Anda di halaman 1dari 14
PROPOSAL BAKTI SOSIAL OPERASI KATARAK DAN PERESMIAN GEDUNG BARU KLINIK MATA MAJALENGKA (Selasa, 8 Februari 2022) Remy °PERASI KaTARAK CINE KLINIK MATA MAJALENGKA IL Siti Armilah No.55 Kel. Majalengka Kulon (0233) 8292007/ 082328322461 ort ae PENDAHULUAN Pada tahun 2014 telah dilakukan survey dengan metode RAAB (Rapid Assessment of Avoidable Blindness) di Jawa untuk penduduk berusia $0 tahun atau lebih, dan didapatkan angka kebutaan sebesar 2.8%, dengan penyebab utama kebutean adalah katarak sebesar 71.7%, Data penduduk berusia 50 tahun dan lebih di Jawa Barat _sebesar 15.1% dari total penduduk Jawa Barat 47.379.389 orang. Data Cataract Surgical Coverage (perbandingan antara jumlah operasi katarak dengan jumlah penderita katarak yang membutuhkan operasi) di jawa Barat adalah 42%, sehingga ‘masih kurang 58% jumlah penderita katarak yang membutuhkan operasi. Katarak merupakan penyakit mata yang ditandai dengan mengeruhnya lensa ‘mata, sehingga membuat penglihatan kabur. Kondisi ini umumnya terjadi pada lansia, dan bisa terjadi pada salah satu atau kedua mata sekaligus. Meski demikian, katarak bukan jenis penyakit menular. Katarak masih merupakan penyebab kebutaan nomor satu di Indonsia, padahal kebutaan akibat penyakit katarak adalah kebutaan yang masih dapat disembuhkan, Operasi katarak merupakan sebuah tindakan untuk mengantisipasi kebutaan secara total, para penderita katarak ini tentu tidak dapat diukur oleh factor usia saja, ada beberapa factor yang dapat mengakibatkan ketarak pada manusia, diantaranya factor pemaparan radiasi, kecelakaan (cedera mata), dan kontak terlalu lama dengan cahaya. Klinik Mata Majalengka sebagai salah satu institusi Kesehatan diwilayah Majalengka, sangat peduli memberikan perhatian yang lebih terhadap upaya — upaya pelayanan Kesehatan, salah satunya yaitu mengadakan Bakti Sosial Operasi Katarak Gratis Bagi Masyarakat Yang Kurang Mampu. Kegiatan operasi Katarak ini bertujuan untuk memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat yang tidak mampu secara finansial untuk melakukan tindakan operasi secara mandiri dan konvensional. Mekanisme penentuan peserta operasi katarak dilakukan dengan melakukan pendatean secata personal untuk mengetahuikondisi calon peserta katarak, kemudian didukung dengan faktor ekonomi yang tidak memenuhi, dalam hal ini disebut dengan mustahik, Pendataan ini dilakukan jauh-jauh hari sebelum pelaksanaan operasi katarak, petugas selain memeriksa Kondisi calon peserta operasi katarak juga memberikan stumulus yang positif terhadap Konotasi operasi yang selama ini masyarakat masih takut melakukan tindakan operasi, sehingga perlu pendekatan secara simultan agar penderita katarak dapat dioperasi. Oleh karena itu kami berkeinginan mengajak bekerjasama untuk mengadakan Bakti Sosial Operasi Katarak bagi masyarakat Kabupaten Majalengka yang membutuhkan bantuan operasi katarak. Kegiatan bakti sosial opcrasi katarak membutuhkan dukungan dan keterlibatan dari lintas scktor. Dukungan dan keterlibatan bisa dalam hal : a) Ketersediaan pasien layak operasi katarak. ) Layanan dan pelayanan operasi katarak. c) Penyediaan tenaga dokter atau kesehatan dalam baksos operasi katarak. 