Anda di halaman 1dari 12

PROPOSAL USULAN PERMOHONAN

BANTUAN KOLAM IKAN


SISTEM BIOFLOK

KELOMPOK BUDIDAYA IKAN


“ SANGGULERA FARM “
Jl. Belimbing Lr I No. 13A Kel. Kamonji Kec. Palu Barat Kota Palu
Provinsi Sulawesi Tengah
KELOMPOK BUDIDAYA IKAN (POKDAKAN)

Jl. Belimbing Lr. I No. 13A RT. 02/ RW. 05 Kel. Kamonji Kec. Palu Barat
Kota Palu – Prov. Sulawesi Tengah

Nomor : 01/ POKDAKAN-SF/II/ 2024


Lampiran : 1 (Satu) Berkas
Perihal : Permohonan Bantuan Kolam Ikan Sistem Bioflok

Kepada Yth,
KEPALA DINAS PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN
KOTA PALU
Di
Tempat

Dengan Hormat,
Sehubungan dengan kegiatan BudidayaIkan yang kami kerjakan dilingkungan
RT. 02/ RW. 05 Kelurahan Kamonji Kecamatan Palu Barat, maka bersama
dengan Surat Permohonan ini, kami dari Kelompok pembudidaya Ikan
Mengajukan Permohonan Bantuan peralatan Budidaya Ikan dengan sistem
BIOFLOK.
Hal ini kami ajukan permohonan Bantuan Peralatan Kolam Ikan Dengan
Sistem BIOFLOK sebanyak 4 Paket. Maka dari itu besar harapan kami kepada
Kepala Dinas Pertanian Dan Ketahanan Pangan Kota Palu agar permohonan
Bantuan ini dapat direalisasikan dan diwujudkan sebagai salah satu upaya
dalam peningkatan dan perbaikan status perekonomian kelompok kami dan
Pembudidaya Kota Palu secara Umum.
Demikian permohonan ini kami buat, semoga permohonan kelompok
Budidaya Ikan kami dapat dikabulkan. Atas segala perhatian dan bantuannya
kami sampaikan Terima Kasih.

Palu, …… Februari 2024


Penyuluh Perikanan POKDAKAN SANGGULERA FARM
Kelurahan Kamonji

………………………………. ISWANSYAH HAMID


NIP. …………………………….. Ketua

Mengetahui;
Lurah Kamonji

………………………………..
NIP. ………………………….
KELOMPOK BUDIDAYA IKAN (POKDAKAN)

Jl. Belimbing Lr. I No. 13A RT. 02/ RW. 05 Kel. Kamonji Kec. Palu Barat
Kota Palu – Prov. Sulawesi Tengah

PROPOSAL PENGAJUAN BANTUAN


PERALATAN BUDIDAYA IKAN SISTEM BIOFLOK

PENDAHULUAN

I. DASAR PEMIKIRAN
1. Modal merupakan salah satu factor pendukung utama dalam pengembangan
sebuah usaha. Untuk itulah dibutuhkan perhatian dari beragai pihak terkait baik
Pemerintah maupun Swasta dalam memberikan modal bagi usaha Mikro kecil dan
Menengah agar bisa menjadi kenyataan.
2. Pemilihan dan pengembangan jenis usaha pembesaran Budidaya Ikan Air Tawar
sangat terkait dengan ketersediaan Sumber Daya yang ada diwilayah ini. Wilayah
Kamonji masih memiliki potensi sumber Air yang cukup besar. Pangsa pasar yang
menjanjikan memacu warga kelurahan Kamonji untuk berusaha
mengembangkannya.
3. Semakin tingginya permintaan konsumsi ikan air tawar unggul.

Untuk itu dengan kebijakan Program Pemerintah untuk pemberdayaan masyarakat


oleh dinas-dinas terkait sekarang ini sangat membantu paradigm cara berfikir
masyarakat untuk berkeinginan berusaha untuk merubah status sosialnya.

