Anda di halaman 1dari 9
BUPATI SINTANG PROVINSI KALIMANTAN BARAT KEPUTUSAN BUPATI SINTANG NOMOR : 460/721 /KEP-DINSOS/2022 TENTANG PEMBENTUKAN TIM KOORDINASI DAN SOSIALISASI,PENGELOLAAN DATA TERPADU KESEJAHTERAAN SOSIAL (DTKS) KABUPATEN SINTANG. TAHUN ANGGARAN 2022 BUPATI SINTANG, Menimbang : a, bahwa pengelolaan data terpadu merupakan kegiatan sistematis dalam —pengaturan, penyimpanan, — dan pemeliharaan data yang mencakup proses usulan data, verifikasi dan validasi, penctapan dan penggunaan data yang dipertukan guna memastikan aksesibilitas, kehandalan,ketepatan waktu dan akuntabilitas data dalam penggunaanya untuk penyelenggaraan kesejahteraan sosial ; b, bahwa berdasarkan Peraturan Menteri Sosial Nomor 3 Tahun 2021 tentang Pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial, Bupati melalui Dinas Sosial melakukan Pengclolaan Data Terpadu, Verifikasi dan Validasi atas usulan Data yang selanjutnya disampaikan melalui Aplikasi SIKS-NG (Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation}; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a dan b perlu menetapkan Keputusan Bupati Sintang tentang Pembentukan Tim Koordinasi, _Sosialisasi, Pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dan Data Kependudukan Kabupaten Sintang Tahun Anggaran 2022; Mengingat : 1. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 pasal 17 ayat (3); 2. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2004 tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional ( Lemaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 150, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4456 ); 3. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 12, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4967 ); 4. Undang-Undang ... - Dipindai dengan CamScanner 10, 11. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2011 tentang Penanganan Fakir Miskin ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 83, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5235 ); Undang-Undang —Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 68, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5294); Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 42, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6322); Peraturan Presiden Nomor 39 Tahun 2019 tentang Satu Data Indonesia ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 112); Peraturan Menteri Sosial Nomor 3 Tahun 2021 tentang Pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 578); Peraturan Daerah Kabupaten Sintang Nomor 7 Tahun 2016 tentang Pembentukan Dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Sintang (Lembaran Daerah Kabupaten Sintang Tahun 2016 Nomor 7, Tambahan Lembaran Dacrah Kabupaten Sintang Nomor 7); Peraturan Daerah Kabupaten Sintang Nomor 6 Tahun 2020 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Sintang Tahun 2020 Nomor 6, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Sintang Nomor 6); Peraturan Daerah Kabupaten Sintang Nomor 11 Tahun 2021 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Sintang Tahun Anggaran 2022 (Lembaran Daerah Kabupaten Sintang Tahun 2021 Nomor 11) ; Memperhatikan ... Dipindai dengan CamScanner Memperhatikan: 1, Buku Putih Tahun 2020 tentang Reformasi Pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial. MEMUTI KAN : MENETAPKAN: KESATU Membentuk im Koordinasi, Sosialisasi, Pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kabupaten Sintang Tahun Anggaran 2022, dengan susunan Tim sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini. KEDUA ‘Tim sebagaimana tersebut dalam Diktum KESATU terdiri dari : Penanggung Jawab Pembina Tim Pengarah Tim Pengguna Data Koordinator Tim Pengendalian dan Pengawasan Koordinator Tim Pengelola Data 1, Tim PengusulanPemuktahiran Data 2. Tim Verifikasi dan Validasi Data pepe oe KETIGA Tim sebagaimana tersebut dalam Diktum KEDUA mempunyai tugas: a. Penanggung Jawab : Bertanggung jawab terhadap pelaksanaan Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial untuk tepat sasaran dalam penetapan data Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) b. Pembina : Melakukan Pembinaan terhadap pelaksanaan koordinasi dan sosialisasi pengelolaan data terpadu kesejahteraan sosial untuk ketepatan sasaran dalam penetapan data Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) c. Tim Pengarah : 1, Menyusun program dan rencana kegiatan pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang; 2. Komitmen penyediaan anggaran penyertaan _kegiatan pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang; 3. Mengkoordinasikan dan mensosialisasikan pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang; 4. Membangun ... Dipindai dengan CamScanner 4. Membangun komitmen dan kesadaran antar pemangku Kepentingan dalam pengelolaan—-Data_—Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang; dan ksanakan koordinasi dan jahteraan 5. Menyusun jadwal dan mel sosialisasi tentang pengelolaan Data Terpadu Kes Sosial dan Data Kependudukan Dacrah Kabupaten Sintang; 4. Tim Pengguna Data 1, Meminta data terpadu kescjahteraan_sosial dari Kementerian Sosial RI melalui Dinas Sosial Kabupaten Sintang untuk digunakan sesuai dengan kebutuhan bantuan sosial terkait; Menerima data terpadu_ kesejahteraan sosial dari Kementerian Sosial RI melalui Dinas Sosial Kabupaten Sintang untuk digunakan sesuai denggan kebutuhan bantuan sosial terkait. ¢. Koordinator Tim Pengendalian dan Pengawasan : 1. Melakukan Pemantauan dan Pengendalian kegiatan pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang; 2. Melakukan monitoring dan evaluasi _pelaksanaan pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang ; 3. Mendampingi dalam penyelesaian masalah yang timbul dalam pelaksanaan pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang ; 4. Memfasilitasi dan mengkoordinasikan _ pelaksanaan pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang ; pengamanan dan ketertiban _terhadap 5. Melakukan pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang; 6. Meneliti kelengkapan terhadap pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang; dan 7. Mengawal, mengarahkan dan membina tim pengendali tingkat kecamatan dalam pengelolaan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan Data Kependudukan Daerah Kabupaten Sintang. £. Koordinator .. Dipindai dengan CamScanner £. Koordinator Tim Pengelola Data : 1, Tim Pengusulan / Pemuktahiran Data : a) Mclakukan pemuktahiran data kelayakan_penerima bantuan sosial maupun pengusulan baru data terpadu kesejahteraan sosial dari Kementerian Sosial RI yang telah ditetapkan dengan Surat Keputusan, melalui Dinas Sosial Kabupaten Sintang dengan menggunakan aplikasi Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation (SIKS-NG) secara offline ; b) Melakukan Musyawarah Desa/Kelurahan dalam pengusulan kelayakan Bantuan Sosial dalam Data Terpadu kesejahteraan Sosial; dan Menyampaian usulan data terpadu kesejahteraan sosial hasil musyawarah desa/kelurahan yang —sudah dituangkan dalam berita acara ke Dinas Sosial melalui kecamatan untuk di verifikasi dan divalidasi oleh Dinas Sosial Kabupaten Sintang ; °) 2. Tim Verifikasi dan Validasi Data a) Melakukan verifikasi dan validasi data terpadu Kesejahteraan sosialberdasarkan usulan dari desa/kelurahan oleh operator DTKS secara offline melalui kecamatan yang dipadankan dengan data kependudukan dan catatan sipil kabupaten sintang ; b) Melaporkan hasil_—pengelolaan data_—_terpadu kesejahteraan sosial kepada Bupati sintang untuk disahkan dan disampaikan kepada Kementerian Sosial RI melalui Pusdatin dengan tembusan Gubernur Kalimantan Barat dalam bentuk Berita Acara ; dan Mengelola data terpadu kesejahtcraan sosial hasil penetapan Kementerian Sosial untuk ditindaklanjuti dan disampaikan kepada dinas/instansi terkait yang memerlukan data terpadu kesejahteraan sosial; KETIGA.. Dipindai dengan CamScanner J KETIGA Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan mulai dilaksanakan pada tanggal 1 Januari 2022 dengan ketentuan sebagai berikut : a. biaya sebagai akibat ditetapkannya Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Sintang Tahun Anggaran 2022; ». apabila terdapat kekeliruan dalam Penetapan ini, akan diadakan perbaikan dan penyempurnaan sebagaimana mestinya. Ditetapkan di Sintang pada tanggal 15 Juni 2022 BUPATI SINTANG, | JAROT WINARNO Tembusan : Yth. 1, Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Sintang di Sintan 2, Inspektur Kabupaten Sintang di Sintang. 3. Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Sintang di Sintang. 4, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Sintang di Sintang. 5. Kepala Bagian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sekretariat Daerah Kab Sintang di Sintang. 6. Yang bersangitutan untuk diketahui dan dilaksanakan sebagaimana mestinya di tempat. Dipindai dengan cam®canner LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI SINTANG NOMOR : 460/ 321 TANGGAL : {5 Duwr 2022 TENTANG : BENTUKAN /KEP-DINSOS/2022 TIM KOORDINASI, SOSIALISASI, PENGELOLAAN DATA TERPADU KESBJAHTERAAN SOSIAL (DTKS) DAN DATA KKEPENDUDUKAN KABUPATEN SINTANG TAHUN ANGGARAN 2022 Susi 7 ONAN PEMBENTUKAN TIM KOORDINASI, SOSIALISASI,PENGELOLAAN DATA TERPADU KESEJAHTERAAN SOSIAL (DTKS) DAN DATA KEI NDUDUKAN KABUPATEN SINTANG TAHUN ANGGARAN 2022 JABATAN DALAM TIM 10. LL. 12. 13. 14. Kepala Badan Pusat Statistik Kabupaten Sintang | Kepala Dinas Komonikasi dan Informasi Kabupaten Sintang Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sintang Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sintang Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Kabupaten Sintang | Kepala Dinas Ketenaga Kerjaan dan Transmigrasi Kabupaten Sintang | NO NAMA/JABATAN POKOK = 3 — Z ["T. |] Wakil Bupati Sintang Penanggung Jawab gg 2. _ | Sekretaris Daerah Kabupaten Sintang Pembina 3. _| Staf Ahli Bidang Kesejahteraan Sosial Ketua Tim Pengarah Kabupeten Sintang 4. _ | Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Anggota Daerah Kabupaten Sintang 5. _ | Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Anggota ‘Aset Daerah Kabupaten Sintang | 6. _ | Inspektur Kabupaten Sintang Anggota | 7. | Kepala Dinas Sosial Kabupaten Sintang Anggota Kepala Dinas Kependudukan dan Anggota Pencatatan Sipil Kabupaten Sintang Anggota Ketua Tim Pengguna Data Anggota Anggota, Anggota Anggota 15. Kepala Dinas ... Dipindai dengan CamScanner NO 15. 16. 17. 18. 19, 20. 21. 23. 24 26. 27. 28. NAMA/JABATAN POKOK 2 an dan Pemukiman Kepala Dinas Perama Kabupaten Sintang repel Dinas Perindustrian,Perdangangan, pepetesi dan Usaha Kecil Menengah ‘abupaten Sintang | Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Sintang Kepala Dinas Keluarga Berencana, | Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Sintang Kepala Departemen Agama Kabupaten Sintang Kepala Perusahaan Listrik Negara Kabupaten Sintang | Kepala Badan Pertanahan Kabupaten Sintang Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Sintang | Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan | Geofisika Kabupaten Sintang | Kepala Badan Penyelenggaraan Jaminan Keschatan Cabang Kabupaten Sintang Bidang Pengawasan Il Inspektorat Kabupaten Sintang Kepala Bagian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sekretariat Daerah Kabupaten |Sintang. Sat Intelkam Unit III Bidang Sosial Budaya Kepolisian Resor Sintang Camat Se ~ Kabupaten Sintang Koordinator Tim Pengendalian ‘Anggota Anggota | Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota | Anggota, Anggota Anggota, dan Pengawasan Anggota Anggota Anggota 29. Kepala Bidane Dipindai dengan CamScanner 30. 31. 32, 33. 34. | JABATAN DALAM TIM 3 gan dan Jaminan Sosial bupaten Sintang Kepala Sub Koordinator Jaminan Sosial Pinas Sosial Kabupaten Sintane (supervisor) Operator Data Terpadu Kesejahteraan Sosial Kabupaten Sintang Kepala Dinas Perumahan dan Pemukiman Kabupaten Sintang Kepada Bidang Pengelolaan Data Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Sintang Kepala Desa/Lurah se- Kabupaten Sintang Operator Data Terpadu Kesejahteraan Sosial Desa/kelurahan se-Kabupaten Sintang Koordinator Tim Pengelola Data Anggota Anggota Anggota Anggota Anggota BUPATI SINTANG, —_f JAROT WINARNO Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai