menjalankan aktivitas serta ibadahnya dengan baik, aamiin ya rabbal ‘aalamiin.
Kemudian dari itu bersamaan dengan telah terbentuknya kepanitiaan
Pelaksana Persahabatan Grup Randai Sekecamatan Palembayan, maka dengan ini
kami akan mengadakan acara persahabatan grup randai sekecamatan yang
Insyaallah akan dilaksanakan pada tanggal 29 Juli 2023, di Bateh Tinggi, Jorong
Piladang, Nagari Ampek Koto Palembayan.
Maka bersamaan dengan hal tersebut, kami memohon bantuan dan
partisipasi dari Bapak/Ibu/Sdr/i demi suksesnya acara yang dimaksud. Adapun
dana yang kami butuhkan untuk acara tersebut ± Rp. 6.800.000 ,- (Enam Juta
Delapan Ratus Ribu Rupiah). (Rencana Anggaran Biaya terlampir).
Demikianlah Proposal ini kami sampaikan kepada Bapak/Ibu/Sdr/i, atas
bantuan dan partisipasi demi lancarnya pelaksanaan acara dimaksud kami
ucapkan terima kasih.
PANITIA PELAKSANA PERSAHABATAN GRUP RANDAI
SEKECAMATAN PALEMBAYAN
BATEH TINGGI JORONG PILADANG

Ketua Sekretaris

WARNALIS DT. PARPATIAH M. IBNU SUTEGUH


Menyetujui Mengetahui
Wali Jorong Piladang Ketua Pemuda

SLAMET WIDYO MIHARTO YENDRISON


RANDAI MINANG FAMILY
JORONG PILADANG NAGARI IV KOTO
KECAMATAN PALEMBAYAN KABUPATEN AGAM
Sekretariat: Lapangan voli IKVB , Kode pos: 26164, Telp: 082387605510

LEMBARAN PENGESAHAN PROPOSAL

PANITIA PELAKSANA PERSAHABATAN GRUP RANDAI


SEKECAMATAN PALEMBAYAN
BATEH TINGGI JORONG PILADANG

Ketua Bendahara Sekretaris

WARNALIS DT.
PARPATIAH ERAWATI M. IBNU SUTEGUH

Turut Memohon :

Wali Jorong Piladang Ketua Pemuda

SLAMET WIDYO MIHARTO YENDRISON


RANDAI MINANG FAMILY
JORONG PILADANG NAGARI IV KOTO
KECAMATAN PALEMBAYAN KABUPATEN AGAM
Sekretariat: Lapangan voli IKVB , Kode pos: 26164, Telp: 082387605510

PROPOSAL
A. LATAR BELAKANG
Pembinaan dan pengembangan seni dan budaya merupakan bagian upaya
peningkatan kualitas dan potensi pemuda Bateh Tinggi Jorong Piladang
Nagari Ampek Koto Kecamatan Palembayan. Pembinaan ini diarahkan pada
peningkatan pengetahuan pemuda atas seni dan budaya yang ada di wilayah
Minangkabau.
Seiring dengan itu, pemuda dan masyarakat Bateh Tinggi Jorong Piladang
telah melakukan pembukaan latihan randai untuk mencapai pembinaan dan
pengembangan diatas. Sehingga saat ini latihan randai telah dilakukan selama
satu kali dalam seminggu.
Oleh karena itu, pemuda dan masyarakat telah sepakat untuk mengadakan
persahabatan silaturrahmi se Kecamatan Palembayan untuk mencari dana
perbaikan jalan, memasukkan listrik ketempat latihan, pembangunan gedung
serba guna (tempat latihan), dan perpisahan bersama anak KKN UIN Syech
M. Djamil Djambek Bukittingi.

B. NAMA DAN KEGIATAN


Nama dan kegiatan yang akan dilaksanakan tersebut adalah persahabatan
grup randai se Kecamatan Palembayan. Dengan tema “MAMPADAKEK
NAN JAUAH, MAM PAAREK NAN DAKEK”.