Berdasarkan permasalahan yang terjadi, maka kami masyarakat pembudidaya


Kelurahan Kamonji Kecamatan Palu Barat, mencoba mengajukan permohonan
kepada Pemerintah setempat dalam bentuk bantuan Peralatan Kolam dengan
system Bioflok. Semoga lewat usulan yang kami sampaikan ini dapat membuahkan
hasil dan bias meningkatkan hasil Budidaya dan hal ini tentu akan menjadi
peningkatan ekonomi bagi Pembudidaya ikan.
KELOMPOK BUDIDAYA IKAN (POKDAKAN)

Jl. Belimbing Lr. I No. 13A RT. 02/ RW. 05 Kel. Kamonji Kec. Palu Barat
Kota Palu – Prov. Sulawesi Tengah

II. MAKSUD DAN TUJUAN


A. Maksud
Melalui Kelompok ini diharapkan usaha perikanan Budidaya khususnya Air Tawar
yang dikelola semakin berkembang dan membawa dampak perubahan yang
lebih baik terhadap peningkatan kesejahteraan para anggotanya.
B. Tujuan
Dari bantuan ini diharapkan :.
1. Meningkatkan motivasi dan kerjasama diantara anggota kelompk dalam
rangka pengelolaan dan pengembangan usaha yang dilakukan.
2. Meningkatkan pendapatan dan kesejahteraas para anggota kelompok
sehingga mampu mengatasi maslah-masalah perekonomian keluarga.
3. Meningkatkan kepedulian para anggota dalam menangani permasalahan
social daan ekonomi diingkungannya.
4. Untuk memenuhi kebutuhan konsumsi ikan air tawar khususnya ikan Nila.

III. SASARAN
Sasaran kegiatan POKDAKAN Sanggulera Farm adalah :
1. Sasaran Utama (Primer) adalah orang-orang yang sudah tergabung dalam
anggota kelompok Pembudidaya Ikan (Pokdakan) Sanggulera Farm
2. Sasaran pengembangan Pokdakan Sanggulera Farm adalah Masyarakat sekitar
yang belum tergabung dalam kelompok dan bersedia untuk bekerja sama dan
diarahkan dibidang Budidaya khususnya ikan Nila..

IV. BANTUAN YANG DIHARAPKAN


Untuk memenuhi kebutuhn iian konsumsi air tawar khususnya ikan Nila, kami
mengharapkan batuan peralatan Budidaya ikan nila dengan system Bioflok dari Dinas
Pertanian dan Ketahanan Pangan Kota Palu.
KELOMPOK BUDIDAYA IKAN (POKDAKAN)

Jl. Belimbing Lr. I No. 13A RT. 02/ RW. 05 Kel. Kamonji Kec. Palu Barat
Kota Palu – Prov. Sulawesi Tengah

V. LOKASI KELOMPOK
Lokasi kelompok terletak dijalan Belimbing Lr. I No. 13 A RT. 02/ RW. 05 Kelurahan
Kamonji Kecamatan Palu Barat Kota Palu.
KELOMPOK BUDIDAYA IKAN (POKDAKAN)

Jl. Belimbing Lr. I No. 13A RT. 02/ RW. 05 Kel. Kamonji Kec. Palu Barat
Kota Palu – Prov. Sulawesi Tengah

VI. RENCANA ANGGARAN BIAYA

RINCIAN PERHITUNGAN
NO URAIAN JUMLAH
Volume Satuan Harga
1 2 3 4 5 6 = (3 x 5)

1 Balok 5 x 7 25 Btg Rp 50.000 Rp 1.250.000


2 Bal0k 8 x 10 6 Btg Rp 90.000 Rp 540.000
3 Batu Aerasi 20 Bh Rp 78.000 Rp 1.560.000
4 Blower 1 Unit Rp 7.200.000 Rp 7.200.000
5 Genset 1 Unit Rp 2.650.000 Rp 2.650.000
6 Gula Pasir 45 Kg Rp 20.000 Rp 900.000
7 Kapur 1 Sak Rp 65.000 Rp 65.000
8 Naungan 25 m Rp 90.000 Rp 2.250.000
9 Paket Pipa Aerasi dan Upah Tukang 1 Paket Rp 1.200.000 Rp 1.200.000
10 Pipa Aerasi 10 Btg Rp 80.000 Rp 800.000
11 Booster Aqua Enzim 5 Bks Rp 65.000 Rp 325.000
12 selang Aerasi 1 Rol Rp 195.000 Rp 195.000
13 Terpal Bulat Diameter 4 2 Bh Rp 3.250.000 Rp 6.500.000
14 Benih Ikan Nila Monoseks 2000 Ekor Rp 1.400 Rp 2.800.000
15 Pakan 781N-2 Protein 31 % 10 Sak Rp 550.000 Rp 5.500.000
16 Pakan 781N-3 Protein 31 % 10 sak Rp 550.000 Rp 5.500.000

