Anda di halaman 1dari 8

Kelas Reptilia

Reptillia Class
Siti Maisara
Sitimaisara872@gmail.com
Abstrak
Reptilia merupakan hewan vertebrata yang memiliki sisik atau epidermal. Hewan ini memiliki
tengkorak yang sedikit tertekan lateral, dan vertebrae terbagi dalam servicalis, sakral, dan caudal.
Reptil memiliki cakar pada jarinya, beberapa dengan pulmo. Untuk jantungnya hewan ini memiliki
dua serambi dan dua bilik. Sedangkan vertilasinya internal dan memiliki dua pasang anggota gerak.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mempelajari ciri-ciri reptilia yang penting untuk diidentifikasi.
Metode yang dilakukan dalam praktikum adalah dengan pengamatan secara langsung terhadap jenis
reptilia yang telah disediakan, serta mendengarkan penjelasan dari asisten meja tentang ciri dan
klasifikasi. Hasil yang diperoleh dari pengamatan adalah berupa data kualitatif yang berisi deskripsi
tentang ciri reptilia yang penting untuk diamati.
Kata kunci: reptil, cicak, vertebrata
Abstract
Reptiles are vertebrate animals that have scales or epidermal. This animal has a skull that is
slightly depressed laterally, and the vertebrae are divided into cervical, sacral, and caudal. Reptiles
have claws on their fingers, some with pulmo. For the heart of this animal has two atria and two
chambers. While the ventilation is internal and has two pairs of limbs. The purpose of this study was
to study the characteristics of reptiles that are important to identify. The method used in the practicum
is to observe directly the types of reptiles that have been provided, as well as listen to the explanation
from the desk assistant about the characteristics and classification. The results obtained from
observations are in the form of qualitative data containing descriptions of reptiles that are important
to observe.
Keywords: reptile, lizard, vertebrate

1
Siti Maisara: Kelas Reptilia

Pendahuluan sebagai pusat konsentrasi keanekaragaman


Zoologi Vertebrata merupakan mata hayati dunia (Putra, 2017, p.87).
kuliah yang diberikan kepada mahasiswa calon
guru biologi yang dalam proses Metode/Cara Kerja
pembelajarannnya tidak hanya di ruang kelas Waktu dan Tempat
atau di laboratorium tetapi juga dengan Praktikum ini dilaksanakan pada tanggal
melaksanakan studi lapangan. Tujuan dari 27 Oktober 2021, pukul 08.00 di Laboratorium
kegiatan studi lapangan dalan mata kuliah Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan
zoologi vertebrata adalah memberikan Ilmu Pendidikan Universitas Syiah Kuala.
pengalaman langsung kepada mahasiswa calon
Target/Objek/Populasi/Sampel
guru biologi untuk mengenal keanekaragaman
Tujuan dari praktikum adalah untuk
jenis hewan yang ada di Indonesia atau pun di
mengenal ciri-ciri reptilia yang penting untuk
dunia (Maryanti, 2019, p.34).
diidentifikasi. Yang menjadi objek dalam
Vertebrata yang terdiri atas Pisces,
pengamatan ini adalah beberapa jenis terptilia
Amphibia, Reptilia, Aves, dan Mammalia.
yaitu cicak dan kura-kura.
vertebrata merupakan subbab dari animalia
yang memiliki objek yang banyak dan Prosedur
membutuhkan keterdekatan ruang untuk Prosedur yang digunakan dalam
mengamati ciri-ciri, habitat, dan reproduksinya prakatikum ini adalah menyiapka preparat
(Hamimi, 2014, p.425). berupa hewan reptilis, dalam praktikum ini
Reptil merupakan kelompok hewan yang digunakan adalah cicak dan kura-kura.
vertebrata berdarah dingin yang memiliki sisik Kemudiaan memperhatikan fisiologi dari hewan
penutup tubuh. Apabila merujuk pada ular, tersebut, mempelajari dan membedakan bagian
sebagian orang akan menyebut reptil ini tubuh dari hewan, Kemudian mendengarkan
berbahaya. Karena dianggap berbahaya, deskripsi berupa penjelasan dari asisten meja,
akhirnya reptil ini dibunuh. Namun, sebagian dan yang terakhir meyiapkan lembar kerja hasil
lainnya menyebut reptil adalah hewan yang pengamatan yang telah dilakukan sebelumnya.
membantu manusia karena berperan
menyeimbangkan kondisi lingkungan Data, Instrumen, dan Teknik Pengumpulan
(Yunizarrakha, 2018, p.224). Data
Reptil merupakan sekelompok vertebrata Data yang diperoleh dari praktikum ini
yang merupakan hewan ectothermic dengan berupan data kualitatif. Instrumen yang
kata lain suhu tubuh hewan ini memiliki digunakan dalam praktikum adalah kertas,
ketergantungan terhadap lingkungan yang ada pulpen, dan alat tulis lainnya. Sedangkan teknik
disekitarnya. Reptil juga memiliki kemampuan yang dilakukan dalam pengumpulan data untuk
untuk menyesuaikan diri di tempat yang kering praktikum ini adalah dengan mengamati secara
di tanah. Ciri lain dari reptil adalah adanya langsung preparat yang telah disediakan
penandukan atau cornificatio kulit dan squama sebelumnya.
atau carpace untuk menjaga banyak
Teknik Analisis Data
hilangannya cairan dari tubuh pada tempat yang
Dalam praktikum ini, dilakukan teknik
kasar (Pariyanto, 2020, p.90).
analisis data dilakukan dengan mengamati atau
Reptil merupakan kelompok hewan
menganalisis secara langsung hewan amphibia
ectothermic, yaitu hewan yang suhu tubuhnya
yang telah disedikan sebelumnya, dalam
sangat tergantung pada suhu lingkungan di
praktikum ini menggunakan dua jenis reptil
sekitarnya. Indonesia merupakan salah satu dari
yaitu cicak dan kura-kura.
tujuh negara mega biodiversitas yang dikenal
Hasil dan Pembahasan
2
Siti Maisara: Kelas Reptilia

