Anda di halaman 1dari 38

Tema : Kearifan Lokal

Topik : Budayaku Jati diri Bangsaku


Fase :E
TUJUAN UMUM PROJEK
Tujuan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Tema Kearifan Lokal Dengan Topik
“Budayaku Jatidiri Bangsaku” Diharapkan Dapat
Memunculkan Pola Berpikir Kritis Peserta Didik Dalam
Mengenal Dan Menghargai Budaya Dalam Rangka
Menumbuhkan Dan Menguatkan Rasa Bangga
Terhadap Keragaman Budaya Sebagai
Identitas Diri Dan Jatidiri
Bangsa Indonesia
TAHAPAN PROJEK

1 Pengenalan 2 Kontekstualisasi 3 Aksi


Ragam Budaya di Ekspresikan
Ini Budayaku
Sekitarku Budayamu

Refleksi dan
4
Tindak Lanjut

Cermin Budayaku
ALUR AKTIFITAS PROJEK

11 Pengenalan
Projek dimulai dengan tahap pengenalan. peserta didik mengeksplorasi ragam budaya
Ragam budaya di sekitarku yang berkembang di sekitarnya melalui pengamatan langsung maupun dari berbagai
sumber lainnya.

12 Kontekstualisasi

Ini Budayaku Kontekstualisasi, peserta didik mempelajari budaya di tempat tinggalnya atau
lingkungannya dan mendalami dari berbagai sumber.

13 Aksi
Ekspresikan Budayamu merupakan tahapan pemantapan pelaksanaan aksi nyata oleh
Ekspresikan Budayamu peserta didik dalam melestarikan budaya daerah setempat sebagai wujud menghargai
dan rasa bangga terhadap budaya sebagai kekayaan bangsa indonesia.

14 Refleksi & Tindak Lanjut Refleksi dan tindak lanjut merupakan penutup kegiatan projek, peserta didik
mengadakan penilaian diri, mengungkapkan perubahan yang terjadi pada dirinya, dan
Cermin Budayaku
kontribusi dirinya terhadap pelestarian budaya sebagai tindak lanjut dari pelaksanaan
projek.
No Tahapan Aktivitas JP
1 Pengenalan 1. Konsep Ragam Budaya 8 JP

2. Ragam Budaya di Sekitarku 8 JP

2 Kontekstualisasi 3. Budaya Sekitarku 12 JP

4. Ini Budayaku 12 JP

3 Aksi 5. Ekspresikan Budayamu 16 JP

4 Refleksi dan Tindak Lanjut 6. Mari Refleksi 6 JP

7. Cermin Budayaku 4 JP
PEMETAAN DIMENSI, ELEMEN
DAN SUB ELEMEN

Dimensi Profil Pelajar Aktivitas


Elemen Sub-elemen Profil
Pancasila Terkait Target Pencapaian Di Akhir Fase E Terkait
Pelajar Pancasila

Berkebhinekaan Mengenal Mendalami budaya Menganalisis pengaruh 1,2,3


global dan dan identitas keanggotaan kelompok lokal,
menghargai budaya regional, nasional, dan global
budaya terhadap pembentukan identitas,
termasuk identitas dirinya. Mulai
menginternalisasi identitas diri
sebagai bagian dari budaya Bangsa
Menumbuhkan rasa Mempromosikan pertukaran 2,3,4
menghormati budaya dan kolaborasi dalam dunia
terhadap yang saling terhubung serta
keanekaragaman menunjukkannya dalam perilaku.
Budaya
PEMETAAN DIMENSI, ELEMEN
DAN SUB ELEMEN

Dimensi Profil Pelajar Aktivitas


Elemen Sub-elemen Profil
Pancasila Terkait Target Pencapaian Di Akhir Fase E Terkait
Pelajar Pancasila

Bergotong Royong Kolaburasi Kerjasama Membangun Tim Dan Mengelola 5,6,7


Kerjasama Untuk Mencapai Tujuan
Bersama Sesuai Dengan Target
Yang Sudah Ditentukan.
RUBRIK PENCAPAIAN
RUBRIK UMUM PENCAPAIAN

