Anda di halaman 1dari 3

Kisi-Kisi OLIMPIADE MATEMATIKA

Dies Natalis Ke-38 SMA N 5 Merangin

1. Bilangan
a. Operasi bilangan bulat, rasional, bentuk akar, bilangan berpangkat
b. FPB dan KPK
c. Basis bilangan
d. Sisa pembagian
2. Aljabar
a. Notasi dan operasi himpunan
b. Relasi dan fungsi
c. Operasi aljabar
d. Persamaan dan pertidaksamaan linier
e. System persamaan linier 2 peubah
f. Pola bilangan, barisan dan deret
3. Geomteri
a. Garis dan sudut
b. Bangun datar
c. Phytagoras
d. Transformasi
e. Bangun ruang
4. Analisis data dan peluang
a. Mean, Median, Modus Data Tunggal
b. Penyajian data
c. Permutasi dan kombinasi
d. Peluang suatu kejadian
5. Kapita selekta
Kisi-Kisi OLIMPIADE IPA
Dies Natalis Ke-38 SMA N 5 Merangin

1. Ekosistem dan Interaksinya


2. Keanekaragaman Hayati
3. Struktur dan Fungsi Tumbuhan
4. Struktur dan Fungsi Sistem Pernapasan Manusia
5. Gangguan atau Kelainan Pada Sistem Pernapasan Manusia
6. Struktur dan Fungsi Sistem Pencernaan Manusia
7. Struktur dan Fungsi Sistem Ekskresi Manusia
8. Gangguan atau Kelainan Pada Sistem Ekskresi Manusia
9. Struktur dan Fungsi Organ Reproduksi Manusia
10. Bioteknologi
11. Jenis-Jenis Zat Adiktif dan Zat Aditif serta Dampaknya
12. Pewarisan Sifat Makhluk Hidup
13. Asam, Basa, Garam
14. Atom, Unsur, Molekul, Senyawa
15. Zat Aditif pada Makanan
16. Pencemaran Lingkungan
17. Contoh Senyawa Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari dan Kegunaannya
18. Besaran, Satuan Dan Pengukuran
19. Ketidakpastian dalam Pengukuran
20. Usaha, Energi dan Daya
21. Hubungan Usaha dan Perubahan Energi
22. Mekanika pada Zat Cair : Fluida Statis dan Dinamis
23. Getaran dan Gelombang Mekanik Dalam Teknologi Dan Kehidupan Sehari-Hari
24. Prinsip dan Konsep Cahaya dan Optika pada Alat-Alat Optik
25. Listrik dan Magnet
Kisi-Kisi OLIMPIADE IPS
Dies Natalis Ke-38 SMA N 5 Merangin

1. Kehidupan Manusia pada Masa Praaksara


2. Hindu, Buddha, Islam
3. Negara-Negara ASEAN
4. Indonesia Masa Penjajahan dan Masa Kemerdekaan
5. Pengertian, Faktor Yang Mempengaruhi Dan Bentuk-Bentuk Interaksi Sosial
6. Norma sosial dan Nilai Sosial
7. Jenis-Jenis dan Fungsi Lembaga sosial
8. Bentuk Keragaman Masyarakat Indonesia
9. Bentuk-Bentuk Mobilitas Sosial Dan Perubahan Sosial
10. Penyebab Dan Proses Terjadinya Perubahan Sosial
11. Faktor Penghambat Perubahan Sosial
12. Dampak Positif Dan Negatif Globalisasi
13. Kelangkaan Dan Kebutuhan Manusia, Motif, Prinsip Ekonomi
14. Peran Pelaku Ekonomi: Permintaan Dan Penawaran, Elastisitas Permintaan &
Penawaran, Struktur Pasar.
15. Kegiatan Perekonomian Secara Keseluruhan: Kebijakan Ekonomi, Inflasi, Bank &
Lembaga Keuangan, Ketenagakerjaan, Pendapatan Nasional, Pertumbuhan Ekonomi,
Sistem Ekonomi.
16. Pembangunan Ekonomi: Kedudukan Dan Dampaknya Terhadap Pendidikan Nasional,
Ekonomi Maritim & Agricultural, Peran ASEAN dlm Perekonomian.
17. Persebaran tipe gunung api di Indonesia
18. Tenaga endogen dan tenaga eksogen
19. Faktor penyebab terjadinya gempa bumi
20. Jenis-jenis batuan berdasarkan proses pembentukannya
21. Jenis-jenis peta, skala dan simbol peta
22. Sifat fisik atmosfer
23. Cuaca dan Iklim
24. Zona laut menurut letak
25. Kondisi fisik wilayah Indonesia
26. Faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan penduduk
27. Angka kelahiran dan kematian
28. Letak Indonesia secara geografis
29. Letak Indonesia secara Astronomis
30. Ciri-ciri negara maju dan berkembang.

Anda mungkin juga menyukai