Anda di halaman 1dari 1

Pemrograman Web

Pada akhir fase F peserta didik mampu memahami konsep dan menerapkan perintah HTML,
CSS, pemrograman Javascript, bahasa pemrograman server-side serta implementasi
framework pada pembuatan web statis dan dinamis untuk beragam kebutuhan yang
kontekstual. Selain itu, peserta didik juga mampu mendokumentasikan serta
mempresentasikan web statis dan dinamis yang telah dikembangkan.
3.1. Menerapkan format teks dalam script
HTML.
3.2. Menerapkan CSS dalam program tampilan halaman web.
3.3. Menerapkan pembuatan program halaman web interaktif dengan client
side programming.
3.4. Menerapkan pembuatan program aplikasi halaman web menggunakan server side
scripting.
3.5. Menerapkan teknologi framework
dalam pembuatan aplikasi web.
3.6. Menerapkan dokumentasi dan presentasi kode program hasil aplikasi berbasis
web yang telah dikembangkan.
3.7. Memahami konsep UI/UX dalam penerapan pemrograman web.

Tujuan Pembelajaran:
W1.1 Membuat kerangka dasar halaman web menggunakan perintah HTML. W1.2
Membuat tampilan halaman web menggunakan perintah CSS.
W1.3 Membuat interaksi pada halaman web menggunakan bahasa pemrograman
Javascript.
W1.4 Membuat alur kerja halaman web menggunakan bahasa pemrograman server
side.
W1.5 Mengkombinasikan framework web statis untuk membuat halaman web. W1.6
Mengkombinasikan framework web dinamis untuk membuat halaman web.
W1.7 Membuat dokumentasi halaman web menggunakan teknologi Git dan hosting

Anda mungkin juga menyukai