BERKEBHINEKAAN GLOBAL
SUB ELEMEN MULAI BERKEMBANG SUDAH BERKEMBANG BERKEMBANG SESUAI SANGAT BERKEMBANG
(MB) (SB) HARAPAN (SAB)
(BSH)
Menganalisis pengaruh
Mengidentifikasi dan
Mengidentifikasi dan Memahami perubahan keanggotaan kelompok
mendeskripsikan
mendeskripsikan ide-ide budaya seiring waktu dan lokal, regional, nasional, dan
keragaman budaya di
tentang dirinya dan berbagai sesuai konteks, baik dalam global terhadap
Mendalami budaya dan sekitarnya; serta
kelompok di lingkungan skala lokal, regional, dan Pembentukan identitas,
identitas budaya menjelaskan peran budaya
sekitarnya, serta cara orang nasional. Menjelaskan termasuk identitas dirinya.
dan bahasa dalam
lain berperilaku dan identitas diri yang terbentuk Mulai menginternalisasi
membentuk identitas
berkomunikasi dengannya. dari budaya bangsa identitas diri sebagai bagian
dirinya.
dari budaya bangsa.
Memahami pentingnya
melestarikan dan merayakan
Memahami bahwa Mempromosikan
tradisi budaya untuk
Menumbuhkan rasa kemajemukan dapat Mengidentifikasi peluang Pertukaran Budaya dan
mengembangkan identitas
menghormati terhadap memberikan kesempatan dan tantangan yang muncul kolaborasi dalam dunia
pribadi, sosial, dan bangsa
keanekaragaman Budaya untuk memperoleh dari keragaman budaya di yang saling terhubung serta
Indonesia serta mulai
pengalaman dan Indonesia menunjukkannya dalam
berupaya melestarikan
pemahaman yang baru. perilaku
budaya dalam kehidupan
sehari-hari.
RUBRIK UMUM PENCAPAIAN

BERGOTONG ROYONG
SUB ELEMEN MULAI BERKEMBANG SUDAH BERKEMBANG BERKEMBANG SESUAI SANGAT BERKEMBANG
(MB) (SB) HARAPAN (SAB)
(BSH)
Menyelaraskan tindakan
sendiri dengan tindakan
Menunjukkan ekspektasi orang lain untuk
Membangun tim dan
(harapan) positif kepada melaksanakan kegiatan
Menampilkan tindakan Mengelola Kerjasama
orang lain dalam rangka dan mencapai tujuan
yang sesuai dengan dengan solid untuk
Kerjasama mencapai tujuan kelompok di lingkungan
harapan dan tujuan mencapai tujuan bersama
kelompok di lingkungan sekitar, serta memberi
Kelompok sesuai dengan target
sekitar (sekolah dan semangat kepada orang
yang sudah ditentukan.
rumah). lain untuk bekerja efektif
dan mencapai tujuan
bersama.
RELEVANSI PROJEK UNTUK SEKOLAH
Relevansi kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Tema Kearifan Lokal dengan topik “Budayaku Jati
Diri Bangsaku” Diharapkan Dapat Memunculkan Pola Berpikir Kritis Peserta Didik Dalam Mengenal Dan
Menghargai Budaya Dalam Rangka Menumbuhkan Dan Menguatkan Rasa Bangga Terhadap Keragaman Budaya
Sebagai Identitas Diri Dan Jati diri Bangsa Indonesia.

CARA PENGGUNAAN PERANGKAT AJAR


Perangkat ajar ini dirancang untuk memudahkan fasilitator dalam melaksanakan kegiatan Projek Penguatan Pelajar
Pancasila dengan tema Kearifan lokal yaitu:
• Pengenalan
• Kontekstualisasi
• Aksi
• Refleksi dan Tindak Lanjut
Tema ini dilaksanakan pada Fase E dengan jumlah waktu 66 JP secara sistem blok 6 Hari (11 JP / Hari)
1 PENGENALAN
PENGENALAN
1
KONSEP RAGAM BUDAYA
Aktivitas 1 (8 JP)

Tujuan : Pelaksanaan :