4) Dukungan pembiayaan bakti sosial operasi katarak, Bakti sosial Operasi. Katarak yang akan diadakan oleh Klinik Mata Majalengka, yang bekerjasama dengan RS Mata Cicendo Bandung, Perdami Jabar, dan Dinas Kesehatan Kabuaten Majalengka. Kami berharap niat baik Klinik Mata Majalengka dalam upaya menurunkan angka kebutaan di Kabupaten Majalengka bisa di sambut dengan baik dan didukung oleh berbagai pihak lain yang bisa mendukung suksesnya kegiattan bakti sosisal operasi katarak ini MAKSUD DAN TUJUAN a. Memberikan informasi tentang penyakit katarak serta peran fasilitas layanan keschatan dalam pencegahan detcksi ini kelainan refraksi dalam menyelenggarakan pelayanan Kesehatan mata yang komperhensif di masyarakat b. Untuk Memperkenalkan Klinik Mata Majalengka (Majalengka Eye Center) sebagai salah unit pelayanan Kesehatan yang memberikan pelayanan kesehatan pada mata. ©. Memberikan pelayanan yang terbaik bagi masyarakat yang tidak mampu secara finansial untuk melakukan tindakan operasi secara mandiri dan konvensional. 4d. Terlaksananya baksos operasi katarak yang melibatkan lintas sektor yang berkompeten €. Pasien paska operasi mampu menjalani kehidupan secara optimal f Mengurangi tingkat kebutaan masyarakat yang disebabkan oleh penyakit Katarak NAMA KEGIATAN. a. Bakti sosial operasi katarak bb. Peresmian gedung baru Klinik Mata Majalengka yang beralamat di JI, Siti Armilah No. 55 Majalengka Kulon TARGET PESERTA a. Bakti Sosial Operasi Katarak : 75 orang kaum dhuafa di kabupaten Majalengka b. Peresmian gedung baru Klinik Mata Majalengka, dengan beberapa tamu undangan diantaranya : Bupati Kabupaten Majalengka Kepala Dinas Kesehatan Kab. Majalengka IDI Majalengka Kepala RSUD Cideres Kepala RSUD Majalengka Puskesmas Munjul RSIA Livasya RSIA Mitra Plumbon RS Bedah Budi Kasih 10, Klinik Permata Bunda 11. Klinik Hasna Medika 12, Klinik Panyingkiran Medika ype raven a IV. WAKTU DAN TEMPAT ‘Acara ini akan diselenggarakan pada : Hari/tanggal : Selasa, 8 Februari 2022 Waktu + 07.00 sd selesai Tempat : Klinik Mata Majalengka IL Siti Armilah No. 55 Majalengka Kulon Y. RENCANA KEGIATAN ‘Alur penjaringan dan pendaftaran Bakti Sosial Operasi Katarak 1, Data pasien yang mengalami gangguan penglihatan (katarak) di Kabupaten Majalengka . 2. Pasien yang bersedia untuk dioperasi dan sudah periksa kelayanan tingkat primer secara otomatis akan terdaftar sebagai calon pasien operasi katarak 3. Dari penjaringan dan pendaftaran yang di lakukan dan setelah di seleksi hanya pasien yang pra sejahtera atau tidak memilki jaminan keschatan, terdata sebanyak 150 pasien yang akan diikut sertakan dalam acara bakti sosial operasi katarak dan masih harus melewati tindakan lanjutan yaitu pemeriksaan pra operasi dan di perkirakan yang bisa di operasi sebanyak 75 pasion. ‘Alur proses pelaksanaan operasi katarak yang harus ditempuh oleh calon peserta katarak yaitu : 1. Registrasi Pasien dapat mendaftarkan diri sebagai peserta katarak dengan melampirkan Surat Keterangan Tidak Mampu dari pemerintah setempat, sebagai legalitas bahwa peserta merupakan mustahik. 2. Cek tekanan darah Pasien diperiksa tekanan darah oleh petugas kesehatan, peserta yang berhasil lolos pada tahap berikutnya adalah peserta yang memilikki tekanan darah yang normal. 