C. MAKSUD DAN TUJUAN


Adapun maksud dan tujuan dari kegiatan ini adalah :
1. Meningkatkan tali persaudaraan dan hubungan antara grup randai yang
ada di Kecamatan Palembayan.
2. Mengembangkan potensi seni dan budaya yang ada di Kecamatan
Palembayan.
3. Membangkitkan motivasi generasi muda untuk mengetahui seni dan
budaya Minangkabau.
4. Pembangunan gedung serba guna (untuk latihan randai).
5. Memperbaiki cor jalan yang sudah berlubang.
6. Memasukkan aluran listrik (meteran lampu) ditempat latihan.

D. KEPANITIAAN
Pelindung : 1. Wali Nagari Ampek Koto Palembayan
2. Wali Jorong Piladang
Penasehat : Ninik Mamak yang ada di Banja Bateh
Tinggi Penanggung Jawab: 1. Pengurus Masjid Babussalam Bateh Tinggi
2. Pemuda Pemudi Bateh Tinggi
Panitia Pelaksana : Ketua : Warnalis DT. Parpatiah
Sekretaris : M. Ibnu Suteguh
Bendahara : Erawati
RANDAI MINANG FAMILY
JORONG PILADANG NAGARI IV KOTO
KECAMATAN PALEMBAYAN KABUPATEN AGAM
Sekretariat: Lapangan voli IKVB , Kode pos: 26164, Telp: 082387605510
E. BENTUK KEGIATAN
Bentuk kegiatan yang direncanakan adalah:
1. Penampilan randai masing-masing grup randai.
2. Penampilan alat musik masing-masing grup randai.
3. Penampilan tari tarian masing-masing grup randai.
4. Penampilan silek masing-masing grup randai.

F. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Waktu pelaksanaan kegiatan ini Insya Allah akan dilaksanakan pada
tanggal 29 Juli 2023 yang bertempat di Lapangan volly IKVB Bateh Tinggi,
Jorong Piladang, Nagari Ampek Koto, Kecamatan Palembayan, Kabupaten
Agam.
G. PESERTA
Peserta dalam kegiatan ini adalah grup randai se Kecamatan Palembayan.
H. SUMBER DANA
Dana untuk kegiatan ini berasal dari :
1. Swadaya masyarakat.
2. Sumbangan para Perantau.
3. Sumbangan dari rumah warga Banja Bateh Tinggi.
4. Sumbangan para donator yang tidak mengikat.
5. Sumbangan dari celengan (Katidiang) yang dijalankan di pasar.

I. PENUTUP
Demikianlah Proposal ini kami buat, besar harapan kami Bapak/Ibu/Sdr/i
umtuk memberikan sumbangannnya demi suksesnya acara persahabatan grup
randai se Kecamatan Palembayan. Atas segala sumbangan, bantuan dan
dukungan yang Bapak/Ibu/Sdr/i berikan, kami ucapkan terima kasih. Semoga
Allah membalas segala kebaikan yang diberikan. Aamiin Ya Rabbal
‘Aalamiin.
Bateh Tinggi, 29 Juni 2023
Wassalam

PANITIA PELAKSANA PERSAHABATAN GRUP RANDAI


SEKECAMATAN PALEMBAYAN
BATEH TINGGI JORONG PILADANG
Ketua Sekretaris

WARNALIS DT. PARPATIAH M. IBNU SUTEGUH


Menyetujui Mengetahui
Wali Jorong Piladang Ketua Pemuda

SLAMET WIDYO MIHARTO YENDRISON


RANDAI MINANG FAMILY
JORONG PILADANG NAGARI IV KOTO
KECAMATAN PALEMBAYAN KABUPATEN AGAM
Sekretariat: Lapangan voli IKVB , Kode pos: 26164, Telp: 082387605510
Lampiran : 1

SUSUNAN KEPANITIAAN PELAKSANA PERSAHABATAN GRUP


RANDAI
SEKECAMATAN PALEMBAYAN
BATEH TINGGI JORONG
PILADANG
Koordinator Acara : Warnalis DT. Parpatiah
Sekretaris : M. Ibnu Suteguh
Bendahara : Erawati
Perlengkapan : Irman Sapta
Bidang Perlengkapan : Ferry Palimo
Seksi konsumsi : Bundo Kanduang, PKK, Majelis Taklim
Seksi Dokumentasi : Junita Rosani
Seksi Keamanan : Rul Fajri Oktaria
RANDAI MINANG FAMILY
JORONG PILADANG NAGARI IV KOTO
KECAMATAN PALEMBAYAN KABUPATEN AGAM
Sekretariat: Lapangan voli IKVB , Kode pos: 26164, Telp: 082387605510
Lampiran 2

