Anda di halaman 1dari 1

Tanda dan gejala Gejala Klinis

Gejala klinis IBD bervariasi, tergantung jenis IBD dan berat ringannya penyakit,
meliputi gejala gastrointestinal dan gejala ekstraintestinal. Gejala Intestinal Gejala utama PC
( penyakit chrons ) adalah nyeri abdomen. Sedangkan gejala utama pada KU adalah diare
dan perdarahan rektal. Gejala lainnya adalah defekasi pada malam hari, abses perianal, dan
gambaran klinis mirip apendisitis. Gejala ekstraintestinal IBD dapat mengenai organ seperti
mata, kulit, sendi, ginjal, dan hati. Hal ini bisa menjadi sumber morbiditas yang dominan
pada beberapa penderita.

Non farmakologi

1. Menghindari makanan yang dapat menyebabkan gas


2. Dilakukan pemantauan gejala
3. Menghindari makanan yang mengandung laktosa seperti susu, keju, yoghurt, dan lain-
lain
4. Pemberian nutrisi agar tidak memperburuk kondisi pasien
5. Diet standar yang sesuai rekomendasi dokter

DAFTAR PUSTAKA

Yosi, S.,et all.,2014. Inflammatory Bowel Disease Pada Anak .MKS. Departemen Ilmu
Kesehatan Anak

Anda mungkin juga menyukai