Anda di halaman 1dari 7

ASESMEN TENGAH SEMESTER GENAP

SMP MUHAMMADIYAH 4 DELANGGU

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : PKN Hari/Tanggal : Jum”at, 26 – 10 -2023

Kelas : VIIL Waktu : 0.30 – 09-00

PETUNJUK UMUM :

1. Tulislah lebih dahulu nama, nomor peserta, dan kelas pada lembar jawaban yang telah tersedia !
2. Bacalah lebih dahulu setiap soal sebelum Anda mengerjakan !
3. Kerjakan lebih dahulu soal-soal yang Anda anggap mudah !
4. Periksalah kembali pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada Pengawas !

Petunjuk .kusua
I. Soal nomor 1 s.d. 40.pilihlah jawaban yang paling benar dari kemungkinan jawaban
yang ada, dengan menyilang ( x ) huruf a, b, c, atau d pada lembar jawab yang
tersedia !

1. Para pedagang dari-bangsa lain yang berdatangan di Indonesia bukan hanya


membawa komoditas dagang atau barang dagangannya tetapi juga membawa
pengaruh lain seperti…

A. cara bercocok tanam dan sistem sosial


B. pembagian peran laki-laki dan perempuan
C. perubahan warna kulit, ras, dan ciri-ciri fisik
D. kebiasaan, kebudayaan, agama, dan bahasa

2. Keberagaman suku bangsa, agama, ras dan antargolongan merupakan kekayaan


bangsa yang sangat berharga, meskipun berbeda-beda kita tetap merupakan satu
kesatuan.Dampak positif keberagaman tersebut bagi bangsa Indonesia adalah ….

A. Mempermudah masyarakatnya dalam mewujudkan cita-cita nasional


B. menjadikan bangsa yang dihargai bangsa lain karena kemajemukannya
C. sebagai salah satu unsur yang dapat menumbuhkan sikap nasionalisme
D. menunjukkan luas dan kayanya unsur-unsur yang dimiliki bangsa Indonesia
3. Berikut yang bukan merupakan faktor penyebab adanya keanekaragaman
masyarakat Indonesia adalah ….

A. setiap suku bangsa merasa terikat pada wilayah tertentu


B. latar belakang sejarah yang berbeda-beda
C. banyaknya suku bangsa yang mendiami wilayah indonesia
D. lingkungan alam yang sama

4. Berikut yang bukan termasuk sikap menghargai perbedaan suku bangsa adalah ….

A. menganggap setiap suku bangsa bersaudara


B. menggelar diskusi kebangsaan mengenai keanekaragaman bangsa
C. menjunjung tinggi persamaan budaya di masyarakat
D. memandang suku sendiri lebih baik dibandingkan suku bangsa yang lain

5. Berikut contoh sikap toleransi terhadap keberagaman Indonesia adalah ….

A. saudara pergi ke tempat ibadah


B. bermain dengan teman saat jam istirahat
C. rajin beribadah ke rumah ibadah
D. mempersilakan teman yang berlainan agama untuk melakukan ibadah

6. Wujud sikap menghormati dan menghargai budaya daerah lain adalah dengan ….

A. menonjolkan budaya daerah sendiri


B. bersikap negatif terhadap budaya lain
C. bersikap positif terhadap budaya lain
D. hanya menikmati budaya daerah sendiri

7. Perhatikan pernyataan berikut!

1) Melarang umat agama lain untuk melaksanakan ibadah sesuai kepercayaan


masing-masing.
2) Saling menghargai ketika pemeluk agama lain sedang beribadah.
3) Mengikuti cara beribadah agama lain untuk menunjukkan sikap toleransi.
4) Tidak memaksakan keyakinan agama yang dianutnya kepada orang lain.
5) Melaksanakan ajaran agama yang dianutnya sesuai dengan kepercayaan.

Yang merupakan wujud perilaku toleransi dalam kehidupan antarumat


beragama pada masyarakat yang beragam ditunjukkan dengan nomor ….

A. (1), (2), dan (4)


B. (2), (4), dan (5)
C. (1), (3), dan (4)
D. (2), (3), dan (5)

8. Berikut ini sikap menghormati keberagaman bangsa, kecuali ….

A. adanya kesadaran untuk menjaga keharmonisan keluarga


B. penyelesaian permasalahan yang ada dengan musyawarah
C. adanya kesadaran untuk mengutamakan kepentingan bersama di atas
kepentingan pribadi
D. terciptanya kerukunan seperti halnya dalam keluarga

9. Berikut yang bukan merupakan peran pemerintah dalam mewujudkan


keharmonisan dalam keberagaman di Indonesia adalah ….

A. mengadakan sosialisasi kepada masyarakat tentang pentingnya pluralisme


B. mendukung dan mendorong tindakan diskriminasi
C. memberikan perlindungan, kepastian, dan kesamaan kedudukan di dalam
hukum kepada semua warga negara untuk hidup bebas dari diskriminasi ras
dan etnis
D. d. menjamin terlaksananya secara efektif upaya penegakan hukum terhadap
tindakan diskriminasi yang terjadi

10. Negara memberikan jaminan kebebasan ; bagi tiap-tiap penduduk untuk


memeluk agamanya masing-masing dan untuk beribadah menurut agama dan
kepercayaannya itu. Jaminan tersebut terdapat di dalam UUD NRI Tahun 1945
Pasal ….

A. 29 Ayat (1)
B. 30 Ayat (1)
C. 29 Ayat (2)
D. 30 Ayat (3)

11. Bagi seorang pelajar, perilaku dan semangat kebangsaan dalam mempertahankan
keberagaman budaya bangsa dapat dilaksanakan dengan ….

A. merasa bangga terhadap budaya bangsa lain


B. menerima semua budaya asing yang masuk ke Indonesia
C. didak peduli dengan keanekaragaman budaya yang dimiliki bangsa Indonesia
D. mempelajari dan menguasai salah satu seni budaya sesuai dengan minat dan
kesenangannya

12. Perilaku kebangsaan dalam keberagaman agama akan membawa dampak yang
positif dalam hidup bermasyarakat dan berbangsa seperti ….
A. menyebarkan ajaran agama masing-masing
B. orang akan taat beribadah kepada Tuhan
C. membayarkan kewajiban kepada negara
D. menjaga persatuan dan kesatuan bangsa

13. Dampak negatif yang sering muncul akibat keberagaman suku, agama, ras, dan
budaya dalam suatu negara adalah ….

A. berkurangnya jumlah anggota suku bangsa


B. berkuasanya kelompok kuat atas kelompok lemah
C. berperannya penguasa politik atas kebudayaan
D. mudah timbuinya konflik antarkelompok masyarakat

14. Sikap yang harus dikembangkan dalam mewujudkan persatuan dalam keragaman
adalah ….

A. menerima keragaman suku dan budaya sebagai kekayaan bangsa


B. bmenghapuskan semua perbedaan
C. memandang rendah suku dan budaya lain
D. menganggap suku dan budaya sendiri sebagai yang paling baik

15. Cara mengenal lingkungan sekitar mencakup 3 hal yaitu ...

A. Lingkungan sosial, lingkungan fisik, lingkungan budaya sosial


B. Lingkungan fisik, flora dan fauna, lingkungan sosial
C. Lingkungan fisi, flora dan fauna, lingkungan budaya Jawabannya
D. Flora dan fauna, lingkungan budaya, lingkungan

16. Lingkungan fisik yang mudah diperhatikan adalah menyangkut kawasan apa saja?

A. Kawasan sosial dan kawasan budaya


B. Kawasan daratan dan kawasan sosial
C. Kawasan pesisir dan daratan
D. Kawasan pesisir dan kawasan udara

17. Yang disebut dengan budaya lokal diantaranya adalah ...

A. Situs lokal, tradisi lokal, kesenian tradisional, hingga permainan lokal T


B. Situs lokal, kesenian tradisional, situs asing
C. Situs lokal, tradisi asing, kesenian tradisional, hingga permainan lokal
D. Situs lokal, situs asing dan permainan asing
18. Salah satu contoh dari situs lokal yaitu ...

A. Bangunan tua
B. Candi Borobudur T
C. Danau Toba
D. Gedung kedaerahan

19. Tardisi lokal adalah ..

A. Menonjolkan budaya sendiri


B. Saling menghargai budaya daerah lain
C. Mencintai budaya luar daerah
D. Mencari budaya yang terbaik Jawabannya:

20. Dalam menjaga keberagaman budaya yang dimiliki bangsa Indonesia maka kita harus
menerapkan sikap ...

A. Menonjolkan budaya sendiri


B. Saling menghargai budaya daerah lain i
C. Mencintai budaya luar daerah
D. Mencari budaya yang terbaik

21. Setiap daerah memiliki kesenian tradisionalnya masing-masing, diantaranya adalah ...

A. Tarian tradisional dan tradisi lokal


B. Musik serta tarian tradisional
C. Musik dan situs lokal
D. Situs lokal dan tradisi lokal

22. Salah satu contoh kesenian dari Jawa Timur adalah ...

A. Campur sari dan ludruk


B. Wayang dan ludruk
C. Tari saman dan wayang
D. Ludruk dan tari tor-tor

23. Hak legal merupakan hak tiap warga negara. Hak legal ini timbul berdasarkan ...

A. Jaminan udang-undang dan peraturan perundang-undangan di bawahnya


B. Kebijakan-kebijakan politik dan hukum yang di keluarkan oleh pemerintah pusat t
C. Pancasila, Undang-Undang Dasar NRI tahun 1945,dan peraturan pemerintah
D. Peraturan-peraturan dari pemerintah pusat yang mengekang warga negara
24. Sadarilah masa berganti, tantangan kan kita hadapi.. Lanjutan dari penggalan lirik lagu
pelajar Pancasila ialah ...

A. Singkirkan egomu oh kawan, demi negri ini


B. Berjuang dan harus berani, kita terus torehkan prestasi
C. Arahkan pandangan ke depan, tuhan kan menuntunmu
D. Bergandeng tangan untuk negri, era kita menanti berseri f

25. Nilai - nilai luhur yang berlaku dalam tata kehidupan masyarakat untuk melindungi dan
mengolah lingkungan hidup secara lestari disebut ....

A. norma
B. adat budaya
C. kearifan lokal
D. tradisi

26. Di bawah ini yang bukan merupakan fungsi dan manfaat kearifan lokal adalah ....

A. menjaga kelestarian sumber daya alam


B. menciptakan pandangan yang berlebihan dalam perasaan kesukuan
C. mengembangkan sumber daya alam
D. mengatur kehidupan masyarakat melalui aturan yang dibuat

27. Bangsa Indonesia terdiri dari berbagai suku bangsa sehingga sangat rawan adanya
perpecahan dalam masyarakat. Salah satu cara untuk membina persatuan dan kesatuan dalam
keragaman tersebut adalah ....

A. memperkaya khasanah budaya bangsa Indonesia


B. menonjolkan bahwa suku bangsa sendiri lebih unggul
C. membeda- bedakan suku bangsa
D. menghargai dan menghormati segala perbedaan yang ada

28. Cara melestarikan budaya yang ada di Indonesia dapat dilakukan dengan cara berikut ini,
kecuali ....\\\

A. mempelajari kebudayaan yang ada di Indonesia


B. menggunakan produk- produk lokal di Indonesia
C. mempromosikan wisata- wisata menarik di luar negeri
D. mengikuti kegiatan budaya yang ada di lingkungan sekitar

29. Adanya keragaman budaya Indonesia akan membawa manfaat dalam ....

A. sumber pengetahuan bagi dunia


B. memupuk sikap toleransi dan alat pemersatu bangsa
C. menumbuhkan sikap nasionalisme
D. jawaban A, B dan C benar

30. Daerah atau kawasan pesisir pantai memiliki ciri lingkungan fisik ....
A. daerah bertebing
B. dataran berpasir
C. memiliki lembah yang landai
D. daerah yang tidak rata

II. Jawablah Pertannyaan di bawah ini dengan tepat

31. Mengapa Kondisi geografis Indonesia mempengaruhi Keragaman Indonesia ?


32. Apa perbedaan keragaman antar goolongan dilihat secara vvertikal dan horisontal ?
33. Bhineka tunggal Ika adalah semboyan Negara Indonesia. Apa hubungan Bhineka
Tunggal Ika dengan Keberagaman di Indonesia
34. Sikap apa sajakah yang perrlu dimiliki generasi muda untuk menunjukkan kebanggaan
terhadap budaya lokal !
35. Baagaimaana cara melestarikan budaya atau tradisi lokal di lingkkungkungan sekitar
daerahmu ?

Anda mungkin juga menyukai