3. Cek gula darah, Untuk memastikan bahwa kadar gula yang terdapat pada peserta operasi katarak normal, karna bagi peserta yang memiliki riwayat diabetes akan sulit untuk dioperasi, 4. Swab Antigen 5. Screening final Pada tahap ini peserta yang dinyatakan lolos akan dilakukan pemeriksaan tajam penglihatan , apakah peserta tersebut benar menderita katarak dan dapat dilakukan tindakan operasi. Peserta yang bisa dilakukan tindakan operasi pada kegiatan ini, nantinya akar guna mempersiapkan untuk dioperasi, dengan menggunakan baju operasi dan memotong bulu mata peserta. . Operasi katarak Operasi katarak dilakukan oleh tenaga medis yang berkompeten. Dalam kegiatan ini tenaga medis dari Klinik Mata Majalengka dan juga didatangkan dari RS Mata Cieendo Bandung. . Pemberian Obat Peserta yang telah dioperasi akan mendapatkan obat secara gratis, guna ‘mempercepat proses penyembuhian. . Kontrol Tidak hanya itt, peserta yang sudah melalui tahapan pada hari pelaksanaan operasi, tentunya akan di followup dengan tim medis pada +1. Tujuannya untuk mengontrol perkembangan kesembuhan pasca dioperasi, dan memastikan hasil operasi dalam keadaan baik (tidak ada kkeluhan).. Pelindung Penasehat Ketua Pelaksana ‘Bendahara Sekretaris Seksi Acara Opening Seksi Acara Baksos Logistik Konsumsi Keamanan Liaison Officer (LO) Dana Usaha & Pubdok ‘SUSUNAN KEPANITIAAN, dr. Yuli S Dewi Tisnadja, SpM : Dagustana : Elis Ni’matul Janah, S.E : Hendri Hermayana, $.Ak : Sisca Fadillah Dwiana, Amd M i+ Rahma Amalia + Shinta Hisanah i+ Adetia Sulistianingsing . $.Farm > Chynditian, Amd. Kes 2+ Robi > Naufal Jabir Alfakhry :+ Widia Ayu Dinita, S. Ak : Muhsin Kamatudin 2+ Diba Andalusia, S. TrLKom ~ Rani Sulistiani + Nila > Ayu Tri Afifah - Ergi Eriansyah t+ Ferri Lesmana ~ apt. Nindia Luviana M, §. Farm > Naufal Jabir Alfakhey ~ Farhani Fazriyah F.N, Amd. Kes SUSUNAN ACARA, RUNDOWN ACARA BAKTI SOSIAL OPERASI KATARAK Selasa, 8 Februari 2022 WAKTU DURASI NC REGIATAN DESKRIPSI KE Be as 06.30-07.00 Briefing dan Persiapan Seluruh Panitia Pembukaan 2. | 07.00-08.00 | 60 Menit | Registrasi | Pendaftaran Ulang Peserta | Seksi Pendataran Peserta 3. | 08.00-08.30 [30 Menit | Pembukaan | Pembukaan Acara baksos | SeKsl Acala oleh 4, 08.30- Baksos | Pemeriksaan Peserta Bakti | Seluruh Panitiak Selesai Sosial ‘Tim RS Mata Cicendo RUNDOWN ACARA PERESMIAN GEDUNG BARU KLINIK MATA MAJALENGKA. Selasa, 8 Februari 2022 RAUe tm E ata 07.00-07.30 TSX DAS Eee W Briefing dan Persiapan PENGISI Nerve Seluruh Panitia z 07.30-08.00 | 30 Menit Registrasi Registrasi Tamu Undagan Seluruh Tamu Tan] ble) WAKTU UES BEC ECR MENS e219 KEGIATAN ACARA 08.00-08.15 Pembukean | Pembukaan Acara Oleh MC | MC 4. | 08.15-08.30 | 15 Menit |Pembacaan | Pembacaan Ayat Suet Al-| Naufal Tabir Doa Quran Alfakhry 5. | 08.30-08.45 [15 Menit | Sambutan | Sambutan CEO KMM Pak Dagustana 6. | 08.45-09.00 [15 Menit | Sambutan | Sambutan Direkt KMM | dr. Yur 7 | 09.00-09.15 | 15 Menit | Sambutan | Sambutan Bupati Majalengka | Pak Karma 8. | 09.15-09.30 [15 Menit | Sambutan | Sambutan Kepala Dinas | dr. Hy Harta Kesehatan Ferdiansyah Harahap, MM. 9. | 09.30-09.45 [15 Menit | Sambuian | Sambutan IDI dt. Nina 10. | 09.45-09.55 | 10 Menit | Peresmian | Gunting Pita CEO 11. | 09.55-10.05 | 10 Menit | Optional Pelepasan Balon Seluruh Peseta 11. | 10.05-10.15 | 10 Menit Pemberian Plakat kepada | Direktur tamu undagan inti 12, | 10.15-10.25 | 10 Menit | Penutupan | Penutupan Acara Oleh MG TMC 13. | 10.25-10.40 | 10 Menit Hospital Tour HRD 14, | 10.40- ‘Acara Sponsorship Partisipan Selesai Vu. KM! 1) ae al SIALIS MATA IIS ANGGARAN BIAYA. ANGGARAN BIAYA ACARA BAKTI SOSIAL OEE