RENCANA ANGGARAN BIAYA


Adapun Rincian biaya yang dibutuhkan dalam kegiatan ini sebagai berikut :

1. Sewa Tenda : Rp. 1.000.000,-

2. Komsumsi Acara : Rp. 500.000,-

3. Sound System : Rp. 800.000,-

4. Biaya Dekorasi : Rp. 1.000.000,-

5. Biaya Administrasi : Rp. 500.000,-

6. Biaya Perlengkapan : Rp. 1.000.000,-

7. Humas : Rp. 500.000,-

8. Dokumentasi : Rp. 500.000,-

9. Biaya tak terduga : Rp. 1.000.000,-

Total Biaya : Rp. 6.800.000,-

Terbilang : Enam Juta Delapan Ratus Ribu Rupiah

PANITIA PELAKSANA PERSAHABATAN GRUP RANDAI

SEKECAMATAN PALEMBAYAN

BATEH TINGGI JORONG PILADANG

Ketua Bendahara Sekretaris

WARNALIS DT. ERAWATI M. IBNU SUTEGUH


PARPATIAH
RANDAI MINANG FAMILY
JORONG PILADANG NAGARI IV KOTO
KECAMATAN PALEMBAYAN KABUPATEN AGAM
Sekretariat: Lapangan voli IKVB , Kode pos: 26164, Telp: 082387605510
Lampiran 3

Sesuai dengan tujuan dan maksud diatas, kami pengurus beserta panitia acara meringkas untuk
kegiatan serta biaya yang dibutuhkan:

No Kegiatan Anggaran
1. Acara persahabatan randai salingka kecamatan Palembayan Rp 6.800.000
sesuai dengan waktu yang telah ditentukan di atas dengan
perkiraan biaya keseluruhan berkisar lebih kurang

2. Kegiatan RAB jalan sekitar Banja Bateh Tinggi (menimbun


jalan yang berlobang dengan cor semen) sesuai titik jalan
diperlukan dengan cara pekerjaannya bergotong royong
perkiraan material yang dibutuhkan serta biaya
a. Semen 50 sak Rp 4.500.000
b. Sirtu (karekel) 2 truk Rp 2.000.000
c. Pasir halus 1 truk Rp 1.000.000

3. Perkiraan biaya memasukkan listrik ke arena latihan randai Rp 2.800.000


Minang Family
4. Perkiraan biaya pembelian lampu untuk arena di lokasi Rp 2.500.000
latihan serta tiang sebanyak 2 tiang serta lampu yang cukup
terang
5. Menambah perlengkapan peralatan randai Rp 2.500.000
Jumlah keseluruhan biaya Rp 22.100.000

PANITIA PELAKSANA PERSAHABATAN GRUP RANDAI

SEKECAMATAN PALEMBAYAN

BATEH TINGGI JORONG PILADANG

Ketua Bendahara Sekretaris

WARNALIS DT. ERAWATI M. IBNU SUTEGUH


PARPATIAH
RANDAI MINANG FAMILY
JORONG PILADANG NAGARI IV KOTO
KECAMATAN PALEMBAYAN KABUPATEN AGAM
Sekretariat: Lapangan voli IKVB , Kode pos: 26164, Telp: 082387605510
KONTAK SEKRETARIAT :

Pengurus Randai Minang Family


- 081270546711 M, Zaherman
- 085374725703 Erawati
- 082217934719 Andi Septio Asija

Panitia Acara
- 085274542782 Warnalis Dt. Parpatiah
- 081267780490 group WA Minang Family
- 081374723333 Ferry Palimo

No Rekening Panitia:
BRI 5432-01002169533 atas nama M, Zaherman

Anda mungkin juga menyukai