TOTAL Rp 39.235.000

VII. PENUTUP
Harapan dengn adanya dukungan dan bantuan Peralatan Budidaya Ikan Nila dengan
sistem Bioflok
1. Pelaksanaan kegiatan Budidaya Ikan Nila olek Pokdakan Sanggulera Farm dapat
berjalan lancer dari sebelumnya, sehingga dapat menciptakan lapangan kerja
bagi masyarakat sekitar sehingga perekonomian masyarakat sekitar meningkat.
2. Dapat meningkatkan kesejahteraan sosial dan ekonomi para anggota Pokdakan
Sanggulera Farm
KELOMPOK BUDIDAYA IKAN (POKDAKAN)

Jl. Belimbing Lr. I No. 13A RT. 02/ RW. 05 Kel. Kamonji Kec. Palu Barat
Kota Palu – Prov. Sulawesi Tengah

Demikianlah pengajuan permohonan Bantuan Budidaya Peralatan Ikan Nila dengan


system Bioflok kami sampaikan, besar harapan kami kiranya permohonan ini dapat
terealisasikan sehingga dapat menunjang kegiatan Budidaya Ikan Nila yang Pokdakan
Sanggulera Farm laksanakan dan atas partisipasinya kami ucapkan Terima Kasih yang
sebesar-besarnya.
SURAT KEPUTUSAN KEPALA KELURAHAN KAMONJI
TENTANG PEMBENTUKAN KELOMPOK PEMBUDIDAYA IKAN
SANGGULERA FARM

&

LAMPIRAN
SURAT KEPUTUSAN KEPALA KELURAHAN KAMONJI
BERITA ACARA PEMBENTUKAN
KELOMPOK BUDIDAYA IKAN (POKDAKAN)
“ SANGGULERA FARM “

Pada hari ini Senin tanggal Dua Puluh Enam bulan Februari tahun Dua Ribu Dua Puluh Empat,
Bertempat di Jl. Belimbing Lr. I No.13 A RT.02/ RW.05 Kel. Kamonji Kec. Palu Barat Kota Palu, telah
dilaksanakan acara pembentukan Kelompok Budidaya Ikan Nila yang dihadiri oleh Penyuluh
Perikanan Kelurahan Kamonji dan beberapa orang masyarakat sebagai calon anggota Kelompok.
Adapun hasil kesepakatan dalam musyawarah pembentukan Kelompok Budidaya Ikan adalah
sebagai Berikut :
Nama : POKDAKAN SANGGULERA FARM
Nama Ketua : H. ISWANSYAH HAMID
Jumlah Anggota : 5 (Lima) orang
Kelas Kelompok : Pemula
Kegiatan Usaha : Budidaya Ikan Bioflok
Alamat Sekretariat : Jl. Belimbing Lr. I No. 13A Kel. Kamonji Kec. Palu Barat

Susunan Pengurus
Ketua : H. ISWANSYAH HAMID
Sekretaris : ANDI UKKAS
Bendahara : …………………………………
Anggota : 1. …………………………….
2. …………………………….

Demikian Berita Acara ini kami buat dengan sebenarnya untuk dapat dipergunakan sebagaimana
mestinya.

Palu, 26 Februari 2024

POKDAKAN Penyuluh Perikanan


SANGGULERA FARM Kelurahan Kamonji

ISWANSYAH HAMID …………………………………………


Ketua NIP. …………………………………

Mengetahui,
LURAH KAMONJI

……………………………………………..
NIP. ………………………………………
DAFTAR HADIR PESERTA PEMBENTUKAN
KELOMPOK BUDIDAYA IKAN (POKDAKAN)
“ SANGGULERA FARM “

Hari/ Tanggal : Senin, 26 Februari 2024

NO NAMA JABATAN NIK TTD

Mengetahui,

Penyuluh Perikanan
Kelurahan kamonji

……………………………………..…
NIP. ………………………………
KTP PENGURUS
KELOMPOK BUDIDAYA IKAN (POKDAKAN)
“SANGGULERA FARM”

KETUA

SEKRETARIS BENDAHARA

ANGGOTA ANGGOTA

Anda mungkin juga menyukai