Konsumsi Panitia 50] Rp. 50.000] Rp. 2.500.000 Kaos dan ID Card Panitia Inti 30° Rp. 110.000 | Rp. 3.300.000 3. | Penginapan dan akomodasi bagi dokter 3-6 | Rp. 1.000.000] Rp. 5.000.000 Dan tenaga kesehatan Kamar 4. | Konsumsi Prasmanan Tenaga Kesehatan Rp. 5.000.000 Rp. 5.000.000 Perizinan dan Keamanan T | Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000 Peserta 1. | Snack (peserta 150) 150] Rp. _15.000|Rp. 2.500.000 2. | Makan Siang Peserta 75 [Rp. 25.000} Rp. 1.875.000 3. | Name Tag Pasein + Pendamping 150 | Rp. 5.000 Rp. 750.000 Perlengkapan 1. ] Tempat (Klinik Mata Majalengkay T Tersedia Tersedia 2 | E-Chart 1 Tersedia Tersedia 3. | Snelien Chart 2 Tersedia Tersedia 4 | Trial Frame 2 Tersedia Tersedia 3. | Laptop T Tersedia Tersedia 6. | Funduskopi Direk i Tersedia Tersedia 7. | Penlight 3 Tersedia Tersedia 8. | Schiow i Tersedia Tersedia 9. | NCT/Tonometei 2 Tersedia Tersedia 10. | Pembuatan dan Pengadaan Proposal 50 | Rp. 30.000 Rp. 1.500.000 Ti. | Banner Pelayanan 1] Rp. 200.000 Rp. 200.000 12. | BHP dan Obat- obatan 75 | Rp. 1.600.000 | Rp. 120.000.000 13, | Vidio + Media Promosi 1] Rp. §.000.000 | Rp. 5.000.000 14. | Sewa Tenda Dan Kursi 300 | Rp 8.000.000 Rp. 8.000.000 SUMLAH BIAYA Rp. 156.625.000 ANGGARAN BIAYA PERESMIAN KLINIK MATA MAJALENGKA Pree rege Konsumsi 1. | Konsumsi Tamu Undangan 30-7 Rp. 100.000 |Rp. 5.000.000 2. | Hidangan Tamu Undangan Rp. 1,000,000 |Rp. 1.000.000 Perlengkapan 1] Souvenir Tamu VIP 3 | Rp 1.000.000 [Rp. 5.000.000 2. | Souvenir Tamu 45 | Rp. 500.000 [Rp.22.500.000 3. | Souvenir Pasien 75 | Rp. 50.000 Rp. 3.750.000 4. | Sound System 2 | Rp 2.000.000 Rp. 2.000.000 5. | Dekorasi Rp. 3.000.000 [Rp aK 6. | Backdrop di Stage 1 | Rp 500.000 |Rp. 7. [ATK Rp. 250.000 |Rp. 250.000 8 | Biaya Perizinan Rp. 2.500.000 [Rp. 2.500.000] Honor Pengisi Acara 1. [MC TT Rp 2.000.000 Rp. 2.000.000 JUMLAH BIAYA Rp. 48.500.000 JUMLAH TOTAL Rp. 202.125.000 TX. SPONSORSHIP DAN DONATUR Kami menawarkan suatu bentuk kerja sama untuk memberikan suana fasilitas promosi perusahaan untuk meningkatkan citra perusahaan dimata ‘masyarakat umum melalui kegiatana Bakti Sosial dan Grand Opening Klinik Mata Majalengka adapun kriterianya adalah sebagai berikut - UNS cee TET TTT RTD FREDBACK BRONZE Rp. 3.000.000 = Logo pada spanduk = Logo pada backdrop RUC RGN Doane ~ Logo pada spanduk ~ Logo pada backdrop Medium Marketing (Pembogian brosur oleh masing- ‘masing sponsor + Free x banne:) 3 [GOLD ‘Rp. 10.000,000 = Togo pada spandok = Logo pada backdrop + Large Marketing (Pembagian brosur oleh masing- ‘masing sponsor + Free x banner + Stand Promosi Uk sedang) 4. | PLATINUM Lu. Rp. 15.000.000 = Logo peda spanduk = Logo pada backdrop = Large Marketing (Pembagian brosur oleh masing- ‘masing sponsor + Free x banner * Stand Promosi Uk besar + Acara Sponsorship) X. REKENING - Bank BIB (0202020212022 ( An PT. Malika Husada Alghy‘ari) PENUTUP Pemikian proposal kegiatan ini kami buat sebagai gambaran serta untuk ‘menggugah pibak-pihak terkait untuk berpartisipasi dalam kegiatan Bakti Sosial Yang Kami adakan . sekaligus memberi harapan kepada masyarakat yang kurang mampu khususnya yang memerlukan penanganan penyakit Katarak Majalengka, 10 Januari 2022 Direktur Klinik Mata Majalengka Ketua Pelaksana x ( m) JU. go SENDS 1 Dr. Yuli Sofianti Dewi Tisnadja, Sp.M Elis Ni'matul Janah, $.E

Anda mungkin juga menyukai