Reptil merupakan salah satu fauna yang Morfologi kepala, tungkai, dan karakter
terdapat di wilayah Indonesia. Indonesia keping perisai karapas serta plastron dapat
menempati peringkat ketiga sebagai negara dijadikan penciri identifikasi jenis pada kura-
yang memiliki kekayaan jenis reptil paling kura. Keseluruhan jenis kura-kura di dunia
tinggi di dunia , lebih dari 600 jenis reptil diperkiraan lebih dari 285 spesies yang terbagi
terdapat di Indonesia (Bappenas, 1993), Pulau dalam 14 familia. Di Indonesia terdapat sekitar
Sumatera memiliki 300 jenis reptil dan amfibi 45 spesies dari 7 familia. Sedangkan di wilayah
dan 23% diantaranya merupakan jenis endemik. Kalimantan diperkirakan terdapat 25 spesies
Reptilmerupakan sekelompok vertebrata yang dari 6 familia. Ciri khas yang dimiliki oleh
menyesuaikan diri di tempat yang kering di kura-kura adalah adanya cangkang yang disebut
tanah. Penandukan atau cornificatio kulit dan Karapaks. Ukuran kura-kura berkisar dari 11-
squama atau carpace untuk menjaga banyak 185 cm (Sari, 2021).
hilangnya cairan dari tubuh pada tempat yang Klasifikasi Kura-kura
kasa (Findua, 2016). Kingdom :Animalia
Pola tingkah laku reptilia merupakan Filum :Chordata
perilaku yang terorganisir dengan fungsi Kelas :Reptilia
tertentu karena reptilia termasuk kelompok Ordo :Chelonia
hewan poikiloterm. Perilaku adaptasi reptilia Genus :Chelidra
untuk menghangatkan diri, dilakukan dengan Spesies : Chelidra serpentina
berjemur langsung di bawah sinar matahari. Dari pengamatan yang dilakukan
Untuk mendinginkan diri mereka terhadap kura-kura air tawar atau Chelidra
memanfaatkan kegiatan seperti pindah kedaerah serpentina maka ditemukan adanya perbedaan
yang teduh (Moro, 2017). antara dada betina dan jantan. Dada kura-kura
betina agak lebih mencondong kedepan
sedangkan jantan dadanya relatif rata. Pada
kura-kura terdapat lubang hidung dan terdapat
ekor serta terdapat lima jari dan lima cakar.
Untuk tempurung yang menjadi ciri khas dari
kura-kura ini terbuat dari keratin dan tulang
keras serta menyatu dengan tulang belakang
atau tulang rusuk. Kura-kura mempunyai
kebiasaan menyimpan telurnya digundukan
tanah.

Gambar 1. Kura-kura Air Tawar


Kura-kura merupakan hewan reptil yang
sangat mudah dikenali karena mempunyai
bentuk tubuh khas. Ciri khas yang dimiliki oleh
kura-kura adalah adanya cangkang yang disebut
karapas pada bagian dorsal dan plastron pada
bagian vetral. Morfologi kepala, tungkai, dan
karakter keping perisai karapas serta plastron
dapat dijadikan penciri identifikasi jenis pada
kura-kura (Setiadi, 2015).
Gambar 2. Cecak
3
Siti Maisara: Kelas Reptilia

Cecak Hemidactylus turcicus merupakan Hemidactylus Frenatus Duméril &


hewan yang tergolong sebagai hewan nokturnal. Bibron, 1836. Jurnal Bioma, 22:2, 150-
Cecak ini teramati paling aktif pada waktu- 154.
Findua, Ari, Winata., Harianto, Sugeng, P.,
waktu tertentu dalam satu hari, yaitu dalam 6
Nurcahyani, Nuning. 2016.
jam awal setelah matahari terbenam, kemudian Keanekaragaman Reptil Di Repong
aktivitas cecak ini mengalami penurunan pada Damar Pekon Pahmungan Pesisir Barat
tengah malam hingga pagi, kemudian (Studi Kasus Plot Permanen Universitas
mengalami sedikit peningkatan pada siang hari Lampung). Jurnal Sylva Lestari, 4:1, 51-
(Fathoni, 2020). 60.
Klasifikasi Cecak Hamimi, Erti., Susantini, Endang., Ambarwati,
Reni. 2014. Pengembangan Lks
Klasifikasi Kura-kura
Berorientasi Model 5e Berbahasa Inggris
Kingdom :Animalia Pada Subpokok Bahasan Vertebrata.
Filum :Chordata Jurnal Bioedu, 3:3, 425-430.
Kelas :Reptilia Marzuki & Handayani. 2016. Penyebaran
Ordo :Squamata Vertebrata Dan Sistem Pertahanan
Genus : Hemidactylus Hidup Dari Vertebrata. Jurnal Pendidikan
Spesies : Hemidactylus turcicus Biologi, 3:4, 78-83.
Mayanti, Sri., Sa’adah, S., Sholehah, M. 2019.
Dari pengamatan yang dilakukan pada
Analisis Kegiatan Dan Persepsi
cecak jenis Hemidactylus turcicus diketahui Mahasiswa Calon Guru Biologi Terhadap
bahwa hewan ini memiliki sisik yang bersifat Kegiatan Kuliah Praktik Lapangan
mikroskopis. Cecak dapat melakukan autotomi Zoologi Vertebrata. Jurnal Mangifera
atau memutuskan ekornya guna untuk Edu, 4:1, 32-45.
melindungi diri. Cecak memiliki tiga ruang Moro, Henro, Kusumo, Ep., N, Hanifah., R,
jantung, termasuk hewan carnivora, dan Tanzilla., Lestrainingsih. 2017. Perilaku
Reptilia Ketika Gerhana Matahari Parsial
berkembang biak dengan ovipar.
Di Pasty Yogyakarta. Biotropic The
Journal Of Tropical Biology, 1:2, 37-40.
Simpulan dan Sara
Pariyanto., Rahmi., Antarsyah, Dindi. 2020.
Simpulan Keanekaragaman Jenis Reptilia Di
Reptil merupakan kelompok hewan Kecamatan Seginim Kabupaten
ectothermic. Pada kura-kura terdapat lubang Bengkulu Selatan Diversity Of Reptile
hidung dan terdapat ekor serta terdapat lima jari Species Found In District Seginim
dan lima cakar. Untuk tempurung yang menjadi Bengkulu Selatan. Jurnal Simbiosa, 9:2,
ciri khas dari kura-kura ini terbuat dari keratin 90-96.
Putra, Adan, Rizkya., Sudhartono, Arief.,
dan tulang keras. Sedangkan cecak dapat
Ramlah, Sitti. 2017. Eksplorasi Jenis
melakukan autotomi. Cecak memiliki tiga ruang Reptil Di Suaka Margasatwa Tanjung
jantung, termasuk hewan carnivora, dan Santigi Kabupaten Parigi Moutong.
berkembang biak dengan ovipar. Jurnal Warta Rimba, 5:1, 87-92.
Sari, Julia, Purnama., Erlansari, Aan.,
Saran Purwandari, Endina, Putri. 2021.
Dalam melakukan praktikum, para Identifikasi Citra Digital Kura-Kura
mahasiswa sebaiknya sudah memiliki Sumatera Dengan Perbandingan
pengetahuan dan kemampuan dasar tentang apa Ekstraksi Fitur Glcm Dan Glrlm Berbasis
yang akan dipraktikumkan. Web. Jurnal Pseudocode, 8:1, 66-75.
Setiadi, Anandita, Eka. 2015. Identifikasi Jenis
Daftar Pustaka Kura-Kura Di Kalimantan Barat. Jurnal
Fathoni, R. M. Farchan & Susilohadi. 2020. Pendidikan Biologi, 5:3, 493-497.
Penilaian Kamuflase Cecak Rumah

4
Siti Maisara: Kelas Reptilia

5
Siti Maisara: Kelas Reptilia

6
Siti Maisara: Kelas Reptilia

7
Siti Maisara: Kelas Reptilia

Anda mungkin juga menyukai