Peserta Didik Mengenali Konsep 1. Peserta didik melakaukan ice breaking berjudul 'Berburu Benda Sekitar' atau topik
lainnya.
Keragaman Dalam Masyarakat Untuk
2. Peserta didik menjawab pertanyaan pemantik secara lisan seperti:
Mengenal Dan Menghargai Budaya
- Apa yang kalian ketahui tentang perbedaan?
(Berkebhinekaan Global)
- Apa saja perbedaan yang anda ketahui?
- Ceritakan pengalaman yang pernah Anda temui tentang perbedaan!
3. Peserta didik mengenali konsep keragaman dalam masyarakat melalui tautan yang
Persiapan : diberikan olah fasilitator atau referansi lainnya.
4. Peserta didik diberikan lembar kerja untuk mencatat hal-hal yang diamati pada bahan
fasilitator menyiapkan beberapa hal bacaan/ video yang disajikan.
berikut : 5. Peserta didik mengeksplorasi pengetahuannya dengan mencari informasi tambahan
1. Lembar refleksi diri dari berbagai referensi (buku, internet, berbagai media informasi lainnya) mengenai
2. Aplikasi digital Google Jamboard / keragaman dalam masyarakat.
media lain 6. Peserta didik dengan kreatif menyampaikan hasil eksplorasi pengetahuan yang telah
3. Fasilitator menyiapkan materi berupa dilakukan melalui aplikasi Google Jamboard atau lainnya.
power point dan video keragaman 7. Fasilitator dan peserta didik saling memberikan penguatan terhadap hasil eksplorasi
budaya dalam masyarakat. pengetahuan yang dibacakan oleh masing-masing peserta didik.
8. Peserta didik melakukan refleksi dalam kegiatan projek hari ini.
PENGENALAN
1
RAGAM BUDAYA DISEKITARKU
Aktivitas 2 (8 JP)

Tujuan : Pelaksanaan :

Peserta didik mengenali keragaman secara 1. Peserta didik melakukan ice breaking yang edukatif bersama fasilitator
luas dan mampu mengidentifikasi sebab- untuk membangun suasana belajar yang menyenangkan..
akibat perbedaan yang terjadi dalam 2. Peserta didik mendengarkan arahan fasilitator untuk mengidentifikasi
masyarakat; suku, agama, bahasa, perilaku, perbedaan yang ada di lingkungannya (suku, agama, bahasa, dll.)
adat, ekonomi, sifat, dan lain-lain. 3. Peserta didik membentuk kelompok dan mengidentifikasi sebab-akibat
perbedaan yang terjadi dalam masyarakat.
4. Peserta didik melakukan wawancara kepada teman / kelompok lain untuk
Persiapan : bertukar informasi terkait perbedaan keragaman di lingkungan sekitar
masing-masing; suku, agama, bahasa, perilaku, adat, ekonomi daerah,
fasilitator menyiapkan beberapa hal sifat, dan sebagainya.
berikut : 5. Peserta didik berkolaborasi menyusun bahan wawancara dan
1. Contoh Lembar wawancara mempresentasikan hasil wawancara yang telah dilakukan.
2. Materi berupa power point dan video
6. Fasilitator memberikan penguatan dan pendampingan dalam penyusunan
keragaman budaya di lingkungan
teks hasil wawancara topik perbedaan untuk dijadikan artikel.
sekitar.
7. Secara kreatif peserta didik mendesain artikel yang ditulis di pos-it
kemudian ditempel di kertas plano.
8. Peserta didik melakukan refleksi dalam kegiatan projek hari ini.
REFLEKSI DIRI

Apa Kontribusi saya terhadap Pelestarian Budaya


Nama Siswa :
Kelas :

No Yang dapat saya lakukan Tidak Jarang Sering Selalu


Pernah
1 Saya selalu menggunakan bahasa daerah suku saya.
2 Saya Bangga mengenakan pakaian daerah suku saya.
3 Saya memiliki teman yang berbeda suku.
4 Saya menghargai teman yang berbahasa daerah.
Saya menolong orang di sekitar saya walaupun terdapat perbedaan;
5
agama, suku, ras, bahasa
LEMBAR WAWANCARA
Nama Narasumber :
Alamat :
Agama :
Suku :

No Contoh Pertanyaan Jawaban


Menurut Anda bagaimana keanekaragaman yang ada di lingkungan
1
sekitar rumah anda?
Dalam menerima teman apakah Anda membuat kriteria tersendiri
2 tentang perbedaan seperti; agama, suku, bahasa, dan perbedaan
lainnya?
Apa saja faktor yang menyebabkan keragaman di lingkungan tempat
3
tinggal Anda?
Menurut Anda bagaimana dampak yang timbul dari
4
keanekaragaman tersebut?
5 Bagaimana cara anda menghargai perbedaan? Sertakan contohnya!
RUBRIK PENILAIAN

Kelompok :
Nama Siswa : 1.
2.
3.
Materi Diskusi :
SKOR
No Kriteria Penilaian
1 2 3 4
1 Peserta Didik mampu Mengenali Konsep Keragaman Dalam Masyarakat.
2 Peserta Didik Mampu Menghargai Budaya di lingkungan sekitarnya
Peserta didik mampu mengidentifikasi perbedaan keragaman dalam
3 masyarakat; suku, agama, bahasa, perilaku, adat, dll.

