Anda di halaman 1dari 3

KISI KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1

MATA PELAJARAN IPA SMP KELAS 9


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A. Sistem Reproduksi Pada manusia


1. fase pembelahan sel
2. ciri pembelahan mitosis/meiosis
3. tempat terjadinya spermatogenesis/oogenesis
4. struktur organ reproduksi laki laki
5. menentukan tempat terjadinya salah satu proses reproduksi pada wanita
6. memahami siklus menstruasi
7. menentukan fungsi bagian sperma
8. menentukan urutan perkembangan zigot
9. pencegahan penyakit organ reproduksi
B. Sistem Perkembangbiakan pada tumbuhan dan Hewan
1. Memahami proses mencangkok
2. ciri perkembangbiakan generatif/vegetatif
3. proses metamorfosis serangga
4. istilah salah satu fase perkembangbiakan pada organisme
5. kelebihan pemanfaatan reproduksi hewan
6. cara perkembangbiakan pada tumbuhan
C. Pewarisan Sifat
1. Kode genetik pada DNA
2. Komposisi kromosom
3. Penurunan sifat golongan darah
4. Fenotif dan genotif hasil persilangan
D. LISTRIK STATIS
1. Struktur atom.
2. Macam-macam atom
3. hukum coulomb
4. memberi muatan listrik statis pada benda
5. induksi listrik pada elektroskop
6. menentukan besar gaya Coulomb
7. menentukan kuat medan listrik.
8. Hewan penghasil listrik.
9. Bagian-bagian sel saraf yang berhubungan dengan listrik.
E. LISTRIK DINAMIS
1. arah arus listrik yang benar.
2. Kuat arus listrik
3. Hukum Ohm .
4. menghitung besarnya hambatan pengganti
5. menghitung besarnya kuat arus dalam rangkaian bercabang
6. menghitung variabel yang belum diketahui dengan hukum Ohm.
7. menghitung besarnya energi listrik.
8. menghitung biaya yang harus dikeluarkan dalam 1 bulan
9. upaya pencegahan bahaya listrik
KISI KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1
MATA PELAJARAN IPA SMP KELAS 8
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A. Gerak benda dan mahluk hidup di lingkungan sekitar


1. Macam-macam bentuk tulang manusia
2. Kelainan pada tulang manusia
3. Macam-macam otot manusia
4. Kontraksi dan relaksasi pada otot manusia
5. Gerak pada hewan
6. Gerak pada tumbuhan
7. Contoh gerak lurus
8. Contoh hukum Newton
9. Menghitung percepatan benda
10. Menentukan ciri-ciri gerak lurus
B. Usaha dan pesawat sederhana
1. Menentukan keuntungan mekanis pesawat sederhana
2. Menghitung besar gaya yang diperlukan pada salah satu pesawat sederhana
3. Menentukan besar kuasa pada pesawat sederhana
C. Struktur dan fungsi tumbuhan
1. Menentukan bagian-bagian penampang tumbuhan dan fungsinya
2. proses fotosintesis pada tumbuhan
3. percobaan uji fotosintesis
D. Sistem Pencernaan Manusia
1. fungsi organ pencernaan
2. proses pencernaan makanan secara kimiawi di dalam organ pencernaan makanan
3. fungsi enzim pencernaan
4. menganalisa kandungan bahan makanan
5. gangguan pencernaan
E. Zat aditif dan adiktif
1. kekurangan zat aditif alami
2. zat aditif dalam makanan
3. zat aditif alami sebagai pengganti zat aditif buatan
4. penanganan dampak psikotropika
5. faktor penyebab penyalahgunaan psikotropika
6. dampak psikis pada pemakaian salah satu minuman yang mengandung zat adiktif
F. Sistem peredaran darah manusia
1. proses pembekuan darah
2. karakteristik sel darah merah
3. organ-organ yang berfungsi dalam pembetukan sel darah
4. fungsi sel darah
5. fungsi pembuluh darah
6. upaya pencegahan penyebab gangguan pada jantung
7. perbedaan donor dan resipien
KISI KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1
MATA PELAJARAN IPA SMP KELAS 7
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A. Hakikat Ilmu Sains dan Metode Ilmiah


1. Cabang-cabang sains
2. Mengenali tokoh dan teorinya
3. peraturan di laboratorium
4. urutan metode ilmiah
5. ciri ciri penelitian kwantitatif
6. syarat syarat dari hipotesis yang benar
7. memyebutkan besaran pokok
8. membaca skala jangka sorong
B. Zat dan Perubahannya
1. Indikator alami
2. Pengertian unsur
3. Contoh unsur
4. Contoh senyawa
5. sifat kimia
6. proses Perubahan fisika
7. contoh perubahan kimia
8. proses dari, membeku, menyublim dan mengkristal
9. penghambat gerakan benda dalam zat cair
10. Menghitung masa jenis benda
C. Suhu, Kalor dan Pemuaian
1. Tangan untuk mengetahui suhu
2. Konversi satuan suhu
3. Pengertian kalor
4. Hubungan suhu dan kalor.
5. Perngaruh kalor terhadap penguapan
6. Memahami suhu pada saat perubahan wujud
7. menghitung besarnya kalor.
8. perambatan energi panas
9. contoh peristiwa radiasi
10. penerapan pemuaian dalam kehidupan sehari hari
11. pemuaian yang terjadi pada termometer.
12. peristiwa yang berhubungan dengan suhu dalam kehidupan.
D. Gerak dan Gaya
1. pengertian gerak
2. membedakan jarak dan perpindahan
3. peristiwa dimana jarak dan perpindahan memiliki nilai yang sama
4. peristiwa yang berhubungan dengan konsep hukum Newton
5. penerapan gaya dalam kehidupan.
6. peristiwa gesekan yang bermanfaat bagi manusia
7. penerapan hukum I Newton
8. menghitung resultan gaya

Anda mungkin juga menyukai