Keterangan:
1= Kurang, 2= Cukup, 3= Baik, 4= Sangat Baik
RUBRIK ASESMEN FORMATIF

Elemen Mengenal dan menghargai budaya


Sub elemen Mendalami budaya dan identitas budaya
Indikator Ya Tidak
Peserta didik mampu Mengenali budaya sekitar
Peserta didik Mampu membangun sikap saling menghargai dan
Menghormati budaya orang lain.
Tindak Lanjut:
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
2 KONTEKSTUALISASI
KONTEKSTUALISASI
2
BUDAYA SEKITARKU
Aktivitas 3 (12 JP)

Tujuan : Pelaksanaan :

Peserta didik memahami konsep ragam • Peserta didik melakukan ice breaking yang edukatif bersama
budaya; pengertian budaya, ragam fasilitator untuk membangun suasana belajar yang
budaya, macam-macam ragam budaya
menyenangkan..
melalui narasumber relevan di daerah
setempat. • Peserta didik mempersiapkan diri untuk menyaksikan secara
langsung pemaparan materi Budaya Sekitarku dari tokoh budaya
Persiapan : yang telah diundang.
• Paserta didik menyimak dengan kritis paparan informasi yang
fasilitator menyiapkan beberapa hal
berikut :
diberikan oleh narasumber dan mengisi lembar kerja yang telah
1. Fasilitator mengundang tokoh budaya diberikan.
setempat untuk menjadi narasumber • Paserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya jawab terkait
materi Indahnya Budaya Daerahku.
2. Fasilitator memberikan beberapa
materi yang diberikan.
referensi terkait konsep ragam budaya • Peserta didik mengerjakan lembar refleksi diri sebagai hasil
keikutsertaan dalam diskusi "Budaya Sekitarku"
KONTEKSTUALISASI
2
INI BUDAYAKU
Aktivitas 4 (12 JP)

Tujuan : Pelaksanaan :

Menumbuhkan rasa menghormati • Peserta didik melakukan games yang edukatif dan menyenangkan bersama fasilitator.
terhadap keanekaragaman budaya • Peserta didik diberikan video tentang keragaman budaya di Indonesia, misalnya tarian
dengan mengidentifikasi hasil
tradisional, masakan nusantara, upacara adat, dan bentuk pagelaran budaya lainnya.
pengamatan terhadap ragam budaya
sekitar dan relevansinya dengan • Peserta didik mencatat hasil tayangan kedalam lembar pengamatan.
keragaman budaya sebagai identitas • Peserta didik secara berkelompok di ajak melakukan pengamatan langsung ke
bangsa Indonesia dan potensi daerah lingkungan masyarakat dan membuat ringkasan berkaitan dengan Budayaku Jatidiri
sebagai bentuk rasa bangga terhadap
bangsaku baik dalam bentuk power point, info grafis, maupun lainnya.
keanekaragaman.
• Peserta didik dengan kreatif mengolah hasil temuan menjadi media presentasi yang
Persiapan :
menarik.
fasilitator menyiapkan beberapa hal
• Peserta didik secara berkelompok menyajikan atau mempresentasikan hasil diskusi
berikut :
1. Fasilitator memberikan beberapa dan saling memberikan umpan balik.
referensi terkait konsep ragam budaya • Fasilitator memberikan penguatan presentasi yang disajikan setiap kelompok.
2. Lembar pengamatan
• Peserta didik melakukan refleksi bersama fasilitator.
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Materi : Budaya Sekitarku
Nama Siswa :
Kelas :

Resume Materi
Nama Narasumber:
Materi Pokok Narasumber:

Hal Menarik dari kegiatan Hari ini:


LEMBAR PENGAMATAN
Materi :
Nama Siswa :
Kelas :

No Topik Pengamatan Karakteristik Asal Daerah Keistimewaan


1 Tari
2 Lagu
3 Baju Adat
4 Budaya
5 Bahasa
Dll
RUBRIK PENILAIAN

Kelompok :
Nama Siswa : 1.
2.
3.
Materi Diskusi :
SKOR
No Kriteria Penilaian
1 2 3 4
Peserta Didik mampu Mengenali dan menyajikan ragam budaya sekitar
1
dengan baik.
2 Peserta Didik Mampu Menggali potensi budaya sekitar dengan baik.
Peserta didik mampu menunjukkan rasa bangga terhadap keanekaragaman
3
budaya yang ada di sekitarnya.

Keterangan:
1= Kurang, 2= Cukup, 3= Baik, 4= Sangat Baik
RUBRIK ASESMEN FORMATIF

Elemen Mengenal dan menghargai budaya


Sub elemen Menumbuhkan rasa menghormati terhadap keanekaragaman
Budaya
Indikator Ya Tidak
Peserta didik mampu menghormati keanekaragaman Budaya di
lingkungan sekolah.
Peserta didik Mampu membangun sikap saling menghargai dan
Menghormati budaya orang lain.
Tindak Lanjut:
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
3 TAHAP AKSI
AKSI
3
EKSPRESIKAN BUDAYAMU
Aktivitas 5 (16 JP)

Tujuan : Pelaksanaan :

• Fasilitator memberikan pertanyaan pemantik untuk menciptakan semangat dan


Membangun tim dan mengelola kerja
sama untuk mencapai tujuan bersama kesiapan peserta didik memasuki kegiatan projek.
dengan target yang sudah ditentukan. • Peserta didik membentuk kelompok dan merencanakan aksi nyata dengan
menentukan projek.
• Peserta didik memilih projek untuk kegiatan aksi, antara lain: masakan nusantara,
membuat pakaian adat atau asesorisnya, grup tarian tradisional, teater, puisi, poster,
Persiapan :
dan lain-lain yang bertema ajakan Jatidiri bangsaku.
Fasilitator dan peserta didik dalam • Peserta didik memilih dan menyepakati projek yang akan dilakukan dengan
kelompok masing-masing menyiapkan alat
memperhatikan potensi budaya daerah dalam rangka melestarikan budaya lokal.
dan bahan pembelajaran yang dibutuhkan
untuk mempresentasikan rancangan • Peserta didik menyepakati bentuk kegiatan yang akan dilakukan, dalam hal ini bisa
kegiatan aksi. berupa kegiatan kampanye mengajak mencintai dan melestarikan kebudayaan daerah
lokal atau hal lainnya sesuai kesiapan satuan pendidikan.
• Fasilitator memberikan Lembar Rencana Kerja kelompok projek.
• Peserta didik mambacakan perencanaan dalam melaksanakan projek
AKSI
3
EKSPRESIKAN BUDAYAMU
Aktivitas 5 (16 JP)

PELAKSANAAN :

• Peserta didik bersama kelompoknya bekerja sama mempersiapkan dan melakukan projek yang telah disepakati
bersama.
• Fasilitator memberikan lembar kerja prosedur projek untuk memudahkan kelompok melakukan tahapan projek.
• Peserta didik bersama kelompoknya mambacakan tahapan / alur prosedur yang akan dilakukan.
• Peserta didik bersama kelompoknya berkolaborasi menciptakan kreatifitasnya dalam berkarya sebagai wujud rasa
menghormati terhadap keberagaman budaya yang berkembang di daerah tempat tinggalnya (poster, teks puisi,
lagu, drama/ teater, kerajinan khas daerah, dan kegiatan projek lain yang telah disepakati sebelumnya).
• Fasilitator memberikan pendampingan atas projek yang tengah dibuat oleh peserta didik dan memberikan masukan,
saran, serta penguatan-penguatan atas projek yang dilakukan.
• Peserta didik bersama kelompoknya menunjukkan dan mempresentasikan hasil projeknya dengan percaya diri.
• Peserta didik melakukan refleksi dan evaluasi dalam kegiatan projek yang sudah dilakukan.
LEMBAR RENCANA KEGIATAN
Nama Projek :
Nama Siswa : 1. ……
2. …..
3. ……
Kelas :

No Waktu Rencana Kegiatan Tempat Kegiatan PIC

5
RUBRIK PENILAIAN

Kelompok :
Nama Siswa : 1.
2.
3.
Materi Diskusi :
SKOR
No Kriteria Penilaian
1 2 3 4
Peserta Didik mampu Mengenali dan menyajikan ragam budaya sekitar
1
dengan baik.
2 Peserta Didik Mampu Menggali potensi budaya sekitar dengan baik.
Peserta didik mampu menunjukkan rasa bangga terhadap keanekaragaman
3
budaya yang ada di sekitarnya.

Keterangan:
1= Kurang, 2= Cukup, 3= Baik, 4= Sangat Baik
RUBRIK ASESMEN FORMATIF

Elemen Bergotong royong


Sub elemen Kerjasama
Indikator Ya Tidak
Peserta didik mampu membangun tim dan Mengelola Kerjasama dengan
solid
Peserta didik mampu bekerjasama sesuai dengan target yang sudah
ditentukan.
Tindak Lanjut:
…………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………
TAHAP REFLEKSI
4 DAN TINDAK LANJUT
REFLEKSI DAN TINDAK LANJUT
4
MARI REFLEKSI
Aktivitas 6 (6 JP)

Tujuan : Pelaksanaan :

Peserta didik secara berkolaborasi • Peserta didik bermain ice breaking untuk membangun kehangatan dan
membuat program lanjutan sebagai wujud kedekatan dengan peserta didik lainnya.
menghormati, menghargai, dan
melestarikan peran dirinya terhadap • Peserta didik merefleksikan apa yang dirasakan selama projek
ragam budaya sebagai kebanggaan berlangsung melalui aplikasi Quizizz atau Jamboard
Indonesia.
• Peserta didik berinisiatif mengemukakan perasaannya selama
pelaksanaan projek melalui aplikasi, diantaranya: pesan, kesan,
Persiapan :
harapan kedepan.
Fasilitator menyiapkan link Quizizz atau
Jamboard untuk refleksi
• Peserta didik menggali makna dari kegiatan yang telah dilaksanakan
bagi dirinya sendiri dan orang lain.
• Peserta didik berkomitmen untuk selalu menghargai dan menghormati
keankearagaman yang ada di lingkungan dan negara indonesia.
REFLEKSI DAN TINDAK LANJUT
5
CERMIN BUDAYAKU
Aktivitas 7 (4 JP)

Tujuan : Pelaksanaan :

• Peserta didik bermain ice breaking untuk membangun kehangatan dan


Peserta didik secara berkolaborasi
membuat program lanjutan sebagai wujud keakraban dengan peserta didik lainnya.
menghormati, menghargai, dan
• Peserta didik bersama fasilitator merancang program kegiatan rutin (terjadwal)
melestarikan peran dirinya terhadap
ragam budaya sebagai kebanggaan membuat program kegiatan:
Indonesia. - Membuat poster ajakan bertema 'Budayaku Jatidiri Bangsaku”
- Membentuk Komunitas Pecinta Budaya
Persiapan : - Membuat komunitas wirausaha yang memproduksi produk kearifan lokal
- Aktif dalam Mengikuti lomba-lomba yang bertema budaya
Fasilitator dan peserta didik menyiapkan
keperluan persiapan tindak lanjut seperti: • Peserta didik bersama fasilitator menempel sticker komitmen pada papan /
format program rencana kerja,
kaca yang telah disediakan.
kepengurusan Komunitas pecinta budaya.
• Peserta ddidik bersama fasilitator menyampaikan yel – yel komitmen dengan
semangat .
LEMBAR REFLEKSI

Petunjuk Kerja:
- Peserta membuka link refleksi
- Peserta didik merefleksikan projek melalui google jamboard

Soal Refleksi Jawaban


Kesan
Pesan / Harapan
Makna Projek Bagi Diri Sendiri
Perubahan yang saya rasakan setelah pelaksanaan
projek
Komitmen saya dalam menghargai dan menghormati
keanekaragaman budaya
RUBRIK PENILAIAN ASESMEN SUMATIF

Dimensi/ Elemen/ Capaian Perkembangan


No Target pencapaian di akhir fase E Catatan
Sub Elemen MB SB BSH SAB
1 Berkebhinekaan global
Bentuk
Menganalisis pengaruh keanggotaan
asesmen :
kelompok lokal, regional, nasional, dan
Tes lisan,
Mendalami budaya global terhadap pembentukan identitas,
observasi,
dan identitas budaya termasuk identitas dirinya. Mulai
wawancara,
Mengenal menginternalisasi identitas diri sebagai
refleksi, dan
dan bagian dari budaya Bangsa
tindakan.
menghargai
budaya
Menumbuhkan rasa Mempromosikan pertukaran budaya
menghormati terhadap dan kolaborasi dalam dunia yang saling
keanekaragaman terhubung serta menunjukkannya
Budaya dalam perilaku.

2 Bergotong Royong
Membangun Tim Dan Mengelola
Kerjasama Untuk Mencapai Tujuan
Kolaburasi Kerjasama
Bersama Sesuai Dengan Target Yang
Sudah Ditentukan.

Anda mungkin juga menyukai